Pages:
Author

Topic: Disaat Market Merah Membara (Bearish), Apa yang kamu pilih? - page 10. (Read 3684 times)

sr. member
Activity: 1246
Merit: 262
Haduh agan tau aja saya dana pada nyangkut  Grin .

Berarti agan kalau ketika cutloss dan harga malah naik atau malah terjadi pantulan. Maka agan lebih memilih untuk tidak kembali membeli koin yang sama. Begitukah? Dan lebih memilih mencari koin lain yang harganya masih dibawah atau yang masih ada potensi naik. Begitukah gan?
Hampir sama hal yang saya rasakan juga disaat kondisi market lagi dump dan banyak potensi altcoin dengan harga murah justru kadang kita sedih karena dana masih nyangkut dan mau mencoba cut loss tanggung banget dengan kerugian sudah diatas 20%. Memang sering terjadi saat ada dana justru market tidak menguntungkan dengan harga yang lumayan tinggi, namun saat dana sudah entry ke beberapa altcoin justru momen yang cukup bagus datang dengan altcoin dan bitcoin berada di harga rendah. Mungkin ke depan harus mencoba menyisakan 20% dana untuk tidak all in semuanya sambil menunggu kesempatan market koreksi.
hero member
Activity: 952
Merit: 779

5. Mau nyicil Dana sangkut semua
Yang ini kayaknya tidak termasuk dalam pilihan tindakan, tapi merupakan curhat, haha.


Intinya pada saat saya berada dalam kondisi seperti kasus yang anda kemukakan, saya biasanya memilih tetap hold sambil mengawasi berita dan pergerakan grafik harga dari koin/token tersebut. Namun pilihan terakhir jika harus, maka saya akan melakukan cutloss dan membeli lagi saat harga berada lebih dibawah.
Kalo ternyata setelah cutloss harganya malah naik ya udah, belum jadi rejeki saya. Dan saya akan mecoba membeli koin/token yang lainnya dengan harga lebih murah.
Haduh agan tau aja saya dana pada nyangkut  Grin .

Berarti agan kalau ketika cutloss dan harga malah naik atau malah terjadi pantulan. Maka agan lebih memilih untuk tidak kembali membeli koin yang sama. Begitukah? Dan lebih memilih mencari koin lain yang harganya masih dibawah atau yang masih ada potensi naik. Begitukah gan?
legendary
Activity: 2450
Merit: 1140
duelbits.com
Semuanya tergantung koin yang anda miliki biasanya orang akan gampang menjual koin yang harganya tidak stabil tapi kalau saya pribadi menyimpan koin yang memiliki harga selalu stabil jadi saya walaupun market merah tetap saya tahan
Orang lain jual koin yang harganya tidak stabil. (berarti keep yang harganya stabil)
Ente hold koin yang harganya stabil.

Apa bedanya ente sama orang lain, Om?  Huh

Kalau actionnya sama, ngapain dikasih kata penghubung "tapi"?
Tapi itu hanya digunakan untuk menghubungkan dua kalimat dengan makna yang kontras. Sedangkan punya ente di atas, dua-duanya maksudnya sama. Coba lebih teliti lagi kalau nyusun kalimat, Om.

Nyicil beli koin ini bisa dilakukan kalo memang kita masih punya modal cadangan.
Betul, sebaiknya nyicil beli lagi dengan modal cadangan sendiri. Jangan maksa nyicil dengan modal pinjaman.  Wink

sr. member
Activity: 771
Merit: 293
1. Cutloss
Seharusnya ini merupakan pilihan terakhir (menurut saya). Karena cutloss hanya akan saya lakukan jika modal saya untuk membeli koin/token tersebut sudah berada di zona berbahaya dan berita + kondisi market memperlihatkan penurunan yang ekstrim.

2. Tetap Pegang teguh Koin sambil lihat market.
3. Tetap Pegang teguh Koin dan tutup market.
Mengawasi berita dan market tetap diperlukan, karena memang itu panduan utamanya. Jadi kalopun harus dalam kondisi merugi dan terlanjur hold koin/token tersebut, jangan tutup komputer/gadget anda, agar tetap bisa waspada terhadap kondisi lanjutan. Teruslah lakukan riset (penelitian) dengan cara anda mengenai token/koin yang anda beli.

4. Nyicil beli lagi koin-koin yang memang sedang diskon besar-besaran mau lebaran  Grin .
Nyicil beli koin ini bisa dilakukan kalo memang kita masih punya modal cadangan. Jangan mudah tergoda dan memaksakan diri untuk membeli koin yang sedang turun harga, kecuali anda punya cadangan modal dan yakin dengan riset yang anda lakukan terhadap pergerakan koin/token tersebut.

5. Mau nyicil Dana sangkut semua
Yang ini kayaknya tidak termasuk dalam pilihan tindakan, tapi merupakan curhat, haha.


Intinya pada saat saya berada dalam kondisi seperti kasus yang anda kemukakan, saya biasanya memilih tetap hold sambil mengawasi berita dan pergerakan grafik harga dari koin/token tersebut. Namun pilihan terakhir jika harus, maka saya akan melakukan cutloss dan membeli lagi saat harga berada lebih dibawah.
Kalo ternyata setelah cutloss harganya malah naik ya udah, belum jadi rejeki saya. Dan saya akan mecoba membeli koin/token yang lainnya dengan harga lebih murah.
full member
Activity: 588
Merit: 100
Semuanya tergantung koin yang anda miliki biasanya orang akan gampang menjual koin yang harganya tidak stabil tapi kalau saya pribadi menyimpan koin yang memiliki harga selalu stabil jadi saya walaupun market merah tetap saya tahan
legendary
Activity: 2450
Merit: 1140
duelbits.com
satu kewajiban untuk para investor agar tidak rugi adalah "tidak menjual di saat pasar bearish".
Sama saja ini dengan bilang "jangan jual di harga yang lebih rendah daripada harga beli".
Secara teori ini mudah, tapi secara praktek sangat sulit untuk lanjut hold ketika mulai loss di atas 30%. Kecuali memang sudah loss di atas 80%, jual pun sudah tidak worth. Jual atau hold ketika market bearish, menurut saya tergantung strategy dan target masing-masing. Kalau niatnya untuk hold long term sampe next Bullrun, tidak perlu opsi jual buru-buru. Tapi kalau targetnya untuk beli lagi di harga yang mungkin lebih rendah, opsi jual ketika market bearish tidak menjadi masalah. Ada investor yang untuk menutupi loss nya, yaitu dengan cutloss terus beli lagi di titik yang jauh lebih rendah. Nanti dia jual bertahap ketika ada kenaikan harga lagi, nyicil nutup lossnya.

hero member
Activity: 952
Merit: 779
Disini kalo saya boleh mesarankan
Agan bisa ambil opsi margin trading pada Binance open posisi buy long / sell short bikin dengan durasi tertentu yang agan bisa sekiranya setelah durasi selesai bisa agan pantau .
Untuk penjelasan singkat buy long / sell short bisa diliat disini 
Dan opsi terakhir bisa gunakan opsi Staking alt coin yang banyak terdapat dalam platform" yang ada.
Lebih kurangnya semoga menjadi Salah satu tips atau trick buat para member btt dalam mengatasi suatu case ketika bearish .
Ok gan, terima kasih banyak. mungkin saya akan mempelajari saran dari agan. Kebetulan saya sedang mendalami future di binance. Untuk staking apakah ada saran koin/token yang bagus?


Biasanya kalau agan dapat kesempatan membeli di presale tentu punya peluang besar bakalan profit ketika token di masukkan di market seperti yang ane lihat teman teman yang lainnya. Saran ane untuk kedepannya jika sudah profit dijual sebagian gan biar agan dapat mengikuti vesting di project lain nya
Iya gan. Sayapun suka take profit bila sudah ada keuntungan saat distribution dari presale. Namun adakalanya ikut presale pas kebagian vesting terakhir kebetulan harga sudah di bawah presale. Contohnya token produk anak bangsa yang sebentar lagi vesting ke 3 . Namun harga jauh dibawah presale. Bahkan dijualpun sudah percuma. Jadi menunggu listing di cex aja kalau listing itupun  Grin. Dan kalau naik lagi. Kalau tidak ya sedekah aja  Cool
full member
Activity: 588
Merit: 101
saat pasar merah membara saya sih sekarang ini lebih sering tahan koin yang saya hold dan membeli menyicil koin koin yang sedang diskon besar besaran

satu kewajiban untuk para investor agar tidak rugi adalah "tidak menjual di saat pasar bearish". jika anda bisa melakukan itu dengan baik maka saya pastikan 100% anda tidak akan pernah rugi
Pilihan tepatnya tetap menjadi holder meskipun dampak pasar bearish tapi metode itu dilakukan jika hold koin yang tepat, bukan altcoin abal-abal yang justru lebih tepat untuk cut-loss daripada hold karena bagi altcoin baru sulit dpt untuk naik kembali meskipun pasar top koin sudah pulih.
full member
Activity: 1050
Merit: 109
1xBit.. recovered their reputation
saat pasar merah membara saya sih sekarang ini lebih sering tahan koin yang saya hold dan membeli menyicil koin koin yang sedang diskon besar besaran

satu kewajiban untuk para investor agar tidak rugi adalah "tidak menjual di saat pasar bearish". jika anda bisa melakukan itu dengan baik maka saya pastikan 100% anda tidak akan pernah rugi
full member
Activity: 1050
Merit: 108
Yah begitu. Sayapun ada entry atau beli token yang memang sedari awal walau sudah dilakukan analisis tapi masih bisa dikatakan spekulasi yaitu token-token yang saya beli di presale ataupun token yang baru. Dan sayapun jarang melakukan cutloss di token-token seperti ini walau harga turun banyak. Atau ketika vesting kebagian di harga sudah rendah saya tetap hodl. Karena memang menggunakan dana yang rela bila jadi abu. Karena memang seperti yang agan katakan yaitu sudah sadar akan resiko yang dihadapi.
Biasanya kalau agan dapat kesempatan membeli di presale tentu punya peluang besar bakalan profit ketika token di masukkan di market seperti yang ane lihat teman teman yang lainnya. Saran ane untuk kedepannya jika sudah profit dijual sebagian gan biar agan dapat mengikuti vesting di project lain nya
jr. member
Activity: 224
Merit: 8
fLibero.financial
~snip
Nah manakah yang kamu pilih dan mana yang sedang anda lakukan sekarang?
Mohon kesediaannya  untuk memberikan saran dan masukan
Disini kalo saya boleh mesarankan
Agan bisa ambil opsi margin trading pada Binance open posisi buy long / sell short bikin dengan durasi tertentu yang agan bisa sekiranya setelah durasi selesai bisa agan pantau .
Untuk penjelasan singkat buy long / sell short bisa diliat disini 
Dan opsi terakhir bisa gunakan opsi Staking alt coin yang banyak terdapat dalam platform" yang ada.
Lebih kurangnya semoga menjadi Salah satu tips atau trick buat para member btt dalam mengatasi suatu case ketika bearish .
hero member
Activity: 952
Merit: 779

Terlalu beresiko dengan membeli koin pre sale sistem vesting, sudah beberapa kali saya lihat koin pre sale dengan siste vesting tidak menguntungkan malahan setelah vesting 1x harga langsung drop sangat drastis. Belum lagi saat tiba vesting ke 2 dan seterusnya tentu harga koin atau tokennya semakin terjun bebas. Kalau saya jarang hold koin pre sale dengan sistem vesting dan lebih memilih menjualnya meskipun harus rugi beberapa persen dibandingkan hold dan harga terus turun drastis bahkan ada sebagian yang sampai saat ini turun.

Iya... Betul sekali. Sayapun kapok ikut presale sistem vesting. Kalau kebagian vesting ke 1 sih untung. Tapi kalau vesting ke 3 . Sudah jadi abu . Makanya tetap di hold karena menunggu momen saat listing di cex atau dex aja. Karena walau dijual sudah terlalu rugi.
Itu pengalaman saya ikut presale sistem kayak gitu. Dari saat itu tidak ikut kembali. Karena memang terlalu beresiko. Namun ada yg sistem vesting tapi malah yang vesting terakhir lebih menguntungkan yaitu token kunci. Saya kebagian di awal jadi jual pas awal malah nyesel kenapa tidak kebagian yang akhir  Grin
sr. member
Activity: 1246
Merit: 262
Mungkin yang agak berbeda jika dari awal saat kita melakukan entry, model investasinya lebih condong kearah spekulasi dan untuk jenis investasi yang seperti ini memungkinkan bagi kita untuk tetap menahan posisi Hodl, karena sebelumnya kita sadar bahwa resiko terburuk dari sebuah spekulasi adalah kehilangan nilai aset dalam jumlah besar (oleh karena itu sebaiknya menggunakan modal yang siap/rela jika kita kehilangan).

Yah begitu. Sayapun ada entry atau beli token yang memang sedari awal walau sudah dilakukan analisis tapi masih bisa dikatakan spekulasi yaitu token-token yang saya beli di presale ataupun token yang baru. Dan sayapun jarang melakukan cutloss di token-token seperti ini walau harga turun banyak. Atau ketika vesting kebagian di harga sudah rendah saya tetap hodl. Karena memang menggunakan dana yang rela bila jadi abu. Karena memang seperti yang agan katakan yaitu sudah sadar akan resiko yang dihadapi.
Terlalu beresiko dengan membeli koin pre sale sistem vesting, sudah beberapa kali saya lihat koin pre sale dengan siste vesting tidak menguntungkan malahan setelah vesting 1x harga langsung drop sangat drastis. Belum lagi saat tiba vesting ke 2 dan seterusnya tentu harga koin atau tokennya semakin terjun bebas. Kalau saya jarang hold koin pre sale dengan sistem vesting dan lebih memilih menjualnya meskipun harus rugi beberapa persen dibandingkan hold dan harga terus turun drastis bahkan ada sebagian yang sampai saat ini turun.
hero member
Activity: 952
Merit: 779
Mungkin yang agak berbeda jika dari awal saat kita melakukan entry, model investasinya lebih condong kearah spekulasi dan untuk jenis investasi yang seperti ini memungkinkan bagi kita untuk tetap menahan posisi Hodl, karena sebelumnya kita sadar bahwa resiko terburuk dari sebuah spekulasi adalah kehilangan nilai aset dalam jumlah besar (oleh karena itu sebaiknya menggunakan modal yang siap/rela jika kita kehilangan).

Yah begitu. Sayapun ada entry atau beli token yang memang sedari awal walau sudah dilakukan analisis tapi masih bisa dikatakan spekulasi yaitu token-token yang saya beli di presale ataupun token yang baru. Dan sayapun jarang melakukan cutloss di token-token seperti ini walau harga turun banyak. Atau ketika vesting kebagian di harga sudah rendah saya tetap hodl. Karena memang menggunakan dana yang rela bila jadi abu. Karena memang seperti yang agan katakan yaitu sudah sadar akan resiko yang dihadapi.
legendary
Activity: 2254
Merit: 2253
From Zero to 2 times Self-Made Legendary
Market merah membara mungkin sudah biasa bagi para trader berpengalaman dan sudah lama terjun didunia crypto. Namun bagi para pemula atau yang baru terjun pasti merasa panik, resah, gelisah, gundah, gulina kayak di putusin pacar. Dan akhirnya mengalami kebingungan alias DILEMA. Antara pilih :
1. Cutloss
2. Tetap Pegang teguh Koin sambil lihat market.
3. Tetap Pegang teguh Koin dan tutup market.
4. Nyicil beli lagi koin-koin yang memang sedang diskon besar-besaran mau lebaran  Grin .
5. Mau nyicil Dana sangkut semua

Nah manakah yang kamu pilih dan mana yang sedang anda lakukan sekarang?

Mau bearish ataupun lagi bullish ya tetap "stick to the plan", karena pada saat kita melakukan trading (open position) tentunya kita sudah menyiapkan strategi + manajemen resikonya. Jadi jika memang sudah menyentuh parameter CL ya harus dilakukan cut-loss, dan jika kondisi market memungkinkan (setelah dilakuakan evaluasi dan analisa ulang) maka tidak ada salahnya untuk melakukan "buy the Dip".

Mungkin yang agak berbeda jika dari awal saat kita melakukan entry, model investasinya lebih condong kearah spekulasi dan untuk jenis investasi yang seperti ini memungkinkan bagi kita untuk tetap menahan posisi Hodl, karena sebelumnya kita sadar bahwa resiko terburuk dari sebuah spekulasi adalah kehilangan nilai aset dalam jumlah besar (oleh karena itu sebaiknya menggunakan modal yang siap/rela jika kita kehilangan).
legendary
Activity: 2324
Merit: 1604
hmph..
Tujuannya om masulum cukup mulia dalam mendongkrak coin lain, -snip-

Bukan begitu mas, keputusan cut loss, saya lakukan ketika saya melihat adanya potensi koreksi lebih dalam, saya jarang pindah koin, jika saya cutloss, di koin A, saya biasanya balik buy dip di koin A, kecuali memang sudah terlambat untuk entry, karena jaring ga keangkut, baru deh pindah ke koin lain. Mendongkrak pun rasanya tidak, karena saya bukan whale, haha.

-snip-
Namun ada baiknya cara menghindari cut loss dengan tidak melakukan trading 100% dari modal yang kita miliki, setidaknya sisihkan 20% hingga 40% untuk jaga - jaga saat harga altcoin yang kita beli turun. Namun ada sisi minusnya dengan sistem seperti ini saat harga naik profit yang kita dapat tidak terlalu maksimal karena modal yang kira gunakan tidak besar hanya 60% dari semua modal yang kita miliki.
Ini adalah metode paling masuk akal sebenarnya, namun, tak banyak yang menerapkan. Saya sendiri juga tidak menerapkan metode ini ketika saya aktif trading, dengan alasan kadang tidak dapat menutup minus ketika buyback dilakukan, koreksi makin berlanjut, jadi kesempatan cutloss yang seharusnya adalah yang tepat, menjadi tidak efektif karena melakukan buyback dan koreksi berlanjut.

ini kalau saya pribadi itung2annya begitu, cuma metode ini sebenarnya paling bagus, namun tergantung modal juga, kalau modal kecil holding dan buy saat dip dengan sisa modal yang di keep, pasti ga begitu berasa akumulasinya.
hero member
Activity: 1694
Merit: 787
Memang melihat news sangat lah membantu dibantu dengan koin apa yang di pegang apakah punya fundamental yang kuat dan tidaknya. Sayapun saat ini terbantu dengan News positif atas token yang saya pegang yaitu KUNCI yang hari ini akan melakukan Burn 5 milyar tokennya. Maka saya memutuskan untuk memegangnya dan tidak cutloss disaat saya minus banyak. Dan benar saja sekarang malah harga naik dan keuntungan semakin berlipat akibat mengikuti news dan memang token nya punya fundamental kuat.

Bener, analisis fundamental merupakan analisis terkuat jika kita entry di project yang sedang berkembang (growing project), karena memang manifesto dari project tersebut belum final dan masih banyak sekali kemungkinan-kemungkinan yang akan terjadi, seperti contohnya upgrade network, kerjasama (partnership), integrasi, pembangunan produk baru dan lain-lain.

Note: hanya untuk project yang sedang berkembang, tidak berlaku pada high MC project Cheesy
sr. member
Activity: 1246
Merit: 262
Kalau saya pribadi, lebih sering memilih untuk cutloss saat bearish, tujuannya adalah untuk mencari entry baru dan mencoba menutup dengan profit dari entry baru tersebut. Holding memang bagus untuk jangka panjang, itu pun kalau kita tidak begitu butuh akan duitnya. Saya paham, trading harus pake uang dingin, tapi sedingin-dinginnya duit, kalau ada kebutuhan dana, saya pasti ngambil dari yang saya tradingin.
Tujuannya om masulum cukup mulia dalam mendongkrak coin lain, namun perlu juga melihat tren coin tersebut untuk entry. Kalau ane jarang om pas pindah gitu dapat opit, malah resultnya sama saja dan tekor di fee. Sehingga pas merah beberapa hari lalu, ane diem gk gerak dari pada rugi di fee nantinya, dan beruntungnya karena ane masuk di token yang bagus, langsung reborn seperti semula.

Kadang tidak semua orang berani untuk cut loss dan lebih berupaya hold semaksimal mungkin padahal cut loss salah satu solusi yang terbaik dan bisa membeli koin yang kita anggap potensial di harga rendah. Namun ada baiknya cara menghindari cut loss dengan tidak melakukan trading 100% dari modal yang kita miliki, setidaknya sisihkan 20% hingga 40% untuk jaga - jaga saat harga altcoin yang kita beli turun. Namun ada sisi minusnya dengan sistem seperti ini saat harga naik profit yang kita dapat tidak terlalu maksimal karena modal yang kira gunakan tidak besar hanya 60% dari semua modal yang kita miliki.
legendary
Activity: 1526
Merit: 1032
Up to 300% + 200 FS deposit bonuses
Kalau saya pribadi, lebih sering memilih untuk cutloss saat bearish, tujuannya adalah untuk mencari entry baru dan mencoba menutup dengan profit dari entry baru tersebut. Holding memang bagus untuk jangka panjang, itu pun kalau kita tidak begitu butuh akan duitnya. Saya paham, trading harus pake uang dingin, tapi sedingin-dinginnya duit, kalau ada kebutuhan dana, saya pasti ngambil dari yang saya tradingin.
Tujuannya om masulum cukup mulia dalam mendongkrak coin lain, namun perlu juga melihat tren coin tersebut untuk entry. Kalau ane jarang om pas pindah gitu dapat opit, malah resultnya sama saja dan tekor di fee. Sehingga pas merah beberapa hari lalu, ane diem gk gerak dari pada rugi di fee nantinya, dan beruntungnya karena ane masuk di token yang bagus, langsung reborn seperti semula.
hero member
Activity: 952
Merit: 779
Kalau saya pribadi sih kondisional, jika project yang saya masuki memiliki berita yang sangat kuat untuk menopang tren bearish, saya akan terus hold coin/token tersebut. Seperti contohnya pada bulan November 2021, secara resmi Oasis Labs mengumumkan kerjasama mereka dengan Meta (dulunya Facebook), padahal tren pasar sedang bearish, namun koin $ROSE masih mampu menampilkan persentase harga dengan warna hijau Grin.

Jika tidak ada berita (News) yang mampu menopang tren, saya lebih baik mengikuti arus whale saja atau dengan kata lain Cut-Loss Cheesy
Kalau saya pegang koin Rose pasti sayapun akan melakukan hal yang sama. Karena rose juga merupakan daftar koin kebanggaan saya. Fundamental yang kuat dan pendukung di dalamnya yang harus di perhitungkan seperti Andreessen Horowitz, Accel, Binance Labs, dan banyak lainnya. Dan sejauh yang saya tahu proyek yang di pegang Andreessen Horowitz  kesuksesan nya tidak di ragukan lagi seperti SOLANA.  Dan pemilik Rose pun bukan orang biasa yaitu , Dawn Song yang merupakan profesor di Departemen Teknik Elektro dan Ilmu Komputer di University of California. Dan memang sudah ahli di bidang ini. Dengan tercatat banyak penghargaan yang ia dapat.

Memang melihat news sangat lah membantu dibantu dengan koin apa yang di pegang apakah punya fundamental yang kuat dan tidaknya. Sayapun saat ini terbantu dengan News positif atas token yang saya pegang yaitu KUNCI yang hari ini akan melakukan Burn 5 milyar tokennya. Maka saya memutuskan untuk memegangnya dan tidak cutloss disaat saya minus banyak. Dan benar saja sekarang malah harga naik dan keuntungan semakin berlipat akibat mengikuti news dan memang token nya punya fundamental kuat.

Tapi beberapa koin ada yang saya cutlosa karena memang saya melakukan persis seperti agan @masulum lakukan yaitu
Kalau saya pribadi, lebih sering memilih untuk cutloss saat bearish, tujuannya adalah untuk mencari entry baru dan mencoba menutup dengan profit dari entry baru tersebut.
dan benar saja sayapun menutup minus saya dengan profit dari entry baru. Walau agan masulum menyebutkan untuk tidak di contoh tapi kenyataannya cara ini sangat efektif apabila digunakan dengan tepat.
Pages:
Jump to: