Pages:
Author

Topic: [DISKUSI] Selamatkan Harga Bitcoin (Read 1123 times)

member
Activity: 648
Merit: 10
November 28, 2018, 11:13:09 PM
#98
Akhir tahun ini terasa sangat menyeramkan, bagaimana tidak banyak sekali yang beranggapa akan akhir tahun ini melebihi akhir tahun 2017 lalu di mana harga bitcoin dan altcoin naik cukup tinggi, namun berbeda dengan akhir tahun ini harga bitcoin dan altcoin turun drastis.
full member
Activity: 776
Merit: 101
PredX - AI-Powered Prediction Market
November 28, 2018, 07:57:34 PM
#97
Menurut saya harga bitcoin masih normal2 saja kok walaupun drop sekali, tetapi harus ingat bahwa dulu harga bitcoin hanya 10 rupiah. Apa yang harus diselamatkan, saya optimis harga bitcoin bakal melambung tinggi dimasa yang akan datang karena semakin banyak diminati gan.
sr. member
Activity: 1288
Merit: 253
casinosblockchain.io
November 28, 2018, 05:08:37 PM
#96
Jujur kalau saya sih ngak ada panik sama sekali dengan kondisi market skrang justru saya manfaatkn untuk membeli lebih banyak lagi.
Kalau untuk menyelamatkan harga bitcoin, yah jngan pernah jual bitcoinnya setia mengholdnya ataupun membeli, maka jika semua orang memegang prisip itu harga bitcoin akan tinggi kembali
jr. member
Activity: 66
Merit: 1
November 28, 2018, 01:20:53 PM
#95
Latar belakang:
Melihat kondisi harga bitcoin yang terus merosot membuat semua orang yang menyimpan aset digital mata uang crypto panik mendekati stres, sehingga perlu adanya solusi yang membuat semua orang kembali tersenyum.

Tujuan:
1. Meningkatkan harga bitcoin
2. Mengembalikan kepercayaan terhadap Cryptocurrency
3. Mencegah proses Dumping harga Token ICO

Saya sudah berada diforum ini sejak Maret 2018 belajar pengetahuan dunia cryptocurrency demi mendapatkan keuntungan, meskipun hasilnya tidak sesuai harapan tapi saya terlanjur suka terhadap cryptocurrency sehingga memunculkan ide agar cryptocurrency kembali menarik minat investor yang mengakibatkan harga bitcoin meningkat.

Adapun ide saya yaitu Setiap proyek ICO yang mengadakan kampanye bounty membayar dengan bitcoin bukan token ICO.
Manfaat:
1. Harga bitcoin cenderung naik karena adanya proses pembelian bitcoin oleh tim proyek ICO untuk membayar bounty hunter
2. Dengan kenaikan harga bitcoin biasanya diikuti kenaikan harga altcoin juga, sehingga menarik banyak investor untuk terjun di dunia cryptocurrency
    demi mencari keuntungan
3. Meminimalisir jumlah proyek ICO scam yang menjual token sampah dengan memberikan janji palsu untuk membawa kabur uang investor
4. Mencegah proses Dumping harga Token ICO yang disebabkan oleh bounty hunter yang menjual token ICO dengan harga murah

Mari kita berdiskusi untuk meyelamatkan harga bitcoin

Ini adalah dunia cryptocurency.. naik dan turun nya harga bitcoin dan juga altcoin adalah sesuai dari permintaan pasar.. dan itu adalah sifat nya yang fluktuatif.. sehingga adanya sebuah resiko baik itu secara besar ataupun kecil.. maka kita harus berhati-hati dalam menganalisa bitcoin atau altcoin.. sehingga kita tidak mendapatkan kerugian..
newbie
Activity: 280
Merit: 0
November 28, 2018, 11:50:04 AM
#94
Mengadakan ico dengan memberikan pembanyaran dengan bitcoin itu adalah hal yang cocok untuk mendongkrak untuk harga bitcoin.
full member
Activity: 434
Merit: 100
November 28, 2018, 10:10:33 AM
#93
menurut aku itu bukan solusi untuk meningkatkan harga bitcoin, lagian bukan bounty hunter yang membuat harga ico dump, karena volume untuk bounty hunter hanya sedikit, apalagi saat ini paling banyak hanya 5% dari total token ico, jadi tidak mungkin akan dump hanya karena menjual 5% dari token.
Iya ada-ada saja gan penyebab harga dump karena bounty hunter. Secara token bounty paling besar cuma 5% bagaimana mungkin harganya bisa langsung anjlok parah dan saya yakin juga banyak bounty hunter yang gak langsung menjual tokennya setelah mendapat hasil bounty. Bukti nyata ada di tahun lalu di mana banyak ico sukses dan hasil bounty juga banyak namun harga bitcoin sempat hampir mencapai 20k dollar.
copper member
Activity: 560
Merit: 109
November 28, 2018, 09:43:01 AM
#92
Cara yang paling sederhana untuk meningkatkan dan menyelamat harga bitcoin cukup dengan menyimpan saldo bitcoin yang kita miliki saat ini, jangan pernah panik untuk menjual bitcoin saat - saat harga murah seperti sekarang ini.
Sangat sulit sih gan kalau menyimpan saldo pada posisi seperti ini. Saya yakin setiap orang punya kebijakan masing masing. Kalau menurut saya sih harga bitcoin sekarnag ini akan naik kalau ada berita atau hal yang sangat menarik investor untuk investasi besar di bitcoin. walaupun mau pake cara apapun akan susah naik kalau lagi kondisi bitcoin lagi diterpa kabar buruk terus menerus.
full member
Activity: 364
Merit: 100
November 28, 2018, 08:56:19 AM
#91
menurut aku itu bukan solusi untuk meningkatkan harga bitcoin, lagian bukan bounty hunter yang membuat harga ico dump, karena volume untuk bounty hunter hanya sedikit, apalagi saat ini paling banyak hanya 5% dari total token ico, jadi tidak mungkin akan dump hanya karena menjual 5% dari token.
full member
Activity: 518
Merit: 100
November 28, 2018, 07:58:32 AM
#90
lucu juga buat selamatkan harga bitcoin. terlihat klo agan lagi mines banyak dan pengen untungnya aja nih.
siklus crypto emang kayak gini. bagi orang yang cari untung aja, mau gak mau mereka harus ikutin aturan harga naik turun berdasarkan pasar. tapi bagi orang yang gak cuma liat sebagai keuntungan finansial, ini wajar wajar aja sih dan gak perlu sepanik gitu.
Iya  benar banget gan bagaimana mungkin menyekamatkan harga bitcoin dengan sendiri tanpa mengikuti aturan harga naik turun,bisa jadi di hanya ingin memdapat profitnya saja gan
full member
Activity: 490
Merit: 106
November 28, 2018, 07:06:55 AM
#89
Sebenarnya saran agan sudah bagus tapi menurut ane masih kurang tepat. Percuma kalo membayar bounty dengan bitcoin, tapi ujung2nya malah kena dump karena para bounty hunter pasti bakal langsung menjual reward bounty mereka. Sebenarnya jalan terbaik untuk mendongkrak harga bitcoin adalah dengan kesadaran komunitas itu sendiri. Seandainya semua perduli dengan harga bitcoin, mereka tidak akan menjual aset mereka. Justru disaat seperti ini kita harus solid untuk hold dan buy Bitcoin. Bayangkan saja bila 1 orang bisa hold 0.1 Bitcoin. Dengan jumlah trader dan holder yang ada di dunia bukan tidak mungkin kita bisa menahan laju penurunan bitcoin.
newbie
Activity: 9
Merit: 0
November 28, 2018, 02:05:27 AM
#88
yah di us california habis kebakaran besar banyak rumah orang2 kaya yang kebakar, kayak kita ajakan bila ada bencana buat urus asuransi, rekening bank dan deposito pastilah bakal susah apalagi itu kebakaran bisa jadi berkas2 penting ikut kebakar, ya salah satu uang yang cepat bisa dicairin ya cuma btc mau besar mau kecil cairinnya gak ada masalah!!!! mungkin hal itu yang menjadi triger buat panic sell, kalo memang ternyata begitu seharusnya kita berpikir ulang betapa bermanfaatnya crypto kan crypto bisa disimpen dimana aja didompet ada atm btc, di kertas paper walet, di hape dll!!! kalo gua nyimpen dibawah baju gan biar gak ketahuan bini gua  Grin Grin Grin Grin Grin

hayo katanya selamatkan bitcoin kok malah taking profit


http://fiatleak.com/

https://bitcoinity.org/markets/bitcoin.co.id/IDR
member
Activity: 228
Merit: 10
November 27, 2018, 10:13:17 PM
#87
lucu juga buat selamatkan harga bitcoin. terlihat klo agan lagi mines banyak dan pengen untungnya aja nih.
siklus crypto emang kayak gini. bagi orang yang cari untung aja, mau gak mau mereka harus ikutin aturan harga naik turun berdasarkan pasar. tapi bagi orang yang gak cuma liat sebagai keuntungan finansial, ini wajar wajar aja sih dan gak perlu sepanik gitu.

yang saya khawatirkan jika bitcoin gagal mempertahankan harga dititik support dan terjungkal lebih bawah, altcoin seperti pundi dsb bisa jadi debu. atensi dari kata "selamatkan" tetap akan tidak kenapa2, harga bitcoin masih terbilang cukup tinggi. trader yang panik mungkin bisa coba main day trading, gejolak harga saat ini masih bisa dicari profitnya walaupun bisa dibawah 1%.
newbie
Activity: 238
Merit: 0
November 27, 2018, 06:41:51 PM
#86
sulit menyelamatkan harga bitcoin , karean harga tersebut tergantung kondisi pasar dunia
dimana banyaknya pembeli atau penjual .
seharusnya jangan jual bitcoin di harga murah sehingga kedepannya harga akan berangsur-angsur naik secara perlahan
sr. member
Activity: 597
Merit: 250
WPP ENERGY - BACKED ASSET GREEN ENERGY TOKEN
November 27, 2018, 05:13:26 PM
#85
lucu juga buat selamatkan harga bitcoin. terlihat klo agan lagi mines banyak dan pengen untungnya aja nih.
siklus crypto emang kayak gini. bagi orang yang cari untung aja, mau gak mau mereka harus ikutin aturan harga naik turun berdasarkan pasar. tapi bagi orang yang gak cuma liat sebagai keuntungan finansial, ini wajar wajar aja sih dan gak perlu sepanik gitu.
full member
Activity: 700
Merit: 100
November 27, 2018, 01:21:31 PM
#84
Sebagai bounty hunter tentunya sangat berharap harga btc dan altcoin kembali meningkat. Melihat grafik pasar sekarang banyak orang yang mulai pesimis akan eksitensi cryptocurrency kedepan, tapi bagi saya hal seperti wajar- wajar saja dalam dunia bisnis ada kalanya naik begitu juga sebaliknya, namun saya selalu optimis akan masa depan bitcoin karena memang semua aktivitas didunia sistemnya sudah berbasis digital, tunggu saja dampak positif dimasa yang akan datang.
member
Activity: 506
Merit: 11
November 27, 2018, 11:55:21 AM
#83
Cara yang paling sederhana untuk meningkatkan dan menyelamat harga bitcoin cukup dengan menyimpan saldo bitcoin yang kita miliki saat ini, jangan pernah panik untuk menjual bitcoin saat - saat harga murah seperti sekarang ini.
Tentunya juga didasari pengalaman maupun analisa di pasar juga gan, banyak teknik trading yang harus dipelajari sehingga kita tiak mudah panik apabila harga yang kita harapkan tak kunjung membaik
member
Activity: 308
Merit: 20
November 27, 2018, 10:11:22 AM
#82
Cara yang paling sederhana untuk meningkatkan dan menyelamat harga bitcoin cukup dengan menyimpan saldo bitcoin yang kita miliki saat ini, jangan pernah panik untuk menjual bitcoin saat - saat harga murah seperti sekarang ini.
saya rasa pendapat agan ada benarnya, ada beragam cara yang dapat ditempuh untuk menyelamatkan nilai bitcoin, sebagai seorang treader,jika memiliki nillai asset dalam bentuk bitcoin, sebaiknya jangan Ikut Ikutan melakukan sell saat pasar sedang Bearish seperti saat ini, jangan pula melakukan Cut Loss karena keduanya dapat merugikan diri sendiri,namun langkah yang lebih bijak jika melakukan hold sambil terus mengamati pergerakan chart dan menunggu keadaan pasar Bullish untuk melakukan penjualan.
sekedar informasi, pelaksaan Bakkt diamerika 12 Desember ini di sinyalir membawa angin segar terhadap peningkatan nilai bitcoin. link informasinya dapat agan baca di :
https://bitcointalksearch.org/topic/pengaruh-kenaikan-harga-bitcoin-dengan-peluncuran-bakkt-5058107
https://bitcointalksearch.org/topic/update-diskusi-platform-kontrak-berjangka-harian-bakkt-5056600
sr. member
Activity: 2436
Merit: 267
Hire Bitcointalk Camp. Manager @ r7promotions.com
November 27, 2018, 09:29:30 AM
#81
Cara yang paling sederhana untuk meningkatkan dan menyelamat harga bitcoin cukup dengan menyimpan saldo bitcoin yang kita miliki saat ini, jangan pernah panik untuk menjual bitcoin saat - saat harga murah seperti sekarang ini.

Benar gan dalam situasi seperti ini (harga turun) memang dibutuhkan ketelitian dan kesabaran yang tinggi terlebih jangan terlalu panik dengan keadaan harga tersebut. menahanya untuk beberapa lama adalah tidak bermasalah yang penting nantinya ada keuntungan yang akan diterima, karena bukan tujuan adalah mencari keuntungan ?
sr. member
Activity: 1092
Merit: 255
November 27, 2018, 08:37:11 AM
#80
santai aja kalau saya gan emang uda begini cerita btc mulai dari 2014 juga setelah all high time pasti turun besar besar btc jadi kalau sekarang menurut saya ada baik nya btc di simpan mulai dari sekarang, tapi jangan all in beli bertahap
sr. member
Activity: 1031
Merit: 251
bullsvsbears.io
November 27, 2018, 08:29:50 AM
#79
Cara yang paling sederhana untuk meningkatkan dan menyelamat harga bitcoin cukup dengan menyimpan saldo bitcoin yang kita miliki saat ini, jangan pernah panik untuk menjual bitcoin saat - saat harga murah seperti sekarang ini.
Itu memang cara yang sangat-sangat simpel dan efektif, Tapi akan menjadi tidak sesederhana itu ketika sudah berkelompok dan tersebar di berbagai tempat yang mungkin kita sendiri tidak tau ada dimana saja.

Manusia dengan berbagai macam perbeda'annya akan sangat sulit untuk di jadikan 1 pemikiran, Meskipun tujuannya sama.
Pages:
Jump to: