Pages:
Author

Topic: [DISKUSI] Selamatkan Harga Bitcoin - page 3. (Read 1103 times)

full member
Activity: 432
Merit: 100
November 25, 2018, 03:17:53 AM
#58
Mungkin TS adalah pemain baru di dalam dunia cryptocurrencies.
Saya lebih suka dengan harga bitcoin yang sekarang karena udah dapet prediksi hampir sama dengan tahun kemarin, tau lah Grin.
Siap-siap berkemas aja ntar ketinggalan Cool
newbie
Activity: 9
Merit: 0
November 25, 2018, 03:02:02 AM
#57
kalo dah ada yang bisa ngalahin transfer dana ke penjuru dunia secara cepat dan transparant baru bisa khawatir bitcoin akan hilang!!! santai aja gan, biasa mah bitcoin turun biasanya buat buktikan bitcoin lebih kuat dari pesaing2nya kan dah ada beberapa contoh kasus sebelum2nya
member
Activity: 490
Merit: 14
November 25, 2018, 01:46:40 AM
#56
Saya sangat kecewa terhadap kondisi harga bitcoin yg terus menurun ane rasa rekan rekan juga merasakan apa yg ane rasakan..demi untuk mengatasi problematika kedepan yg lebih baik ..kenapa pakar pakar tidak berusaha untuk mendongkrak semangat ataupun harga bitcoin yg terpuruk selama ini .yg menjadi tanda tanya bagaimana cara untuk mendongkrak supaya denyut tan harga bisa meningkat kembali..
legendary
Activity: 2156
Merit: 1018
Buzz App - Spin wheel, farm rewards
November 25, 2018, 01:19:30 AM
#55
Turut sedih, melihat harga bitcoin yang merosot turun... yang pasti jangan panik.. harus sabar menunggu harga kembali normal (walaupun tidak tahu pastinya kapan)... dan saran saya untuk semua yang menyimpan aset digital mata uang crypto, jangan gegabah membuat suatu tindakan, pegang saja dulu, siapa tahu di masa akan datang harga kembali naik..
sip betul gan,
tapi lebih baik dijual dan ketika harganya turun terlalu jauh,  nanti bisa beli lagi, dan kita akan dapat banyak koin.
sayangnya harganya sudah turun terlalu jauh, takutnya malah rugi, jadi ketika koin kita jual sekarang harga tidak turun tapi malah naik.
tapi kalau menurut perkiraan harga crypto akan dump lagi di akhir desember, jadi ini kesempatan mengganti aset ke FIAT, dan bisa dijadikan modal untuk membeli crypto lebih banyak karena harga sudah sangat murah.
newbie
Activity: 234
Merit: 0
November 24, 2018, 10:05:51 PM
#54
dan melihat harga bitocoin sekarang sudah sangat sangat down, apakah masih ada harapan naik lagi? karena sekarang banyak terjadi panik sell yang membuat harga semakin turun drastis, atau memang bitcoin sudah mencapai limitnya? kita semua kan blum tau, apa yang direncanakan oleh pihak bitcoin itu sendiri, entah itu sedang dalam perbaikan atau memang sudah down
newbie
Activity: 180
Merit: 0
November 24, 2018, 07:45:25 PM
#53
Turut sedih, melihat harga bitcoin yang merosot turun... yang pasti jangan panik.. harus sabar menunggu harga kembali normal (walaupun tidak tahu pastinya kapan)... dan saran saya untuk semua yang menyimpan aset digital mata uang crypto, jangan gegabah membuat suatu tindakan, pegang saja dulu, siapa tahu di masa akan datang harga kembali naik..
sr. member
Activity: 672
Merit: 251
November 24, 2018, 03:44:18 PM
#52
menurut saya. sangat sulit untuk mencegah penurunan harga bitcoin. kita tidak bisa mengendalikan aksi jual dalam jumlah besar yang dilakukan oleh pemilik terbanyak bitcoin. kita juga tidak bisa mengontrol jumlah pasokan bitcoin. saat ini jumlah pasokan mengalami peningkatan yang sangat besar sehingga membuat harga bitcoin selalu turun. untuk mengatasi hal ini kita harus membeli bitcoin dalam jumlah besar untuk mengurangi pasokan yang ada di market. dan  hal ini membutuhkan modal yang besar.
Benar, kita tidak akan bisa mencegahnya, akan tetapi disitulah peran penting beberapa cukong. Mereka bisa saja mengurangi penurunan dengan menampung semua yang ingin menjualnya diharga murah. Itulah sisi positifnya, meskipun sisi negatif nya bahkan sangat buruk.
sr. member
Activity: 957
Merit: 278
Vave.com - Crypto Casino
November 24, 2018, 02:12:49 PM
#51
Adapun ide saya yaitu Setiap proyek ICO yang mengadakan kampanye bounty membayar dengan bitcoin bukan token ICO.

Thread ini kok mirip bounty ya, hehehehe... (becanda) tapi memang sedikit lucu kok. Secara logika jika semua bounty menggunakan bitcoin sebagai metode pembayaran ICO tidak akan merubah harga, malah cenderung membebani investor. Ibaratnya sudah jatuh ketiban tangga.
Kenapa ane berfikir demikian, sebab terjadinya penurunan harga bitcoin berasal dari beberapa faktor yakni larangan (regulasi), Isu buruk (media maenstream) dan kabar Keamanan (peretasan).

Jadi ketika investor harus membeli bitcoin yang cenderung mahal dan ketika coin mereka investasikan kemudian turun maka akan rugi juga, begitupun coin lainnya. ICO pada dasarnya adalah penawaran proyek start-up artinya tim pengembang (developer) membutuhkan dana pasti/tetap untuk mendanai proyek mereka, sehingga menurut hemat ane harus menggunakan pembayaran Fiat/coin yang harganya stabil. Kalaupun menggunakan coin BTC/ETH investor harus sabar menanti.

Sedangkan pergerakan bitcoin memang kelihatannya sudah di atur, dalam sejarahnya bubble bitcoin terjadi dua kali selama sepuluh tahun ini, yakni pada tahun 2011 dan tahun 2017. Padahal secara produk tidak sedinamis visa/mastercard, paypal, atau virtual payment lainnya. Namun kenapa kok harga naik turun secara liar. Asumsi ane ya sudah dibentuk, karena semua menganggap bitcoin sebagai sarana investasi makanya banyak spekulan beradu kecerdasan untuk meraih keuntungan. Jadi, ya jangan kaget....

Jadi buanglah fikiran jika bitcoin akan naik secara konstan, pasti ada kalanya naik dan turun. sesuai hukum ekonomi dan hukum spekulasi  Cheesy
legendary
Activity: 2660
Merit: 1261
November 24, 2018, 01:04:57 PM
#50
Setiap tahun, mereka mengangap bitcoin mati ketika terjadi Bubble. Buktinya bitcoin tetap bertahan hingga sekarang. Menurut saya sih diskusi mengenai thread ini gak ada gunanya. Tidak ada yang bisa menahan harga di satu titik, simple ketika permintaan jual lebih banyak ketimbang pembeli maka harga pun akan down pasti ada beberapa alasan. Untuk masalah kepercayaan sudah banyak orang - orang yang percaya kepada Bitcoin, contohnya di forum Bitcointalk ini.
full member
Activity: 602
Merit: 100
November 24, 2018, 01:42:16 AM
#49
Kita harus menyelamatkan bagaimana pun saat ini harga bitcoin sangat rendah sekali dibandingkan dalam satu tahun ini, bayangkan di akhir tahun lalu harga bitcoin bisa menyentuh 300 juta, kenapa akhir tahun ini turun menjadi 60 juta.


benar gan, memang diakhir tahun lalu harga bitcoin bisa menembus harga 300 jutaan gan, namun saat ini justru haganya kian merosot gan, tentunya sulit untuk menyelamatkan harga bitcoin gan, sebagai pengguna kita hanya bisa bersabar menunggu semoga harga bitcoin ditahun depan bisa kembali mengalami kenaikkan gan.


Sangat tidak masuk akal harga bitcoin di akhirtahun ini turun sampai 70% dari harga yag sudah mencapai 300/btc,tapi ini hal yang lumrah terjadi di crypto setiap tahunnya,kita tetap bersabar menggu harga btc bangkit lagi di atas 200/btc semoga saja
jr. member
Activity: 31
Merit: 1
November 23, 2018, 09:46:50 PM
#48
Kamu panggil para cukong guys jika ingin menyelamatkan atau ngeliat bitcoin naik harga , ,kemungkinan dapat mendongkrak kembali harga bitcoin kembali. Namun yg menjadi pertanyaan?
. . Dimanakah para cukong ini berada?
. . Strategi Apakah sedang mereka rencanakan?
 . .Kapankah mereka muncul dan mulai melakukan buy bitcoin dalam jumlah skala besar?
full member
Activity: 1148
Merit: 101
November 23, 2018, 09:32:39 PM
#47
Membayar proyek ico dengan menggunakan bitcoin saya rasa tidak akan menongkrak harga bitcoin gan malah akan semakin turun,jika ingin menongkrak harga bitcoin ada beberapa langkah yang harus lakukan gan di antara nya adalah membuat cryptocurrency di pandang sebagai alat yang menguntungkan kemudian kita harus membuat investor besar kembali percaya terhadap mata uang crypto mungkin hanya itu ide saya gan
ict
sr. member
Activity: 466
Merit: 250
November 23, 2018, 04:57:20 PM
#46
menurut saya. sangat sulit untuk mencegah penurunan harga bitcoin. kita tidak bisa mengendalikan aksi jual dalam jumlah besar yang dilakukan oleh pemilik terbanyak bitcoin. kita juga tidak bisa mengontrol jumlah pasokan bitcoin. saat ini jumlah pasokan mengalami peningkatan yang sangat besar sehingga membuat harga bitcoin selalu turun. untuk mengatasi hal ini kita harus membeli bitcoin dalam jumlah besar untuk mengurangi pasokan yang ada di market. dan  hal ini membutuhkan modal yang besar.
full member
Activity: 658
Merit: 100
November 23, 2018, 10:58:26 AM
#45
Saya kira suatu yang wajar saja bila harga bitcoin merosot jauh dibanding akhir tahun 2017, dulu juga harga bitcoin sama sekali tidak memiliki nilai yang berarti. Jadi wajar saja jika harga bitcoin hari ini sangat merosot, yang pastinya kita harus tetap semangat menjadi investor atau trader. Jadikan kondisi hari ini sebagai kesempatan baik untuk mengumpulkan bitcoin, saran saya agan coba invest saja nanti kalau harga mulai tinggi bisa mendapatkan keuntungan besar.
newbie
Activity: 70
Merit: 0
November 23, 2018, 07:30:42 AM
#44
Latar belakang:
Melihat kondisi harga bitcoin yang terus merosot membuat semua orang yang menyimpan aset digital mata uang crypto panik mendekati stres, sehingga perlu adanya solusi yang membuat semua orang kembali tersenyum.

Tujuan:
1. Meningkatkan harga bitcoin
2. Mengembalikan kepercayaan terhadap Cryptocurrency
3. Mencegah proses Dumping harga Token ICO

Saya sudah berada diforum ini sejak Maret 2018 belajar pengetahuan dunia cryptocurrency demi mendapatkan keuntungan, meskipun hasilnya tidak sesuai harapan tapi saya terlanjur suka terhadap cryptocurrency sehingga memunculkan ide agar cryptocurrency kembali menarik minat investor yang mengakibatkan harga bitcoin meningkat.

Adapun ide saya yaitu Setiap proyek ICO yang mengadakan kampanye bounty membayar dengan bitcoin bukan token ICO.
Manfaat:
1. Harga bitcoin cenderung naik karena adanya proses pembelian bitcoin oleh tim proyek ICO untuk membayar bounty hunter
2. Dengan kenaikan harga bitcoin biasanya diikuti kenaikan harga altcoin juga, sehingga menarik banyak investor untuk terjun di dunia cryptocurrency
    demi mencari keuntungan
3. Meminimalisir jumlah proyek ICO scam yang menjual token sampah dengan memberikan janji palsu untuk membawa kabur uang investor
4. Mencegah proses Dumping harga Token ICO yang disebabkan oleh bounty hunter yang menjual token ICO dengan harga murah

Mari kita berdiskusi untuk meyelamatkan harga bitcoin

Menurut saya dengan cara meyakinkan diri para trander untuk tetap percaya kepada crypto,karna dengan berkurang para trander berkurang juga vol idr sehingga koin pun merosot kedalam, maka keyakinan daripada trander cukup berpengaruh untuk koin bangkit lagi seperti semula,,,,
sr. member
Activity: 728
Merit: 251
November 22, 2018, 11:36:51 PM
#43
Kita harus menyelamatkan bagaimana pun saat ini harga bitcoin sangat rendah sekali dibandingkan dalam satu tahun ini, bayangkan di akhir tahun lalu harga bitcoin bisa menyentuh 300 juta, kenapa akhir tahun ini turun menjadi 60 juta.


benar gan, memang diakhir tahun lalu harga bitcoin bisa menembus harga 300 jutaan gan, namun saat ini justru haganya kian merosot gan, tentunya sulit untuk menyelamatkan harga bitcoin gan, sebagai pengguna kita hanya bisa bersabar menunggu semoga harga bitcoin ditahun depan bisa kembali mengalami kenaikkan gan.


harga Bitcoin semakin merosot pada tahun ini karena ada berita tentang Bitcoin jika mata uang cryto ini tidak layak untuk di investasikan dan investors mulai panik lalu mereka melakukan penjualan besar besaran. selain itu ada juga penyebab lainnya yang membuat harga Bitcoin turun hingga menjadi 60 juta saat ini. of course kita sebagai pengguna Bitcoin hanya bersabar dan melihat harga pasar bisa kembali hijau lagi. semoga di tahun 2019 tidak ada berita negative tentang Bitcoin dan melihat harga Bitcoin bisa meroket lagi menjadi 300 juta bahkan lebih.
member
Activity: 378
Merit: 16
November 22, 2018, 10:51:34 PM
#42
Saya rasa saran yang agan sampaikan bukan pada tempat , karena di sub ini adalah para bounty Hunter semua bukan pemilik Ico
~snip~
maaf gan perlu diluruskan saya tidak sedang memberi saran tapi sedang mengajak berdiskusi agan semua sesama bounty hunter dengan menyampaikan ide saya terlebih dulu, harapan saya muncul ide baru yang spektakuler dari agan semua bukan fokus mengkritisi ide saya.
tenang saja om, topic diskusinya bagus dan bermamfaat lo,  Grin
sebenarnya untuk menyelamatkan nilai bitcoin itu haruslah dilakukan sesuai dengan posisi masing masing
Member bitcoiners : teruslah aktif di forum untuk mendukung project ICO crypto
Trader dan Investor : jika memiliki bitcoin sebagai asset dalam wallet,hendaknya di hold,janhan ikut ikutan sell yang menyebabkan kejatuhan nilai berlanjud.
Developer : terus mendukung dan melakukan promo ICO crypto,supaya menarik minat investor untuk melakukan investasinya.
full member
Activity: 546
Merit: 100
November 22, 2018, 09:12:58 PM
#41
Kita harus menyelamatkan bagaimana pun saat ini harga bitcoin sangat rendah sekali dibandingkan dalam satu tahun ini, bayangkan di akhir tahun lalu harga bitcoin bisa menyentuh 300 juta, kenapa akhir tahun ini turun menjadi 60 juta.


benar gan, memang diakhir tahun lalu harga bitcoin bisa menembus harga 300 jutaan gan, namun saat ini justru haganya kian merosot gan, tentunya sulit untuk menyelamatkan harga bitcoin gan, sebagai pengguna kita hanya bisa bersabar menunggu semoga harga bitcoin ditahun depan bisa kembali mengalami kenaikkan gan.

sr. member
Activity: 784
Merit: 314
November 22, 2018, 12:41:15 PM
#40
Latar belakang:
Melihat kondisi harga bitcoin yang terus merosot membuat semua orang yang menyimpan aset digital mata uang crypto panik mendekati stres, sehingga perlu adanya solusi yang membuat semua orang kembali tersenyum.

Tujuan:
1. Meningkatkan harga bitcoin
2. Mengembalikan kepercayaan terhadap Cryptocurrency
3. Mencegah proses Dumping harga Token ICO

Saya sudah berada diforum ini sejak Maret 2018 belajar pengetahuan dunia cryptocurrency demi mendapatkan keuntungan, meskipun hasilnya tidak sesuai harapan tapi saya terlanjur suka terhadap cryptocurrency sehingga memunculkan ide agar cryptocurrency kembali menarik minat investor yang mengakibatkan harga bitcoin meningkat.

Adapun ide saya yaitu Setiap proyek ICO yang mengadakan kampanye bounty membayar dengan bitcoin bukan token ICO.
Manfaat:
1. Harga bitcoin cenderung naik karena adanya proses pembelian bitcoin oleh tim proyek ICO untuk membayar bounty hunter
2. Dengan kenaikan harga bitcoin biasanya diikuti kenaikan harga altcoin juga, sehingga menarik banyak investor untuk terjun di dunia cryptocurrency
    demi mencari keuntungan
3. Meminimalisir jumlah proyek ICO scam yang menjual token sampah dengan memberikan janji palsu untuk membawa kabur uang investor
4. Mencegah proses Dumping harga Token ICO yang disebabkan oleh bounty hunter yang menjual token ICO dengan harga murah

Mari kita berdiskusi untuk meyelamatkan harga bitcoin

Pengajuan yang menarik, Namun saya pikir itu tidak semudah seperti membalikkan telapak tangan.

1. Bitcoin naik bukan hanya karena soal pembelian ico, karena mayoritas ico tidak memakai payment hanya dengan bitcoin melainkan dengan cryptocurrency lain,
2. Jika memakai point trade, ,normalnya jika BTC turun maka altcoin naik, prinsip dagang jual beli. namun jika sebaliknya yang terjadi ini yang jadi masalah.
3. tidak mudah meminimalisir proyek scam, itu tergantung dari individual masing-masing saya pikir, bagaimana menganalisa ico ico yang berpotensi scam
4. Dumping tidak akan pernah bisa dicegah, karena hal itu sudah wajar terjadi dalam sebuah trade trend yang terjadi, adanya bullish dan bearish akan terjadi, Namun ketika harga dumping terlalu menjadi momok hal itu saya pikir tidak dapat dicegah, karena setiap pemegang token berhak menjual kapan saja dengan harga berapapun token yang mereka punyai.

saya rasa hal itu sangat sulit di jalankan, untuk saat ini kita, termasuk saya yang menjadi trader retail, lebih baik untuk menjual terlebih dahulu pemegang bitcoin, sampai kondisi bisa berjalan dengan normal, saya rasa harga bisa anjlok ke harga $3000.
newbie
Activity: 70
Merit: 0
November 21, 2018, 12:49:55 PM
#39
Latar belakang:
Melihat kondisi harga bitcoin yang terus merosot membuat semua orang yang menyimpan aset digital mata uang crypto panik mendekati stres, sehingga perlu adanya solusi yang membuat semua orang kembali tersenyum.

Tujuan:
1. Meningkatkan harga bitcoin
2. Mengembalikan kepercayaan terhadap Cryptocurrency
3. Mencegah proses Dumping harga Token ICO

Saya sudah berada diforum ini sejak Maret 2018 belajar pengetahuan dunia cryptocurrency demi mendapatkan keuntungan, meskipun hasilnya tidak sesuai harapan tapi saya terlanjur suka terhadap cryptocurrency sehingga memunculkan ide agar cryptocurrency kembali menarik minat investor yang mengakibatkan harga bitcoin meningkat.

Adapun ide saya yaitu Setiap proyek ICO yang mengadakan kampanye bounty membayar dengan bitcoin bukan token ICO.
Manfaat:
1. Harga bitcoin cenderung naik karena adanya proses pembelian bitcoin oleh tim proyek ICO untuk membayar bounty hunter
2. Dengan kenaikan harga bitcoin biasanya diikuti kenaikan harga altcoin juga, sehingga menarik banyak investor untuk terjun di dunia cryptocurrency
    demi mencari keuntungan
3. Meminimalisir jumlah proyek ICO scam yang menjual token sampah dengan memberikan janji palsu untuk membawa kabur uang investor
4. Mencegah proses Dumping harga Token ICO yang disebabkan oleh bounty hunter yang menjual token ICO dengan harga murah

Mari kita berdiskusi untuk meyelamatkan harga bitcoin

Menurut saya dengan kembalinya harga bitcoin pada dasarnya akan mangembalikan kepercayaan para trander untuk berinvest lagi di bitcoin dan mempercayai lagi cryptocurrency sebagai pabrik uang terbesar di dunia dan meningkatkan vol idrnya.
Pages:
Jump to: