Pages:
Author

Topic: Penghasilan tambahan - page 4. (Read 1871 times)

member
Activity: 98
Merit: 21
Tontogether | Save Smart & Win Big
April 02, 2024, 09:54:40 AM
#64
gan gue kan baru beli laptop nih, ad g cara manfaatin laptop gue untuk dapat penghasilan tambahan? (mining atau NFT game), soalnya gue ikut signature campaign sudah gak bisa kasih penghasilan seperti pada tahun 2017 (sekarang banyak proyek yang tidak bayar dan walaupun bayar, tidak ada harganya), jadi ada gak rekomendasi agan di sini cara untuk dapat penghasilan tambahan, terima kasih sebelumnya, #salambullrun2024
Ada banyak cara sih gan untuk mendapatkan penghasilan tambahan menggunakan laptop dijaman sekarang seperti: treder harian, Freelance, bisnis online, blogger, Pengembangan aplikasi, pengembangan situs web, konten kreator, dan masih banyak lagi gan, namun ini tergantung keahlian dan minat agan tinggal disesuaikan saja.
Semua dunia jaman sekarang dituntut serba bisa dan menguasai digital jika tidak maka kita akan tertinggal jauh kebelakang, apalagi saat ini banyak sekali peluang kerja hampir 70 persen bergerak dalam bidang teknologi informasi. Seperti saat ini juga orang tidak terpkirkan bahwa main game dibayar dengan crypto, dan peluang kerja atau untuk menambah penghasilan saat ini kalau kita ada skill melukis maka bisa membuat font karya kita dibayar dolar dengan harga fantastis, ada juga peluang main crypto dengan terus main mencari peluang di buonty ,,,yang penting setiap yang kita ikuti harus ada niat kuat dan konsisten, semua ada hasilnya.
sr. member
Activity: 1512
Merit: 397
PredX - AI-Powered Prediction Market
April 02, 2024, 04:57:50 AM
#63
memang perkembangan teknologi ini harus di manfaatkan dengan baik, karena memang sudah banyak juga anak muda yang berkreasi dan menghasilkan uang dengan memanfaatkan perkembangan teknologi ini. karena memang sudah seharusnya kita bisa memanfaatkan ini, memang tidak salah untuk kerja keras, tapi kalau bisa kerja cerdas maka itu juga tidak buruk. dan meskipun begitu menurut saya masih banyak anak muda yang bermalas-malasan untuk mendapatkan pekerjaan atau penghasilan utama, padahal itu untuk kebaikan mereka sendiri.

Sangat disayangkan jika anak-anak muda yang kecanduan game dan tiktok tetapi tidak bisa mereka itu memanfaatkan game dan tiktok tersebut untuk menghasilkan uang. Saya sedih sekali melihat anak-anak muda yang asik bermain game di kede kopi dari pagi sampai sore bahkan ada yang sampai malam tetapi dia tidak bisa menjadikan game itu sebagai sumber penghasilan. Itulah bedanya anak muda yang rajin dan yang malas. Mereka yang rajin akan menjadikan apa yang mereka lakukan untuk menghasilkan uang. Dan mereka yang pemalas pasti hanya akan menghabiskan waktunya untuk bersenang-senang tanpa berpikir akan masa depan.
hero member
Activity: 1666
Merit: 701
April 01, 2024, 06:27:02 AM
#62
Ya benar sekali saat ini saya melihat cukup banyak anak muda yang berhasil dalam mencari pemasukan lewat internet. Bagi kaum milenial mereka sudah tak lagi mengikuti tren masa orang tuanya dulu dengan konsep kerja keras dan berharap kerja sebagai pegawai pemerintah semata. Kini zaman benar-benar telah berubah pesat, bagi siapapun yang lambat dalam dalam mencari informasi dan melek teknologi maka akan tergilas dan semakin tertinggal. Salah satu jalur yang saya tempuh yakni melalui kripto, setelah saya cari informasi kemudian saya pelajari dan ternyata lewat dunia kripto juga mampu memberikan pendapatan alternatif. Namun yang pasti cakupan dalam memulai usaha itu cukup luas hanya saja kita perlu merubah mindset untuk mau memulai sesuatu itu.

memang perkembangan teknologi ini harus di manfaatkan dengan baik, karena memang sudah banyak juga anak muda yang berkreasi dan menghasilkan uang dengan memanfaatkan perkembangan teknologi ini. karena memang sudah seharusnya kita bisa memanfaatkan ini, memang tidak salah untuk kerja keras, tapi kalau bisa kerja cerdas maka itu juga tidak buruk. dan meskipun begitu menurut saya masih banyak anak muda yang bermalas-malasan untuk mendapatkan pekerjaan atau penghasilan utama, padahal itu untuk kebaikan mereka sendiri.

saya yakin andapun menyadarinya, dan ada anak muda yang seperti itu di lingkungan anda sendiri, mereka hanya menghabiskan waktu dengan percuma-cuma seperti bermain game online yang tidak menghasilkan uang, atau mereka hanya memikirkan gaya yang sedang trend saja, tapi mereka tidak memikirkan masa depannya yang harus di perhatikan., dengan memiliki pendapatan atau pekerjaan itu bagus, apalagi kalau memang kita melakukan sesuatu yang menjadikan itu sebagai pendapatkan tambahan, hanya saja menurut saya jarang sekali orang yang sudah memiliki pekerjaan dan memiliki pendapatkan tambahan.
full member
Activity: 784
Merit: 212
March 09, 2024, 08:15:43 PM
#61
Penghasilan tambahan terutama di dunia cripto itu sangat banyak sanyangnya sedikit orang yang mengetahui dan mengerjakan nya.
jika angan berminat mencari penghasilan tambahan selain di dalam forum angan bisa coba seperti
- airdrop
- lachpach
- testnet
- ivent walet

dan beragam jenis lainya ini akan sangat membantu keuangan karena rewert yang di kasih lumayan besar.
angan bisa belajar di you tube atau di twiter.
Karena minim nya pengetahuan sih.
Dan juga biasanya orang yang sudah mengerti dibidang yang bicarakan agan itu,biasa nya tidak ingin memberi tau dengan secara langsung dan detail nya.
Tapi masih ada sih sebagian orang yang dengan suka rela memberi tau cara-cara dan tahap demi tahap nya tanpa minta bayaran alias suka rela ingin membantu tapi gak banyak cuma beberapa aja.
karena minimnya literasi atau minat baca juga membuat minimnya penghasilan tambahan di dunia crypto.

om @AGAM 5 sudah memberikan clue yang sangat jelas. coba deh agan search lagi di forum ini tentang beberapa yang telah disebutkan om agam. kalau sudah atau tidak ketemu, coba tanya sama mbah google. pasti ketemu dan bagaimana step-by-stepnya.
member
Activity: 250
Merit: 18
March 09, 2024, 09:21:47 AM
#60
Penghasilan tambahan terutama di dunia cripto itu sangat banyak sanyangnya sedikit orang yang mengetahui dan mengerjakan nya.
jika angan berminat mencari penghasilan tambahan selain di dalam forum angan bisa coba seperti
- airdrop
- lachpach
- testnet
- ivent walet

dan beragam jenis lainya ini akan sangat membantu keuangan karena rewert yang di kasih lumayan besar.
angan bisa belajar di you tube atau di twiter.
Karena minim nya pengetahuan sih.
Dan juga biasanya orang yang sudah mengerti dibidang yang bicarakan agan itu,biasa nya tidak ingin memberi tau dengan secara langsung dan detail nya.
Tapi masih ada sih sebagian orang yang dengan suka rela memberi tau cara-cara dan tahap demi tahap nya tanpa minta bayaran alias suka rela ingin membantu tapi gak banyak cuma beberapa aja.
sr. member
Activity: 1624
Merit: 339
https://duelbits.com/
March 02, 2024, 04:29:37 AM
#59
maksudnya jika kita terlalu berburu pekerjaan online dan offline dengan tidak memberikan waktu istirahat bagi tubuh maka itu juga akan berakhir dengan tidak baik tetapi jika mampu mengelola waktu dengan baik maka kedua model pekerjaan itu akan mampu membuat pendapatan dan penguatan ekonomi menjadi lebih baik.

Makanya kita pelu bagaimana caranya mengelola waktu kita dengan baik agar pekerjaan offline kita bisa terlaksana dengan baik dan begitu dengan pekerjaan online yang kita jadikan sebagai penghasilan tambahan. Karena jika tidak dikelola dengan baik maka pekerjaan online yang tadinya kita harapkan menjadi penghasilan tambahan justru akan menurunkan produktivitas kita pada pekerjaan ofline sehingga membuat keduanya menjadi tidak maksimal. Karena itu kalau bisa sih pekerjaan online itu masih ada kaitannya sedikit dengan pekerjaan ofline kita. Ane pikir itu akan top markotop karena sudah pasti kita tidak harus benar-benar memulainya dari awal lagi.
full member
Activity: 1130
Merit: 133
March 01, 2024, 06:49:56 PM
#58

Kerjaan online maupun di Real Life semuanya butuh proses, tidak ada yang mudah dan yang harus di sadari sangatlah sulit untuk mencari uang.
Konsistensi dan mempelajarinya dengan lebih dalam mungkin akan menjadi penunjang untuk kita bisa mencapai hasil yang di inginkan.
POla pikir harus di atur terlebih dahulu jika ingin mendapatkan penghasilan dari online dan jangan menganggap semuanya akan mudah.


Mendapatkan uang lebih banyak dari online iya, tetapi menganggap pekerjaan online itu gampang dan mudah adalah pikiran yang sangat salah. Ane tidak menampik fakta bahwa dengan pekerjaan kampanye saja ane merasa lebih banyak gaji di sini daripada di pekerjaan ofline. Selain kampanye ada juga pekerjaan online lain seperti yutuber, tiktoker, affiliator, desainer dan sosial media expert yang mana penghasilan yang dihasilkan lumayan besar dan kerjaan yang juga lebih fleksibel dibandingkan kebanyakan pekerjaan ofline. Tetapi dibalik kelebihan dan kemudahan yang terlihat itu ada konsistensi, kerja keras dan pengorbanan yang mereka lakukan hingga mencapai ke titik tersebut.

Pekerjaan online yang memiliki pelanggan dari beragam tempat artinya kita juga harus bersaing dengan berbagai orang dari beragam tempat. Tentu itu lebih sulit daripada hanya bersaing dengan teman sekantor. Karena itulah konsistensi dan terus belajar adalah kepatutan bagi pekerjaan online.
Untuk saat ini cukup banyak jalan untuk mencari penghasilan lebih akan tetapi kita dituntut untuk mampu berpikir cerdas dalam membagi ruang antara kerja online maupun offline. Memang terkadang jika dilihat dari hasil maka pekerjaan online lebih menggiurkan tetapi proses untuk mendapatkan itu juga lumayan berat karena harus mampu melewati beberapa syarat yang cukup ruwet. Namun menurut saya semua pekerjaan harus mampu dilakukan dengan bijak dan tidak serakah, maksudnya jika kita terlalu berburu pekerjaan online dan offline dengan tidak memberikan waktu istirahat bagi tubuh maka itu juga akan berakhir dengan tidak baik tetapi jika mampu mengelola waktu dengan baik maka kedua model pekerjaan itu akan mampu membuat pendapatan dan penguatan ekonomi menjadi lebih baik.
sr. member
Activity: 1344
Merit: 335
#SWGT PRE-SALE IS LIVE
February 21, 2024, 11:32:14 AM
#57

Kerjaan online maupun di Real Life semuanya butuh proses, tidak ada yang mudah dan yang harus di sadari sangatlah sulit untuk mencari uang.
Konsistensi dan mempelajarinya dengan lebih dalam mungkin akan menjadi penunjang untuk kita bisa mencapai hasil yang di inginkan.
POla pikir harus di atur terlebih dahulu jika ingin mendapatkan penghasilan dari online dan jangan menganggap semuanya akan mudah.


Mendapatkan uang lebih banyak dari online iya, tetapi menganggap pekerjaan online itu gampang dan mudah adalah pikiran yang sangat salah. Ane tidak menampik fakta bahwa dengan pekerjaan kampanye saja ane merasa lebih banyak gaji di sini daripada di pekerjaan ofline. Selain kampanye ada juga pekerjaan online lain seperti yutuber, tiktoker, affiliator, desainer dan sosial media expert yang mana penghasilan yang dihasilkan lumayan besar dan kerjaan yang juga lebih fleksibel dibandingkan kebanyakan pekerjaan ofline. Tetapi dibalik kelebihan dan kemudahan yang terlihat itu ada konsistensi, kerja keras dan pengorbanan yang mereka lakukan hingga mencapai ke titik tersebut.

Pekerjaan online yang memiliki pelanggan dari beragam tempat artinya kita juga harus bersaing dengan berbagai orang dari beragam tempat. Tentu itu lebih sulit daripada hanya bersaing dengan teman sekantor. Karena itulah konsistensi dan terus belajar adalah kepatutan bagi pekerjaan online.
sr. member
Activity: 1148
Merit: 432
February 21, 2024, 03:27:23 AM
#56
gan gue kan baru beli laptop nih, ad g cara manfaatin laptop gue untuk dapat penghasilan tambahan? (mining atau NFT game), soalnya gue ikut signature campaign sudah gak bisa kasih penghasilan seperti pada tahun 2017 (sekarang banyak proyek yang tidak bayar dan walaupun bayar, tidak ada harganya), jadi ada gak rekomendasi agan di sini cara untuk dapat penghasilan tambahan, terima kasih sebelumnya, #salambullrun2024
Jangan disamakan lagi dengan Bounty 2017 gan, periode itu sudah berakhir dan kini kita harus kembali mencari yang realistis realistis saja  Grin

Banyak sebenanrnya ranah untuk mecnari penghasilan tambahan.
Tapi jika agan sudah mengerti jalur Bounty saya pikir masih cukup worth it untuk saat ini, Signature ataupun sosmed masih di bayar kok meskipun ya tidak sebesar Bounty seperti di tahun tahun 2017 dulunya.

Benar gan, memang penghasilan di dunia online tidak ada jaminannya. Seperti misalnya mengaharapkan pengahasilan dari YouTube butuh proses mulai dari penyiapan, memehuni syarat monetisasi butuh waktu terkadang hingga berbulan-bulan. Belum lagi kalau sudah monetisasi pun kalau videonya tidak ada yang nonton juga tidak ada penghasilan dan belum lagi kalau tengah jalan kena Banned. Namun, walaupun begitu, kita harus tetap konsisten tidak gampang menyerah karena pada dasarnya kerja online dan offline pasti ada kelebihan dan kekurangannya masing-masing. 
Kerjaan online maupun di Real Life semuanya butuh proses, tidak ada yang mudah dan yang harus di sadari sangatlah sulit untuk mencari uang.
Konsistensi dan mempelajarinya dengan lebih dalam mungkin akan menjadi penunjang untuk kita bisa mencapai hasil yang di inginkan.
POla pikir harus di atur terlebih dahulu jika ingin mendapatkan penghasilan dari online dan jangan menganggap semuanya akan mudah.

full member
Activity: 790
Merit: 112
February 20, 2024, 07:59:17 AM
#55
Banyak cara sih,tapi soal hasil yang memang benar-benar real belum bisa menjamin karena jika seperti cari penghasilan tambahan dari YouTube dan lainnya kan itu butuh proses ya bukan yang instan, misal kita ngerjain bikin video YouTube atau yang lainnya itukan tidak 1 atau 2 bulan bisa jadi uang ya.
Balik lagi sih jika menurut saya mending cari yang real saja yang mana uang nya cepat keterima, saya yakin anda bisa
Benar gan, memang penghasilan di dunia online tidak ada jaminannya. Seperti misalnya mengaharapkan pengahasilan dari YouTube butuh proses mulai dari penyiapan, memehuni syarat monetisasi butuh waktu terkadang hingga berbulan-bulan. Belum lagi kalau sudah monetisasi pun kalau videonya tidak ada yang nonton juga tidak ada penghasilan dan belum lagi kalau tengah jalan kena Banned. Namun, walaupun begitu, kita harus tetap konsisten tidak gampang menyerah karena pada dasarnya kerja online dan offline pasti ada kelebihan dan kekurangannya masing-masing. 
full member
Activity: 238
Merit: 100
February 19, 2024, 09:31:12 PM
#54
Banyak cara sih,tapi soal hasil yang memang benar-benar real belum bisa menjamin karena jika seperti cari penghasilan tambahan dari YouTube dan lainnya kan itu butuh proses ya bukan yang instan, misal kita ngerjain bikin video YouTube atau yang lainnya itukan tidak 1 atau 2 bulan bisa jadi uang ya.
Balik lagi sih jika menurut saya mending cari yang real saja yang mana uang nya cepat keterima, saya yakin anda bisa

Kalau ngeliat dari maksud tujuan thread ini adalah bagaimana caranya mencari penghasilan tambahan, bukan mencari penghasilan. Dari sini dapat disimpulkan bahwa OP sudah mendapatkan pekerjaan di dunia nyata. Lalu kalau dilihat dari seluruh perkataan OP nampak jelas bahwa OP sudah membeli laptop, lalu menanyakan apakah ada pekerjaan online yang bisa dijadikan sebagai penghasilan tambahan. Jawabannya bisa saja mining, minting NFT, nge youtube, affiliate dan banyak lagi pekerjaan online. Dan meskipun tidak langsung jadi uang seperti katanya agan, ane rasa yang namanya penghasilan tambahan tentu uangnya tidak butuh cepat, hanya saja bisa dipakai untuk tabungan atau belanja kebutuhan bulanan/kebutuhan mendesak. Jadi ane rasa jawaban agan kurang cocok dengan thread yang sedang kita bahas ini.

kebetulan gw juga sedang menjalankan ide yang sama dengan yang thread ini buat, sedikit tambahan jika berkenan :

1.Trading: Anda bisa melakukan trading cryptocurrency di berbagai platform pertukaran (exchange) dengan membeli mata uang digital pada harga rendah dan menjualnya pada harga yang lebih tinggi. Ini memerlukan pengetahuan yang baik tentang analisis pasar dan risiko.

2.Investasi: Melakukan investasi jangka panjang dalam cryptocurrency adalah cara lain untuk mendapatkan penghasilan sampingan. Anda bisa membeli cryptocurrency yang menurut Anda memiliki prospek pertumbuhan yang baik dan menyimpannya untuk jangka waktu yang lama.

3.Staking: Beberapa cryptocurrency menggunakan mekanisme konsensus Proof of Stake (PoS) yang memungkinkan pemegang token untuk menyetor (stake) koin mereka di jaringan untuk membantu validasi transaksi dan keamanan jaringan. Sebagai imbalannya, pemegang token tersebut menerima hadiah berupa bunga atau imbalan koin tambahan.

4.Menjadi Liquidity Provider (LP): Dalam ekosistem keuangan terdesentralisasi (DeFi), Anda bisa menyediakan likuiditas untuk pasangan aset kripto di protokol pertukaran seperti Uniswap atau PancakeSwap. Dengan menyimpan dana Anda dalam pool likuiditas, Anda dapat memperoleh imbalan berupa biaya transaksi dan hadiah token dari protokol tersebut.

5.Mining: Melalui proses mining, Anda dapat memvalidasi transaksi dan menambahkan blok baru ke blockchain dengan menggunakan kekuatan komputasi. Namun, ini memerlukan investasi dalam perangkat keras yang kuat dan biaya listrik yang tinggi.

6.Airdrops dan Bounty: Beberapa proyek cryptocurrency memberikan token gratis melalui airdrop kepada pengguna yang memenuhi syarat tertentu, seperti mendaftar di platform atau memenuhi tugas-tugas tertentu. Selain itu, Anda bisa mendapatkan hadiah melalui program bounty dengan menyelesaikan tugas-tugas pemasaran atau pengembangan proyek.

7.Menjadi Anggota Komunitas: Dengan aktif bergabung dalam komunitas cryptocurrency tertentu, Anda bisa mendapatkan penghasilan tambahan dengan menulis konten, memberikan saran, atau berpartisipasi dalam kegiatan promosi yang ditawarkan oleh proyek atau platform.



Pastikan untuk melakukan riset dan memahami risiko yang terlibat dalam setiap metode di atas sebelum memutuskan untuk terlibat dalam aktivitas tersebut.
member
Activity: 176
Merit: 34
SOL.BIOKRIPT.COM
February 19, 2024, 04:03:39 PM
#53
gan gue kan baru beli laptop nih, ad g cara manfaatin laptop gue untuk dapat penghasilan tambahan? (mining atau NFT game), soalnya gue ikut signature campaign sudah gak bisa kasih penghasilan seperti pada tahun 2017 (sekarang banyak proyek yang tidak bayar dan walaupun bayar, tidak ada harganya), jadi ada gak rekomendasi agan di sini cara untuk dapat penghasilan tambahan, terima kasih sebelumnya, #salambullrun2024
Sebenarnya banyak cara untuk menghasilkan uang dari internet gan, dari mula jualan online sampai maen game bisa jadi duit, hanya saja butuh proses nya gan, dari sini juga sama gan penghasilan bisa menggiurkan namun lagi-lagi butuh proses, tapi itu tergantung nyaman nya kita aja, soalnya saya mau kasih saran pun belum tentu cocok gan.
Kalau mau sih enak jualan online bisa jadi dropship enak untung nya kita yang ngatur, yah pada intinya penghasilan nya itu bisa ditarget.
member
Activity: 187
Merit: 12
I will write anything for you
February 19, 2024, 01:06:07 PM
#52
gan gue kan baru beli laptop nih, ad g cara manfaatin laptop gue untuk dapat penghasilan tambahan? (mining atau NFT game), soalnya gue ikut signature campaign sudah gak bisa kasih penghasilan seperti pada tahun 2017 (sekarang banyak proyek yang tidak bayar dan walaupun bayar, tidak ada harganya), jadi ada gak rekomendasi agan di sini cara untuk dapat penghasilan tambahan, terima kasih sebelumnya, #salambullrun2024
kalau sudah punya alatnya tinggal eksekusi gan, tinggil pilih bidang apa yang agan sukai, agan bisa mulai belajar editing dan mengupload vidio ke youtube atau ikut bounty kampaye vidio juga oke. airdrop juga lebih enak kalau di kerjakan lewat laptop, desain grafis juga lagi marak sekarang dipadukan sama ai, cuma ya semuanya butuh proses ga ada yang instan, tapi kalau nikmati prosesnya kerja sampingan kadang bisa lebih besar dari penghasilan utama gan wkwkwk. btw ane juga ikut kampanye bounty gan, masih oke kok, masih membayar, tapi ya gitu kudu selektif milih program bountynya.
full member
Activity: 790
Merit: 112
February 19, 2024, 07:07:35 AM
#51
Cari penghasilan tambahan bisa dari mana saja,terutama untuk saat ini yang bisa dikerjakan di rumah hanya dengan laptop dan hp.
Kita bisa ikut liseler,airdroop dan lain nya,mungkin ini yang paling di gemari dan di geluti orang untuk cari penghasilan tambahan.
Tapi itu kembali lagi ke pribadi masing-masing sih,dan bisa di sesuaikan dengan keahlian orang tersebut.
Bukan hanya itu saja gan, masih banyak platform lain yang bisa menghasilkan uang. Selain itu, kalau kita memiliki laptop dan memiliki keahlian di bidang editing atau semacam membuat jasa ketikan juga bisa menghasilkan uang. Pengalaman saya ketika membuka usaha jasa ketikan saya bisa mendapatkan penghasilan dari ketikan para mahasiswa/mahasiswi yang membutuhkannya. Jadi sebenarnya denga adanya laptop banyak hal yang bisa kita lakukan untuk mendapatkan penghasilan asalkan ada kemauan pasti ada jalannya.
sr. member
Activity: 1344
Merit: 335
#SWGT PRE-SALE IS LIVE
February 18, 2024, 06:58:34 PM
#50
Banyak cara sih,tapi soal hasil yang memang benar-benar real belum bisa menjamin karena jika seperti cari penghasilan tambahan dari YouTube dan lainnya kan itu butuh proses ya bukan yang instan, misal kita ngerjain bikin video YouTube atau yang lainnya itukan tidak 1 atau 2 bulan bisa jadi uang ya.
Balik lagi sih jika menurut saya mending cari yang real saja yang mana uang nya cepat keterima, saya yakin anda bisa

Kalau ngeliat dari maksud tujuan thread ini adalah bagaimana caranya mencari penghasilan tambahan, bukan mencari penghasilan. Dari sini dapat disimpulkan bahwa OP sudah mendapatkan pekerjaan di dunia nyata. Lalu kalau dilihat dari seluruh perkataan OP nampak jelas bahwa OP sudah membeli laptop, lalu menanyakan apakah ada pekerjaan online yang bisa dijadikan sebagai penghasilan tambahan. Jawabannya bisa saja mining, minting NFT, nge youtube, affiliate dan banyak lagi pekerjaan online. Dan meskipun tidak langsung jadi uang seperti katanya agan, ane rasa yang namanya penghasilan tambahan tentu uangnya tidak butuh cepat, hanya saja bisa dipakai untuk tabungan atau belanja kebutuhan bulanan/kebutuhan mendesak. Jadi ane rasa jawaban agan kurang cocok dengan thread yang sedang kita bahas ini.
member
Activity: 250
Merit: 18
February 16, 2024, 07:12:44 AM
#49
Banyak cara sih,tapi soal hasil yang memang benar-benar real belum bisa menjamin karena jika seperti cari penghasilan tambahan dari YouTube dan lainnya kan itu butuh proses ya bukan yang instan, misal kita ngerjain bikin video YouTube atau yang lainnya itukan tidak 1 atau 2 bulan bisa jadi uang ya.
Balik lagi sih jika menurut saya mending cari yang real saja yang mana uang nya cepat keterima, saya yakin anda bisa
full member
Activity: 1078
Merit: 111
February 15, 2024, 12:06:57 PM
#48
gan gue kan baru beli laptop nih, ad g cara manfaatin laptop gue untuk dapat penghasilan tambahan? (mining atau NFT game), soalnya gue ikut signature campaign sudah gak bisa kasih penghasilan seperti pada tahun 2017 (sekarang banyak proyek yang tidak bayar dan walaupun bayar, tidak ada harganya), jadi ada gak rekomendasi agan di sini cara untuk dapat penghasilan tambahan, terima kasih sebelumnya, #salambullrun2024
Banyak gan asal ada kemauan untuk mencari. seperti yang disebutkan dibawah

Penghasilan tambahan terutama di dunia cripto itu sangat banyak sanyangnya sedikit orang yang mengetahui dan mengerjakan nya.
jika angan berminat mencari penghasilan tambahan selain di dalam forum angan bisa coba seperti
- airdrop
- lachpach
- testnet
- ivent walet

dan beragam jenis lainya ini akan sangat membantu keuangan karena rewert yang di kasih lumayan besar.
angan bisa belajar di you tube atau di twiter.
menurut ane yang ikut sekarang udah lebih banyak kok daripada dulu. sekarang tuh memang pada rebutan dan memang kebanyakan harus modal juga
member
Activity: 246
Merit: 22
February 15, 2024, 08:26:40 AM
#47
Cari penghasilan tambahan bisa dari mana saja,terutama untuk saat ini yang bisa dikerjakan di rumah hanya dengan laptop dan hp.
Kita bisa ikut liseler,airdroop dan lain nya,mungkin ini yang paling di gemari dan di geluti orang untuk cari penghasilan tambahan.
Tapi itu kembali lagi ke pribadi masing-masing sih,dan bisa di sesuaikan dengan keahlian orang tersebut.
sr. member
Activity: 1512
Merit: 397
PredX - AI-Powered Prediction Market
February 14, 2024, 01:08:36 AM
#46
Salah satu jalur yang saya tempuh yakni melalui kripto, setelah saya cari informasi kemudian saya pelajari dan ternyata lewat dunia kripto juga mampu memberikan pendapatan alternatif. Namun yang pasti cakupan dalam memulai usaha itu cukup luas hanya saja kita perlu merubah mindset untuk mau memulai sesuatu itu.

Saat ini memang peluang mendapatkan penghasilan tambahan dengan reward yang menggiurkan sangat-sangat mudah sekali gan. Salah satunya memang kripto. Dan selain itu saya melihat banyak juga anak muda yang nongkrong di warung kopi bisa mendapatkan penghasilannya dari tiktok shop, dari airdrop, dari konten ngegaming, dari youtube dan bahkan dari hal lainnya. Penghasilan mereka juga jauh lebih besar dari kebanyakan pegawai negeri. Mereka terlihat seperti anak muda pengangguran padahal ternyata mereka bisa menghasilkan puluhan juta rupiah dari sana. Banyak anak muda yang dianggap pengangguran sama tetangganya padahal mereka mendapatkan uang yang cukup banyak.
sr. member
Activity: 1610
Merit: 294
www.licx.io
February 13, 2024, 03:35:57 AM
#45

Itu semua kembali pada tingkat kemauan kita gan, kalau memang ada kemauan pasti ada caranya dan yang lebih penting lagi harus melalui proses karena semua usaha yang kita jalani membutuhkan proses dan tidak ada hasil yang instan. Oleh karena itu, dengan zaman teknologi seperti ini, dengan modal laptop yang dimiliki maka pergunakan sebaik mungkin untuk mendapatkan penghasilan di berbagai platform online.

Saya sangat setuju sekali dengan agan yang satu ini. Di zaman sekarang ini bekerja sudah bukan hanya mengandalkan kerja keras semata, tapi juga kerja cerdas. Anak-anak muda zaman sekarang di era globalisasi yang seperti sekarang ini sudah pandai mencari penghasilan dengan memanfaatkan kecanggihan internet. Sekarang ada istilahnya kerja remote dimana kita yang dirumah tapi client kita dari berbagai daerah bahkan di berbagai negara.

Saat ini ada banyak cara untuk menghasilkan uang dari internet. Bahkan game saja yang oleh orang tua zaman dulu dianggap sumber kegagalan masa depan anak-anak di zaman sekarang justru sudah menjadi salah satu pekerjaan dengan gaji yang lumayan. Mereka bisa menjadi pro player atau konten kreator dengan memanfaatkan game tersebut.

Atau bisa juga dengan menjadi reseller di online shop. Di zaman sekarang ini tanpa butuh modal gede kita bisa jualan dengan mengandalkan menjadi affiliate atau reseller. Jadi pada intinya di zaman sekarang ini kita semua harus pintar dalam mencari celah-celah rejeki.
Ya benar sekali saat ini saya melihat cukup banyak anak muda yang berhasil dalam mencari pemasukan lewat internet. Bagi kaum milenial mereka sudah tak lagi mengikuti tren masa orang tuanya dulu dengan konsep kerja keras dan berharap kerja sebagai pegawai pemerintah semata. Kini zaman benar-benar telah berubah pesat, bagi siapapun yang lambat dalam dalam mencari informasi dan melek teknologi maka akan tergilas dan semakin tertinggal. Salah satu jalur yang saya tempuh yakni melalui kripto, setelah saya cari informasi kemudian saya pelajari dan ternyata lewat dunia kripto juga mampu memberikan pendapatan alternatif. Namun yang pasti cakupan dalam memulai usaha itu cukup luas hanya saja kita perlu merubah mindset untuk mau memulai sesuatu itu.
Pages:
Jump to: