Pages:
Author

Topic: [Pra Project] Bitcoin Peduli Sesama - page 8. (Read 4711 times)

newbie
Activity: 56
Merit: 0
August 24, 2017, 04:01:19 AM
 proyek bakti masyarakat yang bagus sekali dan perlu dukungan semua pihak yang mempunyai kewenangan di dalam forum ini. Kalau perlu tim moderator dalam forum local disini di undang di masukkan dalam team yang sudah di bentuk. Semoga kegiatan bakti ini berjalan dengan baik dan dan banyak nya donasi yang masuk. Ya saya setuju banget setuap transaksi akan di publikasikan secara online disini. Biar para donatur tau dan tidak timbul keraguan
full member
Activity: 264
Merit: 100
August 23, 2017, 09:43:56 PM
Banyakin sesepuh yang ikut ini gan biar trust nya bagus dan bisa meyakinkan agan2 yang lain. Buat lebih rinci dan detail
sr. member
Activity: 308
Merit: 250
August 23, 2017, 08:08:19 PM
Ini program yang sangat bagus gan, hitung-hitung kita membantu orang yang kurang mampu dari sebagian hasil bitcoin kita.
tapi ini legal ngak ? karena sekarang kan banya indikasi penipuan dengan berkedok sosisal. bukannya berpikiran negatif tapi perlu anda dukungan dari pihak yang bersangkutan untuk legalistas proyek seperti ini.
full member
Activity: 686
Merit: 103
August 23, 2017, 06:59:06 PM
Ide bagus gan . setuju dengan kegiatan bakti sosial karena masih banyak orang yang kurang mampu membutuhkan uluranbtangan dari dermawan llkhuauanya yang ada di forum .
Coba kalau di buat kepengurusan perwilayah
full member
Activity: 616
Merit: 100
August 23, 2017, 04:57:20 PM
Bagus sih tujuan proyeknya , tapi apa benar user disini masih ada yang mau peduli dengan sesama (berbagi penghasilanya) mudah - mudahan masih banyak yang dermawan , yah semoga saja berjalan dengan lancar dan tidak tutup seperti proyek sebelumnya yang sejenis , mungkin masalah dana di alirkan kemana juga harus transparan biar tidak ada unsur curiga di antara sesama , karena kepercayaan itu sangatlah penting.
full member
Activity: 550
Merit: 100
August 23, 2017, 02:58:33 PM
pikir2 dulu deh gan sebelum buat proyeknya, sudah ada tuh sebelumnya proyek amal tribetoken
gagal total tuh, sepertinya user disini tidak ada yang peduli sesama.
wah bener tuh gan, mungkin bisa jadi salah satu pertimbangannya melihat proyek tribetoken kemaren, yah kalaupun mau diterusin mungkin bisa diambil pelajaran dari sana gagalnya karena apa, kalau untuk kegiatan sosial asal transparansi dananya jelas, kegiatanya terstruktur rutin, dokumentasi dan timnya punya track record bagus sih ane pikir masih banyak kok para dermawan di forum ini
full member
Activity: 322
Merit: 102
August 23, 2017, 02:43:00 PM
Untuk proyek perduli sesama semoga cepat di aplikasikan di dunia nyata , karna masih banyak orang orang yang membutuhkan uluran tangan yang mampu, good luck semoga berjalan dengan baik,  Grin
sr. member
Activity: 481
Merit: 250
August 21, 2017, 05:38:10 AM
ide dan gagasanya sangat baik, agar supaya kita bisa berkontribusi juga dan bisa bermanfaat bagi orang lain yang sedang membutuhkan uluran bantuan dari kita semua khususnya teman-teman yang ada di forum bitcointalk,semoga project bitcoin peduli dengan sesama bisa terwujud dan bisa dikelola dengan baik,dan pastinya saya sangat mendukung semoga ini bisa dengan cepat terlaksana.
full member
Activity: 154
Merit: 100
August 21, 2017, 05:34:29 AM
pikir2 dulu deh gan sebelum buat proyeknya, sudah ada tuh sebelumnya proyek amal tribetoken
gagal total tuh, sepertinya user disini tidak ada yang peduli sesama.
full member
Activity: 378
Merit: 100
August 21, 2017, 05:33:29 AM
#99
Ide yang sangat patut untuk diberikan aspirasi soalnya project ini ingin memperhatikan saudara kita yang masih membutuhkan bantuan dari para agan semua supaya nantinya dapat merubah kehidupan mereka nanti.ane dukung project ini supaya berjalan lancar dan mengarah pada kebaikan yang dapat ditiru.
full member
Activity: 238
Merit: 100
August 21, 2017, 05:14:23 AM
#98
newbie
Activity: 56
Merit: 0
August 21, 2017, 04:51:37 AM
#97
proyek bakti masyarakat yang bagus sekali dan perlu dukungan semua pihak yang mempunyai kewenangan di dalam forum ini. Kalau perlu tim moderator dalam forum local disini di undang di masukkan dalam team yang sudah di bentuk. Semoga kegiatan bakti ini berjalan dengan baik dan dan banyak nya donasi yang masuk. Ya saya setuju banget setuap transaksi akan di publikasikan secara online disini. Biar para donatur tau dan tidak timbul keraguan
full member
Activity: 760
Merit: 104
Moonbet.io
July 10, 2017, 12:24:04 PM
#96
Cukup kreatif idenya gan, saya sangat mendukung program ini, semoga program ini bisa membantu rakyat indonesia yang benar2 sangat membutuhkannya,dan semoga program ini semakin maju kedepannya.
sr. member
Activity: 784
Merit: 250
July 10, 2017, 10:39:14 AM
#95
ini kelanjutanya gimana gan? apakah masih di lanjutkan? atau masih sekedar gagasan saja. pasti btt indo mensupport kog gan jangan mangkrak + jangan lupa tim yang jelas
newbie
Activity: 289
Merit: 0
July 10, 2017, 09:50:10 AM
#94
peduli sesama buat saya bisa bembantu orang lain dan mengngajarkanya, buat dapatkan bitcoin
newbie
Activity: 42
Merit: 0
July 10, 2017, 07:23:20 AM
#93
Ide bagus itu gan tidak ada salahnya kalau kita berbagi kepada orang yang lebih membutuhkan. Kita bisa menyisihkan sebagian hasil dari bitcoin untuk orang yang lebih membutuhkan. Semoga saja dana yang di dapat bisa benar-benar terealisasi dengan baik dan dana yang didapat memang benar-benar dapat digunakan sebagaimana mestinya. Saya sangat mendukung ide-ide positif seperti ini.
sr. member
Activity: 630
Merit: 254
July 07, 2017, 07:43:54 AM
#92
Idenya bagus tp berhubung ini dunia online maka masalah "trust" bakal jadi yg utama. Ga semua orang bisa percaya sama orng lain di dunia maya, apalagi yg model2 donasi kayak gini. Terkecuali dana dipegang sama orang yg bener2 udah trusted di forum ini dan pelaksananya juga harus orang terpercaya.
Tp kalo bisa dikelola dengan baik pasti hasilnya juga baik dan bisa bermanfaat buat sesama.

iya gan benar sekali, jadi memang harus bener bener niat cari orang nya kalau perlu dibentuk nya secara bertemu langsung. kalau bisa ya kerjasama dengan organisasi nyata yang sudah punya nama
legendary
Activity: 3500
Merit: 1354
July 07, 2017, 06:40:45 AM
#91
Idenya bagus tp berhubung ini dunia online maka masalah "trust" bakal jadi yg utama. Ga semua orang bisa percaya sama orng lain di dunia maya, apalagi yg model2 donasi kayak gini. Terkecuali dana dipegang sama orang yg bener2 udah trusted di forum ini dan pelaksananya juga harus orang terpercaya.
Tp kalo bisa dikelola dengan baik pasti hasilnya juga baik dan bisa bermanfaat buat sesama.
member
Activity: 112
Merit: 10
July 07, 2017, 06:21:17 AM
#90
Saya setuju sekali dengan apa yang dilakukan OP.. sebaiknya kita yang ada dalam forum ini. Ikut membantu untuk suksesnya kegiatan ini. Kegiatan ini sangat bagus karena berorientasi kepada kepedulian terhadap sesama. Saya sangat mendukung jika project ini akan berjalan. Jngan lupa dokumentasi kegiatan selalu dilaporkan agar timbul kepercayaan antar sesama
member
Activity: 84
Merit: 10
July 07, 2017, 06:13:39 AM
#89
Seharusnya project seperti ini di lanjutkan dan dipertahankan. Jarang jarang ada yang mau jadi sukarelawan mengumpulkan uang atau materi kemudian di distribusikan kepada orang lain. Seharusnya sikap seperti ini kita acungkan jempol. Dan kita sebagai mahluk tuhan juga seharusnya ikut berpartisipasi dalam kegiatan ini. Kita semua menunggu project ini gan. Smoga cepat direalisasikan.
Pages:
Jump to: