Pages:
Author

Topic: ★★★ Semuanya tentang EPL 2016 - 2017 - Mari kita diskusi ★★★ - page 22. (Read 96700 times)

full member
Activity: 504
Merit: 101
wah ternyata defender lincah AS monaco sudah resmi diperkenalkan oleh manchester city.
welcome to EPL benjamin mendy. dengan rekor transfer defender termahal di EPL. makin perkasa aja ini lini belakang manchester city.
biasanya pemain belakang dari perancis cocok dengan gaya bermain di EPL.

terungkap sudah yang dibutuhkan city adalah full lini belakang, kocek yang dibakar city lumayan. Benjamin mendy 52 juta pounds, bernardo silva 30 juta pounds. kyle walker 34 dan danilo 26.5 , sudah sanggup full back up clichy, sagna dan zabaleta yang out, ottamendi jadi bisa dipush ke depan, striker sama gelandang city termasuk super power dan pep ga mau blunder lagi musim depan.

urusan strike city hanya bergantung sama aguero
ane pikir masih butuh striker mempuni, karena kalau aguero cedera city akan jadi sangat mlempem
Saja setuju sob man city masih butuh striker lagi dalam urusan mencetak gol karena masalahnya saat ini banyak striker baru diepl musim depan dengan kualitas yang bisa dibilang cukup mumpuni.
full member
Activity: 322
Merit: 100
Ini masih pra musim gan belum juga mulai gan liga primer inggrisnya jadi mungkin untuk pembuktian apakah nanti alvaro morata bagus atau tidaknya ya di liga primer inggris nanti dia bisa menjadi predator atau tidak kalau untuk pra musim belum bisa menentukan hebat atau tidak

morata sama seperti andrea silva kemarin cuma jadi pengganti, dari segi adaptasi terang belum kelihatan, skill yang bagus bisa dicompare saat pertandingan resmi nanti, soal chelsea saya masih heran dengan masa depan costa, yang jelas media sudah confirm bahwa fassonenya milan terbang ke london cuma untuk negosiasi dengan costa.
jika benar costa akan ke milan tentu ini akan sangat menguntungkan tim ac milan karena kemungkinan harga costa juga tidak akan, melihat penampilan costa di chelsea musim lalu dia benar benar pemain yang sangat penting karena mampu megantarkan chelsea juara IPL, kemungkinan alasan chelsea ingin menjual costa adalah masalah internal dengan pelatih asal italia antonio conte.
tapi terlepas dari itu semua costa itu pemain yang sangat penting jadi sangat cocok untuk AC MILAN yang saat ini membutuhkan striker yang haus akan gol.
sr. member
Activity: 560
Merit: 250
Ini masih pra musim gan belum juga mulai gan liga primer inggrisnya jadi mungkin untuk pembuktian apakah nanti alvaro morata bagus atau tidaknya ya di liga primer inggris nanti dia bisa menjadi predator atau tidak kalau untuk pra musim belum bisa menentukan hebat atau tidak

morata sama seperti andrea silva kemarin cuma jadi pengganti, dari segi adaptasi terang belum kelihatan, skill yang bagus bisa dicompare saat pertandingan resmi nanti, soal chelsea saya masih heran dengan masa depan costa, yang jelas media sudah confirm bahwa fassonenya milan terbang ke london cuma untuk negosiasi dengan costa.
sepertinya costa musim depan akan diloan ke milan tapi jika itu terjadi bagaimana dengan nasib andre silva Roll Eyes pemain baru masa jadi penghangat bangku cadangan
full member
Activity: 686
Merit: 100
Ini masih pra musim gan belum juga mulai gan liga primer inggrisnya jadi mungkin untuk pembuktian apakah nanti alvaro morata bagus atau tidaknya ya di liga primer inggris nanti dia bisa menjadi predator atau tidak kalau untuk pra musim belum bisa menentukan hebat atau tidak

morata sama seperti andrea silva kemarin cuma jadi pengganti, dari segi adaptasi terang belum kelihatan, skill yang bagus bisa dicompare saat pertandingan resmi nanti, soal chelsea saya masih heran dengan masa depan costa, yang jelas media sudah confirm bahwa fassonenya milan terbang ke london cuma untuk negosiasi dengan costa.
full member
Activity: 504
Merit: 107
👨‍👩‍👧‍&#
semua tinggal performance nya, masih ingat andrey shevechenko yang di beli chelsea dari ac milan dengan harga mahal
top skor ac milan, cangat produktif di ac milan dengan berbagai gelar dari liga italia, super italia, champion league, super eropa, sampai juara dunia antar club sudah di raih
apa yang terjadi di chelsea karena performa buruk hanya selalu sebagai pemanas bangku cadangan saja
masih ingat betap produktif nya tores waktu di atletico madrid dan liverpool naisib tores ga ada bedanya dengan shevechenko
kalo menurut saya Chelsea itu salah satu tim yang senang sekali membuang uang sia-sia dengan membeli pemain yang gagal menunjukan performa terbaiknya dan ini menarik sekali karena saya pernah baca satu artikel bahwa bisa saja Morata akan kena kutukan angka 9 dari Chelsea mengingat dia akan menggunakan angka tersebut dijerseynya dan kalo melihat dari sejarah para pemain yang dibeli dengan harga mahal dan memakai nomer 9 memang rata-rata semuanya gagal dan ujung-ujungnya dijual dengan harga murah
Menurut saya sih tidak bang misalnya kante kemarin dibeli dari leicester city mampu menunjukkan tajinya dan chelsea ingin membeli morata pasti karena morata memiliki potensi yang bagus sebagai seorang striker dan kalau memang morata memakai nomor sembilan berarti dia ingin membuktikan bahwa dia adalah striker luar biasa

kalau masalah penampilan luar biasa jadi starter pemain utama ya wajar
yang di omongin ya masalah beli mahal penampilan melempem dan hanya jadi cadangan, dan morota di pertandingan uji coba di amerika pernampilan nya ga istimewa
yang mencetak gol malah stiker yang musim lalu di chelsea hanya sebagai pemanis bangku cadangan
Ini masih pra musim gan belum juga mulai gan liga primer inggrisnya jadi mungkin untuk pembuktian apakah nanti alvaro morata bagus atau tidaknya ya di liga primer inggris nanti dia bisa menjadi predator atau tidak kalau untuk pra musim belum bisa menentukan hebat atau tidak
hero member
Activity: 770
Merit: 505
Eloncoin.org - Mars, here we come!
semua tinggal performance nya, masih ingat andrey shevechenko yang di beli chelsea dari ac milan dengan harga mahal
top skor ac milan, cangat produktif di ac milan dengan berbagai gelar dari liga italia, super italia, champion league, super eropa, sampai juara dunia antar club sudah di raih
apa yang terjadi di chelsea karena performa buruk hanya selalu sebagai pemanas bangku cadangan saja
masih ingat betap produktif nya tores waktu di atletico madrid dan liverpool naisib tores ga ada bedanya dengan shevechenko
kalo menurut saya Chelsea itu salah satu tim yang senang sekali membuang uang sia-sia dengan membeli pemain yang gagal menunjukan performa terbaiknya dan ini menarik sekali karena saya pernah baca satu artikel bahwa bisa saja Morata akan kena kutukan angka 9 dari Chelsea mengingat dia akan menggunakan angka tersebut dijerseynya dan kalo melihat dari sejarah para pemain yang dibeli dengan harga mahal dan memakai nomer 9 memang rata-rata semuanya gagal dan ujung-ujungnya dijual dengan harga murah
Menurut saya sih tidak bang misalnya kante kemarin dibeli dari leicester city mampu menunjukkan tajinya dan chelsea ingin membeli morata pasti karena morata memiliki potensi yang bagus sebagai seorang striker dan kalau memang morata memakai nomor sembilan berarti dia ingin membuktikan bahwa dia adalah striker luar biasa

kalau masalah penampilan luar biasa jadi starter pemain utama ya wajar
yang di omongin ya masalah beli mahal penampilan melempem dan hanya jadi cadangan, dan morota di pertandingan uji coba di amerika pernampilan nya ga istimewa
yang mencetak gol malah stiker yang musim lalu di chelsea hanya sebagai pemanis bangku cadangan
full member
Activity: 322
Merit: 100
First 100% Liquid Stablecoin Backed by Gold
semua tinggal performance nya, masih ingat andrey shevechenko yang di beli chelsea dari ac milan dengan harga mahal
top skor ac milan, cangat produktif di ac milan dengan berbagai gelar dari liga italia, super italia, champion league, super eropa, sampai juara dunia antar club sudah di raih
apa yang terjadi di chelsea karena performa buruk hanya selalu sebagai pemanas bangku cadangan saja
masih ingat betap produktif nya tores waktu di atletico madrid dan liverpool naisib tores ga ada bedanya dengan shevechenko
kalo menurut saya Chelsea itu salah satu tim yang senang sekali membuang uang sia-sia dengan membeli pemain yang gagal menunjukan performa terbaiknya dan ini menarik sekali karena saya pernah baca satu artikel bahwa bisa saja Morata akan kena kutukan angka 9 dari Chelsea mengingat dia akan menggunakan angka tersebut dijerseynya dan kalo melihat dari sejarah para pemain yang dibeli dengan harga mahal dan memakai nomer 9 memang rata-rata semuanya gagal dan ujung-ujungnya dijual dengan harga murah
Menurut saya sih tidak bang misalnya kante kemarin dibeli dari leicester city mampu menunjukkan tajinya dan chelsea ingin membeli morata pasti karena morata memiliki potensi yang bagus sebagai seorang striker dan kalau memang morata memakai nomor sembilan berarti dia ingin membuktikan bahwa dia adalah striker luar biasa
legendary
Activity: 2898
Merit: 1006
Leading Crypto Sports Betting & Casino Platform
semua tinggal performance nya, masih ingat andrey shevechenko yang di beli chelsea dari ac milan dengan harga mahal
top skor ac milan, cangat produktif di ac milan dengan berbagai gelar dari liga italia, super italia, champion league, super eropa, sampai juara dunia antar club sudah di raih
apa yang terjadi di chelsea karena performa buruk hanya selalu sebagai pemanas bangku cadangan saja
masih ingat betap produktif nya tores waktu di atletico madrid dan liverpool naisib tores ga ada bedanya dengan shevechenko
kalo menurut saya Chelsea itu salah satu tim yang senang sekali membuang uang sia-sia dengan membeli pemain yang gagal menunjukan performa terbaiknya dan ini menarik sekali karena saya pernah baca satu artikel bahwa bisa saja Morata akan kena kutukan angka 9 dari Chelsea mengingat dia akan menggunakan angka tersebut dijerseynya dan kalo melihat dari sejarah para pemain yang dibeli dengan harga mahal dan memakai nomer 9 memang rata-rata semuanya gagal dan ujung-ujungnya dijual dengan harga murah
newbie
Activity: 46
Merit: 0
wah ternyata defender lincah AS monaco sudah resmi diperkenalkan oleh manchester city.
welcome to EPL benjamin mendy. dengan rekor transfer defender termahal di EPL. makin perkasa aja ini lini belakang manchester city.
biasanya pemain belakang dari perancis cocok dengan gaya bermain di EPL.
setelah Morata lagi-lagi muncul pemain mahal mendarat di EPL dan musim kemarin dengan Pogba di Manchester United dan sekarang Mendy di Manchester City sepertinya duo Manchester ini suka sekali merekrut pemain yang berkualitas yang berharga sangat mahal tapi saya sangat tertarik untuk melihat sepak terjang mereka musim depan bisakah duo manchester ini menyaingi Chelsea karena dengan biaya transfer yang dikeluarkan saya sangat yakin para pemilik akan mematok trophy
sehebat apapun pemainnya dan mahal juga kalo di jaga oleh banyak orang bakalan kelenger juga dia, yang penting suply bola ke strikernya itu yang musti bagus, kalo jelek mah, mereka kesusahaan juga

agan ini kaya nggak pernah nonton atau maen game sepakbola aja.
kalo banyak orang buat jaga satu pemain ya pasti meninggalkan lubang/celah di posisi lainnya.
maka dari itu pemain itu harus bagus merata, jangan di satu posisi doang. kalo cuma satu posisi, begitu mati langkah selesai sudah.
ente kagak nyambung, omongan aku apa, ente jawabnya apaan, yang saya omongin suply bola, yang saya maksud di jaga banyak orang itu dia di marking oleh beck, kalo di marking ketat, suply bola dari sayap atau dari tengah yang jelek, malah jadi susah
makanya di wajibkan merata dan kompak
full member
Activity: 726
Merit: 100
kabarnya agustus van dijk akan pindah ke liverpool. dan sekarang pun dia tidak ingin berlatih bersama southampton yang sedang menjalani pramusim. melainkan memilih berlatih sendiri.
dan kembalinya chicarito ke premier league bakal menambah seru lini depan tim-tim EPL yang berlaga musim depan.
untuk chicarito emng mau balik ke epl gan...?kalau memng mau balik ke epl akan berlabuh ke klub mna gan... Huh seprtinya chicarito nyaman di klub yg sekarang ini..soalnya lebih bnyak dapet kesempatan untuk bermain
jika ane baca beritanya sih sudah resmi jadi pemain west ham united kalau ane nggak salah sih gan.
sudah tidak perlu adaptasi dia  bermain di EPL Grin
yang ane suka dari dia sih permainannya yang ngotot jika sudah di depan gawang.
West ham makin komplet nih gan untuk tim papan tengah liga inggris, bisa ga yaa jadi pesaing di zona eropa musim depan, secara sudah mendatagkan zabaleta, joe hart, chicarito, bahkan arnautovic yang mecahin rekor transfer club, yang pasti liga inggris selalu ada kejutan, kira2 tim mana yang bakal bikin kejutan lagi? Tak ada habisnya untuk disimak terus nih liga inggris musim depan.
newbie
Activity: 47
Merit: 0
Menurut ane si liverpool harus diperhitungkan gan....!!

liverpool saat ini hanya sebagai pemanas tim papan atas
untuk menjadi juara masih sangat sulit, squad pemain nya di bandingkan MU,city, chelsea, maupun arsenal masih kalah kelas
Justru tim seperti itu memang harus diperhitungkan. EPL itu meremehkan sama juga bunuh diri menurut ane.
apalagi dengan tidak merombak tim secara total, kekompakan akan terjaga menurut ane. tidak ada yang harus adaptasi lagi.
tim seperti liverpool, everton dan tottenham itu juga harus diperhatikan. bisa kecolongan mereka yg punya squad "uang".
contoh aja Tottenham, di ICC tadi mereka berhasil menggilas PSG dengan skor 4-2. padahal ketinggalan dulu oleh gol cavani.
dan PSG jg pakai squad utama sebagian besarnya. terus lihat track record pramusim liverpool, menurut ane A+ nilainya.

Maaf gan saya benerin itu psg kebobolan duluan bukannya tottenham, kalau untuk penampilan saya rasa liverpool patut di perhitungan menjadi juara pramusim di zona asia dengan mengalahkan leicester city.
Tapi saya sangat mengapresiasi penampilan tottenham pada saat pra musim, masih dengan squad musim lalu tim asal london ini tampil dengan sangat kompak kemistri yang sudah terjaga dari musim 2015/16 dengan delle alie yang tampil cukup cemerlang.
IPL musim 2017/18 prediksi saya akan sangat ketat kita akan melihat tim siapa yang akan juara, tim besar kah atau tim dengan label tim kuda hitam  Roll Eyes patut kita nantikan
wah ane nggak nonton pertandingannya, lupa kalo ada ICC tadi pagi. Grin
tapi pas ane cek di beberapa berita dan livescore memang tottenham duluan kok gan yang kejebolan lewat gol cavani Smiley
iya liverpool lumayan konsisten di pertandingan pra-musim juga.
memang bagusnya sebuah tim itu tidak cepat dirombak gan, jika dirombak terus itu chemistry tidak akan pernah terbangun.
Mulai kelihatan bahwa musim depan liga inggris akan menunjukan persaingan ketat dalam menjadi tim terbaik serta dari jeda transferpun banyak pemain yang akan berlabuh di sana.
iya, inilah mengapa EPL banyak diminati oleh pecinta sepakbola. walaupun tidak ada mega bintang seperti ronaldo dan messi.
tetap saja seru ditonrtton. karena banyak pemain kelas atas di sana. dan pertandingan selalu sengit. juga kompetisi liga-nya tidak di dominasi 2 atau 3 tim saja.
banyak yang jadi faktor liga inggris di minati, mulai dari
1. pemain yang berkualitas
2. Lapangan yang bagus
3. Sifat penontonnya
4. Gaya mainnya

kalo mau di bandingin dengan negara kita, maaf" aja itu masih jauh
sr. member
Activity: 294
Merit: 250
kabarnya agustus van dijk akan pindah ke liverpool. dan sekarang pun dia tidak ingin berlatih bersama southampton yang sedang menjalani pramusim. melainkan memilih berlatih sendiri.
dan kembalinya chicarito ke premier league bakal menambah seru lini depan tim-tim EPL yang berlaga musim depan.
untuk chicarito emng mau balik ke epl gan...?kalau memng mau balik ke epl akan berlabuh ke klub mna gan... Huh seprtinya chicarito nyaman di klub yg sekarang ini..soalnya lebih bnyak dapet kesempatan untuk bermain
jika ane baca beritanya sih sudah resmi jadi pemain west ham united kalau ane nggak salah sih gan.
sudah tidak perlu adaptasi dia  bermain di EPL Grin
yang ane suka dari dia sih permainannya yang ngotot jika sudah di depan gawang.

full member
Activity: 180
Merit: 100
Token That Will Transform The Venture Capital Mark
kabarnya agustus van dijk akan pindah ke liverpool. dan sekarang pun dia tidak ingin berlatih bersama southampton yang sedang menjalani pramusim. melainkan memilih berlatih sendiri.
dan kembalinya chicarito ke premier league bakal menambah seru lini depan tim-tim EPL yang berlaga musim depan.
untuk chicarito emng mau balik ke epl gan...?kalau memng mau balik ke epl akan berlabuh ke klub mna gan... Huh seprtinya chicarito nyaman di klub yg sekarang ini..soalnya lebih bnyak dapet kesempatan untuk bermain
full member
Activity: 378
Merit: 100
idap.io
kabarnya agustus van dijk akan pindah ke liverpool. dan sekarang pun dia tidak ingin berlatih bersama southampton yang sedang menjalani pramusim. melainkan memilih berlatih sendiri.
dan kembalinya chicarito ke premier league bakal menambah seru lini depan tim-tim EPL yang berlaga musim depan.
Satu lagi nih pemain soton yang bakal dibajak sama liverpool, tapi menurut ane tim papan atas liga inggris yang adem ayem di bursa transfer saat ini hanya tottenham yaa gan, mungkin bakal memaksimalkan potensi pemain mudanya, tapi siapakah yang paling pantas menggantikan lubang lini belakang sepeninggal kyle walker? Apakah peluang lolos zona chanpions tetap terbuka musim depan? Atau memang fokus untuk pembangunan stadion baru?
full member
Activity: 238
Merit: 100
kabarnya agustus van dijk akan pindah ke liverpool. dan sekarang pun dia tidak ingin berlatih bersama southampton yang sedang menjalani pramusim. melainkan memilih berlatih sendiri.
dan kembalinya chicarito ke premier league bakal menambah seru lini depan tim-tim EPL yang berlaga musim depan.
sr. member
Activity: 294
Merit: 250
semua tinggal performance nya, masih ingat andrey shevechenko yang di beli chelsea dari ac milan dengan harga mahal
top skor ac milan, cangat produktif di ac milan dengan berbagai gelar dari liga italia, super italia, champion league, super eropa, sampai juara dunia antar club sudah di raih
apa yang terjadi di chelsea karena performa buruk hanya selalu sebagai pemanas bangku cadangan saja
masih ingat betap produktif nya tores waktu di atletico madrid dan liverpool naisib tores ga ada bedanya dengan shevechenko
secara ga langsung agan bilang bahwa morata ini bakal flop di chelsea Cheesy tapi morata di spain jadi pilihan utama ketimbang diego costa, dan costa di chelsea itu ga flop berarti morata > costa imho ya

Maaf gan tapi batshuayi merupakan pemain yang menjadi man of the match pada saat pertandingan pamungkas musim lalu, sehingga chelsea bisa menjadi juara IPL.
Kalau soal morata saya rasa batshuayi akan sanggup bersaing mungkin bisa jadi akan diduet, sebetulnya pembelian morata itu merupakan strategi antonio conte karena mereka berdua pernah bekerja sama dan jangan lupa pembelian morata ini juga dikarenakan ada isu hengkangnya diego costa musim ini.
dilihat dulu siapa lawannya kalo lawan top lima besar baru ane kasih jempol tu batsuayi lha lawannya tim papan tengah kan kalo gasalah waktu itu
masalahnya bukan lawanya gan, dia itu merupakan pemain yang bisa merubah situasi chelsea pada saat genting,  kalaupun pemain ini waktu itu tidak mencetak gol belum tentu chelsea menjadi juara.
Jadi menurut saya batshuayi masih dibutuhkan chelsea karena conte masih memiliki strategi untuk pemain yang satu ini makanya masih dipertahankan gan.
betul gan jangan nilai pemain karena lawannya. tapi nilai lah karena permainannya, terutama pada saat memanfaatkan situasi.
dia juga sering dipanggil timnas loh sama lukaku, benteka dan origi. kalo hanya menilai pemain hanya dari satu pertandingan sih ane nggak setuju.
bisa saja di hari itu sedang sial atau sedang beruntung. jadi kalau diberi jam terbang lebih banyak ane yakin batshuayi itu bakal jadi juru gedor utama chelsea.
full member
Activity: 322
Merit: 100
semua tinggal performance nya, masih ingat andrey shevechenko yang di beli chelsea dari ac milan dengan harga mahal
top skor ac milan, cangat produktif di ac milan dengan berbagai gelar dari liga italia, super italia, champion league, super eropa, sampai juara dunia antar club sudah di raih
apa yang terjadi di chelsea karena performa buruk hanya selalu sebagai pemanas bangku cadangan saja
masih ingat betap produktif nya tores waktu di atletico madrid dan liverpool naisib tores ga ada bedanya dengan shevechenko
secara ga langsung agan bilang bahwa morata ini bakal flop di chelsea Cheesy tapi morata di spain jadi pilihan utama ketimbang diego costa, dan costa di chelsea itu ga flop berarti morata > costa imho ya

Maaf gan tapi batshuayi merupakan pemain yang menjadi man of the match pada saat pertandingan pamungkas musim lalu, sehingga chelsea bisa menjadi juara IPL.
Kalau soal morata saya rasa batshuayi akan sanggup bersaing mungkin bisa jadi akan diduet, sebetulnya pembelian morata itu merupakan strategi antonio conte karena mereka berdua pernah bekerja sama dan jangan lupa pembelian morata ini juga dikarenakan ada isu hengkangnya diego costa musim ini.
dilihat dulu siapa lawannya kalo lawan top lima besar baru ane kasih jempol tu batsuayi lha lawannya tim papan tengah kan kalo gasalah waktu itu
masalahnya bukan lawanya gan, dia itu merupakan pemain yang bisa merubah situasi chelsea pada saat genting,  kalaupun pemain ini waktu itu tidak mencetak gol belum tentu chelsea menjadi juara.
Jadi menurut saya batshuayi masih dibutuhkan chelsea karena conte masih memiliki strategi untuk pemain yang satu ini makanya masih dipertahankan gan.
sr. member
Activity: 518
Merit: 253
semua tinggal performance nya, masih ingat andrey shevechenko yang di beli chelsea dari ac milan dengan harga mahal
top skor ac milan, cangat produktif di ac milan dengan berbagai gelar dari liga italia, super italia, champion league, super eropa, sampai juara dunia antar club sudah di raih
apa yang terjadi di chelsea karena performa buruk hanya selalu sebagai pemanas bangku cadangan saja
masih ingat betap produktif nya tores waktu di atletico madrid dan liverpool naisib tores ga ada bedanya dengan shevechenko
secara ga langsung agan bilang bahwa morata ini bakal flop di chelsea Cheesy tapi morata di spain jadi pilihan utama ketimbang diego costa, dan costa di chelsea itu ga flop berarti morata > costa imho ya

Maaf gan tapi batshuayi merupakan pemain yang menjadi man of the match pada saat pertandingan pamungkas musim lalu, sehingga chelsea bisa menjadi juara IPL.
Kalau soal morata saya rasa batshuayi akan sanggup bersaing mungkin bisa jadi akan diduet, sebetulnya pembelian morata itu merupakan strategi antonio conte karena mereka berdua pernah bekerja sama dan jangan lupa pembelian morata ini juga dikarenakan ada isu hengkangnya diego costa musim ini.
dilihat dulu siapa lawannya kalo lawan top lima besar baru ane kasih jempol tu batsuayi lha lawannya tim papan tengah kan kalo gasalah waktu itu
hero member
Activity: 547
Merit: 500
Tapi rombakan pemain itu dibutuhkan gan untuk membuat taktik yang baru entah itu 1 atau 2 pemain,  contoh saja conte dia mendatangkan pemain pemain segar seperti marcos alonso,kante,david luiz dan tentunya striker yang saat pertandian pra musim kali ini penampilannya cukup bagus yaitu batshuayi.

batsuayi menurut ane ga memenuhi ekspektasi conte untuk menjadi striker sepadan dengan costa buktinya chelsea membeli morata dan batsuayi akan menjadi pemain penghangat bangku cadangan saja.

semua tinggal performance nya, masih ingat andrey shevechenko yang di beli chelsea dari ac milan dengan harga mahal
top skor ac milan, cangat produktif di ac milan dengan berbagai gelar dari liga italia, super italia, champion league, super eropa, sampai juara dunia antar club sudah di raih
apa yang terjadi di chelsea karena performa buruk hanya selalu sebagai pemanas bangku cadangan saja
masih ingat betap produktif nya tores waktu di atletico madrid dan liverpool naisib tores ga ada bedanya dengan shevechenko
full member
Activity: 322
Merit: 100
Tapi rombakan pemain itu dibutuhkan gan untuk membuat taktik yang baru entah itu 1 atau 2 pemain,  contoh saja conte dia mendatangkan pemain pemain segar seperti marcos alonso,kante,david luiz dan tentunya striker yang saat pertandian pra musim kali ini penampilannya cukup bagus yaitu batshuayi.

batsuayi menurut ane ga memenuhi ekspektasi conte untuk menjadi striker sepadan dengan costa buktinya chelsea membeli morata dan batsuayi akan menjadi pemain penghangat bangku cadangan saja.
Maaf gan tapi batshuayi merupakan pemain yang menjadi man of the match pada saat pertandingan pamungkas musim lalu, sehingga chelsea bisa menjadi juara IPL.
Kalau soal morata saya rasa batshuayi akan sanggup bersaing mungkin bisa jadi akan diduet, sebetulnya pembelian morata itu merupakan strategi antonio conte karena mereka berdua pernah bekerja sama dan jangan lupa pembelian morata ini juga dikarenakan ada isu hengkangnya diego costa musim ini.
Pages:
Jump to: