Pages:
Author

Topic: ★★★ Semuanya tentang EPL 2016 - 2017 - Mari kita diskusi ★★★ - page 25. (Read 96700 times)

legendary
Activity: 2898
Merit: 1006
Leading Crypto Sports Betting & Casino Platform
wah ternyata defender lincah AS monaco sudah resmi diperkenalkan oleh manchester city.
welcome to EPL benjamin mendy. dengan rekor transfer defender termahal di EPL. makin perkasa aja ini lini belakang manchester city.
biasanya pemain belakang dari perancis cocok dengan gaya bermain di EPL.
setelah Morata lagi-lagi muncul pemain mahal mendarat di EPL dan musim kemarin dengan Pogba di Manchester United dan sekarang Mendy di Manchester City sepertinya duo Manchester ini suka sekali merekrut pemain yang berkualitas yang berharga sangat mahal tapi saya sangat tertarik untuk melihat sepak terjang mereka musim depan bisakah duo manchester ini menyaingi Chelsea karena dengan biaya transfer yang dikeluarkan saya sangat yakin para pemilik akan mematok trophy
hero member
Activity: 1624
Merit: 791
Bitcoin To The Moon 📈📈📈
wah ternyata defender lincah AS monaco sudah resmi diperkenalkan oleh manchester city.
welcome to EPL benjamin mendy. dengan rekor transfer defender termahal di EPL. makin perkasa aja ini lini belakang manchester city.
biasanya pemain belakang dari perancis cocok dengan gaya bermain di EPL.

terungkap sudah yang dibutuhkan city adalah full lini belakang, kocek yang dibakar city lumayan. Benjamin mendy 52 juta pounds, bernardo silva 30 juta pounds. kyle walker 34 dan danilo 26.5 , sudah sanggup full back up clichy, sagna dan zabaleta yang out, ottamendi jadi bisa dipush ke depan, striker sama gelandang city termasuk super power dan pep ga mau blunder lagi musim depan.

urusan strike city hanya bergantung sama aguero
ane pikir masih butuh striker mempuni, karena kalau aguero cedera city akan jadi sangat mlempem

Guardiola gak perlu striker gan, typical spanyol pakai pola false striker dan ketajaman lini tengah, selain aguero kemarin masih ada gabriel jesus yang mulai subur, jangan lupakan silva dan de bruyne yang jadi tumpuan lumbung gol.

aku pikir memang city butuh satu striker lagi, nunggu kabar dari alexis sanchez malah nemu jalan buntu. city sama seperti tottenham hanya perlu satu false striker alias tajam gak tajam fungsi utamanya jadi cleaner tembok deffender.
hero member
Activity: 770
Merit: 505
Eloncoin.org - Mars, here we come!
wah ternyata defender lincah AS monaco sudah resmi diperkenalkan oleh manchester city.
welcome to EPL benjamin mendy. dengan rekor transfer defender termahal di EPL. makin perkasa aja ini lini belakang manchester city.
biasanya pemain belakang dari perancis cocok dengan gaya bermain di EPL.

terungkap sudah yang dibutuhkan city adalah full lini belakang, kocek yang dibakar city lumayan. Benjamin mendy 52 juta pounds, bernardo silva 30 juta pounds. kyle walker 34 dan danilo 26.5 , sudah sanggup full back up clichy, sagna dan zabaleta yang out, ottamendi jadi bisa dipush ke depan, striker sama gelandang city termasuk super power dan pep ga mau blunder lagi musim depan.

urusan strike city hanya bergantung sama aguero
ane pikir masih butuh striker mempuni, karena kalau aguero cedera city akan jadi sangat mlempem
full member
Activity: 467
Merit: 100
wah ternyata defender lincah AS monaco sudah resmi diperkenalkan oleh manchester city.
welcome to EPL benjamin mendy. dengan rekor transfer defender termahal di EPL. makin perkasa aja ini lini belakang manchester city.
biasanya pemain belakang dari perancis cocok dengan gaya bermain di EPL.

terungkap sudah yang dibutuhkan city adalah full lini belakang, kocek yang dibakar city lumayan. Benjamin mendy 52 juta pounds, bernardo silva 30 juta pounds. kyle walker 34 dan danilo 26.5 , sudah sanggup full back up clichy, sagna dan zabaleta yang out, ottamendi jadi bisa dipush ke depan, striker sama gelandang city termasuk super power dan pep ga mau blunder lagi musim depan.

tapi pemain mahal dan berkualitas saja tidak cukup gan untuk bertarung di EPL, lihat saja 2 gol tanpa balas yang dibuat manchester united ke gawang kiper termahal dunia di tour pra musim kemaren, ane rasa kalau pep tidak segera menemukan susunan pemain belakang yang solid bakal keteteran lagi musim depan, lihat saja betapa produktifnya chelsea, bahkan tottenham yang menggasak psg 4 gol, saya rasa pr manchester city masih cukup berat.
sr. member
Activity: 882
Merit: 268
wah ternyata defender lincah AS monaco sudah resmi diperkenalkan oleh manchester city.
welcome to EPL benjamin mendy. dengan rekor transfer defender termahal di EPL. makin perkasa aja ini lini belakang manchester city.
biasanya pemain belakang dari perancis cocok dengan gaya bermain di EPL.

terungkap sudah yang dibutuhkan city adalah full lini belakang, kocek yang dibakar city lumayan. Benjamin mendy 52 juta pounds, bernardo silva 30 juta pounds. kyle walker 34 dan danilo 26.5 , sudah sanggup full back up clichy, sagna dan zabaleta yang out, ottamendi jadi bisa dipush ke depan, striker sama gelandang city termasuk super power dan pep ga mau blunder lagi musim depan.
sr. member
Activity: 364
Merit: 250
wah ternyata defender lincah AS monaco sudah resmi diperkenalkan oleh manchester city.
welcome to EPL benjamin mendy. dengan rekor transfer defender termahal di EPL. makin perkasa aja ini lini belakang manchester city.
biasanya pemain belakang dari perancis cocok dengan gaya bermain di EPL.
hero member
Activity: 1008
Merit: 520
Undeads.com - P2E Runner Gamem

menurut saya mou itu nggak cocok dengan pribadi MU dan juga persona mou itu nggak cocok juga kalo ngurusin MU, karena kalo di lihat pakai mata itu kayak nggak cocok gitu cara dia ngelatih dan ekpresinya

pelatih dalam melatih sebuah team bukan pesona , tapi racikan dan gaya permainan nya
pola mou sering menggunakan 4-2-3-1 , dan sejak lama MU juga menggunakan pola ini, dari zaman ferguson juga sering menggunakan pola gini, walau zaman fergie pola utama nya 4-4-2, tapi pasca fergie semua menggunakan 4-3-2-1 dari moyes, sampai vangal pakai pola ini
jadi mengenai gaya permainan ga ada persoalan
newbie
Activity: 46
Merit: 0
Menurut ane si liverpool harus diperhitungkan gan....!!

liverpool saat ini hanya sebagai pemanas tim papan atas
untuk menjadi juara masih sangat sulit, squad pemain nya di bandingkan MU,city, chelsea, maupun arsenal masih kalah kelas
Justru tim seperti itu memang harus diperhitungkan. EPL itu meremehkan sama juga bunuh diri menurut ane.
apalagi dengan tidak merombak tim secara total, kekompakan akan terjaga menurut ane. tidak ada yang harus adaptasi lagi.
tim seperti liverpool, everton dan tottenham itu juga harus diperhatikan. bisa kecolongan mereka yg punya squad "uang".
contoh aja Tottenham, di ICC tadi mereka berhasil menggilas PSG dengan skor 4-2. padahal ketinggalan dulu oleh gol cavani.
dan PSG jg pakai squad utama sebagian besarnya. terus lihat track record pramusim liverpool, menurut ane A+ nilainya.

Maaf gan saya benerin itu psg kebobolan duluan bukannya tottenham, kalau untuk penampilan saya rasa liverpool patut di perhitungan menjadi juara pramusim di zona asia dengan mengalahkan leicester city.
Tapi saya sangat mengapresiasi penampilan tottenham pada saat pra musim, masih dengan squad musim lalu tim asal london ini tampil dengan sangat kompak kemistri yang sudah terjaga dari musim 2015/16 dengan delle alie yang tampil cukup cemerlang.
IPL musim 2017/18 prediksi saya akan sangat ketat kita akan melihat tim siapa yang akan juara, tim besar kah atau tim dengan label tim kuda hitam  Roll Eyes patut kita nantikan
wah ane sih nggak nonton pertandingannya, lupa kalo ada ICC tadi pagi. Grin
tapi pas ane cek di beberapa berita dan livescore memang tottenham duluan kok gan yang kejebolan lewat gol cavani Smiley
iya liverpool lumayan konsisten di pertandingan pra-musim juga.
memang bagusnya sebuah tim itu tidak cepat dirombak gan, jika dirombak terus itu chemistry tidak akan pernah terbangun.

yoi gan, kalo club dikit dikit di ganti pelatih, dikit" di ganti pemain, gimana mau mateng, kayak club MU yang gonta ganti pelatih akhirnya terseok" seperginya sir ferguson
betul gan, berebeda sekali seperti pada saat era ferguson. ferguson beli pemain sesuai kebutuhan saja.
tidak pernah rombak lebih dari 30% squad utamanya. nah sekarang era mou seperti kesannya memamerkan uang yang dimiliki MU saja.
sedikit2 ganti pemain.
menurut saya mou itu nggak cocok dengan pribadi MU dan juga persona mou itu nggak cocok juga kalo ngurusin MU, karena kalo di lihat pakai mata itu kayak nggak cocok gitu cara dia ngelatih dan ekpresinya
sr. member
Activity: 294
Merit: 250
Akan menjadi modal bagi manchester united ini sob dalam rangka bertemu di piala super eropa bulan agustus nanti karena dengan banyak pemain berkelas yang dimiliki saat ini memberikan harapan supaya bisa mengalahkan real madrid dan akan menjadi juara.
jangan jadikan friendly match sebagai acuan tingkat kematangan sebuah tim, itu hanya laga ujicoba gan bukan laga serius terlihat jelas dari cara mainnya antara niat ganiat
malah harusnya friendly match itu bagus untuk kematangan sebuah tim. coba aja agan bayangin 2 bulan beli banyak pemain tanpa melakukan uji coba pertandingan?
apakah nanti tim tersebut akan langsung siap menyongsong kompetisi liga? juga bagaimana fisik para pemainnya jika tidak ada laga friendly match?
justru tim yang tidak serius dalam setiap pertandingan walaupun laga friendly match saja berarti dia tidak serius juga untuk juara.
di piala super eropa nanti pasti real madrid akan turun dengan kekuatan penuh tim akan berjuang mendapatkn kemenangan laga tadi malam bukan jadi penentu kita lihat saja nanti hasilnya ane harap real madrid bisa angkat tropi lagi
kalo pas di ICC tadi sih madrid emang nggak full teamnya. dari awal sudah minus ronaldo dan rekrutan baru dani ceballos.
belum lagi babak kedua di rotasi pemain bintangnya. sampai ane aja nggak ada yg kenal kecuali kovacic Cheesy
tapi untuk piala super nanti tidak ada yang tidak mungkin gan. mungkin MU yg berhasil menang.
sr. member
Activity: 490
Merit: 250
🤖UBEX.COM 🤖
Akan menjadi modal bagi manchester united ini sob dalam rangka bertemu di piala super eropa bulan agustus nanti karena dengan banyak pemain berkelas yang dimiliki saat ini memberikan harapan supaya bisa mengalahkan real madrid dan akan menjadi juara.
jangan jadikan friendly match sebagai acuan tingkat kematangan sebuah tim, itu hanya laga ujicoba gan bukan laga serius terlihat jelas dari cara mainnya antara niat ganiat

Emang bener sih, friendly match bukan sebagai patokan kemampuan team. Tapi kalo yang diturunin semua pemain intinya, bisa beda sih. Maksudnya keliatan visi misi pemainnya, Team yang sangat sukses di friendly match belom tentu bakal bagus di league dan sebaliknya.
sr. member
Activity: 784
Merit: 252
Akan menjadi modal bagi manchester united ini sob dalam rangka bertemu di piala super eropa bulan agustus nanti karena dengan banyak pemain berkelas yang dimiliki saat ini memberikan harapan supaya bisa mengalahkan real madrid dan akan menjadi juara.
jangan jadikan friendly match sebagai acuan tingkat kematangan sebuah tim, itu hanya laga ujicoba gan bukan laga serius terlihat jelas dari cara mainnya antara niat ganiat
malah harusnya friendly match itu bagus untuk kematangan sebuah tim. coba aja agan bayangin 2 bulan beli banyak pemain tanpa melakukan uji coba pertandingan?
apakah nanti tim tersebut akan langsung siap menyongsong kompetisi liga? juga bagaimana fisik para pemainnya jika tidak ada laga friendly match?
justru tim yang tidak serius dalam setiap pertandingan walaupun laga friendly match saja berarti dia tidak serius juga untuk juara.
di piala super eropa nanti pasti real madrid akan turun dengan kekuatan penuh tim akan berjuang mendapatkn kemenangan laga tadi malam bukan jadi penentu kita lihat saja nanti hasilnya ane harap real madrid bisa angkat tropi lagi
sr. member
Activity: 308
Merit: 250
Akan menjadi modal bagi manchester united ini sob dalam rangka bertemu di piala super eropa bulan agustus nanti karena dengan banyak pemain berkelas yang dimiliki saat ini memberikan harapan supaya bisa mengalahkan real madrid dan akan menjadi juara.
jangan jadikan friendly match sebagai acuan tingkat kematangan sebuah tim, itu hanya laga ujicoba gan bukan laga serius terlihat jelas dari cara mainnya antara niat ganiat
malah harusnya friendly match itu bagus untuk kematangan sebuah tim. coba aja agan bayangin 2 bulan beli banyak pemain tanpa melakukan uji coba pertandingan?
apakah nanti tim tersebut akan langsung siap menyongsong kompetisi liga? juga bagaimana fisik para pemainnya jika tidak ada laga friendly match?
justru tim yang tidak serius dalam setiap pertandingan walaupun laga friendly match saja berarti dia tidak serius juga untuk juara.
sr. member
Activity: 560
Merit: 250
Akan menjadi modal bagi manchester united ini sob dalam rangka bertemu di piala super eropa bulan agustus nanti karena dengan banyak pemain berkelas yang dimiliki saat ini memberikan harapan supaya bisa mengalahkan real madrid dan akan menjadi juara.
jangan jadikan friendly match sebagai acuan tingkat kematangan sebuah tim, itu hanya laga ujicoba gan bukan laga serius terlihat jelas dari cara mainnya antara niat ganiat
full member
Activity: 504
Merit: 101
hasil uji coba manchester united cukup memuaskan
meski tanpa lukaku, mampu menang lawan real marid walau berakhir dengan adu pinalti
Akan menjadi modal bagi manchester united ini sob dalam rangka bertemu di piala super eropa bulan agustus nanti karena dengan banyak pemain berkelas yang dimiliki saat ini memberikan harapan supaya bisa mengalahkan real madrid dan akan menjadi juara.
sr. member
Activity: 438
Merit: 250
hasil uji coba manchester united cukup memuaskan
meski tanpa lukaku, mampu menang lawan real marid walau berakhir dengan adu pinalti
sr. member
Activity: 364
Merit: 250
Menurut ane si liverpool harus diperhitungkan gan....!!

liverpool saat ini hanya sebagai pemanas tim papan atas
untuk menjadi juara masih sangat sulit, squad pemain nya di bandingkan MU,city, chelsea, maupun arsenal masih kalah kelas
Justru tim seperti itu memang harus diperhitungkan. EPL itu meremehkan sama juga bunuh diri menurut ane.
apalagi dengan tidak merombak tim secara total, kekompakan akan terjaga menurut ane. tidak ada yang harus adaptasi lagi.
tim seperti liverpool, everton dan tottenham itu juga harus diperhatikan. bisa kecolongan mereka yg punya squad "uang".
contoh aja Tottenham, di ICC tadi mereka berhasil menggilas PSG dengan skor 4-2. padahal ketinggalan dulu oleh gol cavani.
dan PSG jg pakai squad utama sebagian besarnya. terus lihat track record pramusim liverpool, menurut ane A+ nilainya.

Maaf gan saya benerin itu psg kebobolan duluan bukannya tottenham, kalau untuk penampilan saya rasa liverpool patut di perhitungan menjadi juara pramusim di zona asia dengan mengalahkan leicester city.
Tapi saya sangat mengapresiasi penampilan tottenham pada saat pra musim, masih dengan squad musim lalu tim asal london ini tampil dengan sangat kompak kemistri yang sudah terjaga dari musim 2015/16 dengan delle alie yang tampil cukup cemerlang.
IPL musim 2017/18 prediksi saya akan sangat ketat kita akan melihat tim siapa yang akan juara, tim besar kah atau tim dengan label tim kuda hitam  Roll Eyes patut kita nantikan
wah ane nggak nonton pertandingannya, lupa kalo ada ICC tadi pagi. Grin
tapi pas ane cek di beberapa berita dan livescore memang tottenham duluan kok gan yang kejebolan lewat gol cavani Smiley
iya liverpool lumayan konsisten di pertandingan pra-musim juga.
memang bagusnya sebuah tim itu tidak cepat dirombak gan, jika dirombak terus itu chemistry tidak akan pernah terbangun.
Mulai kelihatan bahwa musim depan liga inggris akan menunjukan persaingan ketat dalam menjadi tim terbaik serta dari jeda transferpun banyak pemain yang akan berlabuh di sana.
iya, inilah mengapa EPL banyak diminati oleh pecinta sepakbola. walaupun tidak ada mega bintang seperti ronaldo dan messi.
tetap saja seru ditonrtton. karena banyak pemain kelas atas di sana. dan pertandingan selalu sengit. juga kompetisi liga-nya tidak di dominasi 2 atau 3 tim saja.
full member
Activity: 238
Merit: 100
Menurut ane si liverpool harus diperhitungkan gan....!!

liverpool saat ini hanya sebagai pemanas tim papan atas
untuk menjadi juara masih sangat sulit, squad pemain nya di bandingkan MU,city, chelsea, maupun arsenal masih kalah kelas
Justru tim seperti itu memang harus diperhitungkan. EPL itu meremehkan sama juga bunuh diri menurut ane.
apalagi dengan tidak merombak tim secara total, kekompakan akan terjaga menurut ane. tidak ada yang harus adaptasi lagi.
tim seperti liverpool, everton dan tottenham itu juga harus diperhatikan. bisa kecolongan mereka yg punya squad "uang".
contoh aja Tottenham, di ICC tadi mereka berhasil menggilas PSG dengan skor 4-2. padahal ketinggalan dulu oleh gol cavani.
dan PSG jg pakai squad utama sebagian besarnya. terus lihat track record pramusim liverpool, menurut ane A+ nilainya.

Maaf gan saya benerin itu psg kebobolan duluan bukannya tottenham, kalau untuk penampilan saya rasa liverpool patut di perhitungan menjadi juara pramusim di zona asia dengan mengalahkan leicester city.
Tapi saya sangat mengapresiasi penampilan tottenham pada saat pra musim, masih dengan squad musim lalu tim asal london ini tampil dengan sangat kompak kemistri yang sudah terjaga dari musim 2015/16 dengan delle alie yang tampil cukup cemerlang.
IPL musim 2017/18 prediksi saya akan sangat ketat kita akan melihat tim siapa yang akan juara, tim besar kah atau tim dengan label tim kuda hitam  Roll Eyes patut kita nantikan
wah ane sih nggak nonton pertandingannya, lupa kalo ada ICC tadi pagi. Grin
tapi pas ane cek di beberapa berita dan livescore memang tottenham duluan kok gan yang kejebolan lewat gol cavani Smiley
iya liverpool lumayan konsisten di pertandingan pra-musim juga.
memang bagusnya sebuah tim itu tidak cepat dirombak gan, jika dirombak terus itu chemistry tidak akan pernah terbangun.

yoi gan, kalo club dikit dikit di ganti pelatih, dikit" di ganti pemain, gimana mau mateng, kayak club MU yang gonta ganti pelatih akhirnya terseok" seperginya sir ferguson
betul gan, berebeda sekali seperti pada saat era ferguson. ferguson beli pemain sesuai kebutuhan saja.
tidak pernah rombak lebih dari 30% squad utamanya. nah sekarang era mou seperti kesannya memamerkan uang yang dimiliki MU saja.
sedikit2 ganti pemain.
full member
Activity: 232
Merit: 100
Sebenarnya ane sih jagi real madrid tapi gpp lah kita diskusi aja tentang epl musim depan..klo melihat materi pemain di epl..jelas musim depan akan berjalan sengit..terutama pada klub klub besar seperti manchester united chelsea dll mereka menghabiskan uang banyak untuk merombak timnya mmenjadi yang no satubdi musim depan..untuk misim depan epl saya menjagokan manchester united karna melihat materi pemain dan dari pelatihnya sendiri sayabyakin manchester united menjadi kandidat kuat juara epl musim depan
newbie
Activity: 46
Merit: 0
Menurut ane si liverpool harus diperhitungkan gan....!!

liverpool saat ini hanya sebagai pemanas tim papan atas
untuk menjadi juara masih sangat sulit, squad pemain nya di bandingkan MU,city, chelsea, maupun arsenal masih kalah kelas
Justru tim seperti itu memang harus diperhitungkan. EPL itu meremehkan sama juga bunuh diri menurut ane.
apalagi dengan tidak merombak tim secara total, kekompakan akan terjaga menurut ane. tidak ada yang harus adaptasi lagi.
tim seperti liverpool, everton dan tottenham itu juga harus diperhatikan. bisa kecolongan mereka yg punya squad "uang".
contoh aja Tottenham, di ICC tadi mereka berhasil menggilas PSG dengan skor 4-2. padahal ketinggalan dulu oleh gol cavani.
dan PSG jg pakai squad utama sebagian besarnya. terus lihat track record pramusim liverpool, menurut ane A+ nilainya.

Maaf gan saya benerin itu psg kebobolan duluan bukannya tottenham, kalau untuk penampilan saya rasa liverpool patut di perhitungan menjadi juara pramusim di zona asia dengan mengalahkan leicester city.
Tapi saya sangat mengapresiasi penampilan tottenham pada saat pra musim, masih dengan squad musim lalu tim asal london ini tampil dengan sangat kompak kemistri yang sudah terjaga dari musim 2015/16 dengan delle alie yang tampil cukup cemerlang.
IPL musim 2017/18 prediksi saya akan sangat ketat kita akan melihat tim siapa yang akan juara, tim besar kah atau tim dengan label tim kuda hitam  Roll Eyes patut kita nantikan
wah ane sih nggak nonton pertandingannya, lupa kalo ada ICC tadi pagi. Grin
tapi pas ane cek di beberapa berita dan livescore memang tottenham duluan kok gan yang kejebolan lewat gol cavani Smiley
iya liverpool lumayan konsisten di pertandingan pra-musim juga.
memang bagusnya sebuah tim itu tidak cepat dirombak gan, jika dirombak terus itu chemistry tidak akan pernah terbangun.

yoi gan, kalo club dikit dikit di ganti pelatih, dikit" di ganti pemain, gimana mau mateng, kayak club MU yang gonta ganti pelatih akhirnya terseok" seperginya sir ferguson
newbie
Activity: 47
Merit: 0
kalo saya tetap spurs selalu di hati, ngomong" spurs peringkat berapa ya sekarang ?

Kayaknya dua gan, ngomong" spurs bursa transfer ini beli siapa ya?
Setau ane, spurs baru jual si Walker ke City. Rumornya sih Barkley tapi masih belum jelas kepastiannya
kurang tau saya, soalnya ku jarang nonton dan ngikutin perkembangan spurs dan EPL lagi, gegara fokus ke bitcoin hehehe. waduh kalo walker kena jual, harusnya di ganti ke pemain full back yang minimal lebih bagus dari dia ya
soalnya skill walker di atas rata"
Pages:
Jump to: