Pages:
Author

Topic: [Sharing] Pengalaman Berharga Newbie Berpetualang di Forum Global - page 3. (Read 1082 times)

newbie
Activity: 5
Merit: 0
Pengalaman adalah guru terbaik dalam belajar. Terimakasih telah berbagi pengalaman. ini sangat membantu aku yang masih baru memulai. jadi makin banyak pengetahuan tentang Global forum. aku yakin tidak hanya soal penguasaan bahasa saja yang diperlukan. karena kita berdiskusi secara internasional, kita juga harus tahu dan memahami karakteristik orang2 di diskusi tersebut. sehingga kita tidak akan mudah tersinggung dan dapat bersikap lebih baik dalam diskusi.
newbie
Activity: 224
Merit: 0
Sebelum kita menguasai sebuah bahasa yang ingin yang belum kita mengerti contohnya bahasa inggris janganlah sekali-kali untuk masuk di dalam forum luar dulu,  ini sangat bahaya apalagi kita menggunakan bahasa tersebut dengan google translate jangan coba-coba bisa-bisa nanti kenak banned teman lebih baik diskusi di lokal aja teman lebih aman.
member
Activity: 289
Merit: 11
Untuk forum ini menurut saya memang ada baiknya kita paham bahasa inggris karna banyak dari info menarik dari forum global. Pendapat saya pribadi penggunaan Google translate sebaiknya digunakan sebagai media yang membantu bukan untuk translate seutuhnya karna kadang tidak sesuai dengan maksud kalimatnya. Pemakaian Google translate usahakan menggunakan bahasa yang baku.
full member
Activity: 392
Merit: 103
kalau memakai Google Translate untuk ikut nimbrung di forum bahasa inggris gak bisa ya gan ?
solusinya buat yang gak terlalu bisa bahasa inggris gimana gan ? Pohon bantuannyaa. makasih
Jelas gak bisa gan, kalau bermodalkan google translate hasilnya akan kacau gan, karena saat mbah google mentranslate apa yang kita tulis, maka kosa katanya akan berbeda. Yea kalu menurut ane agan harus mendalami dulu bahasa inggris agan, supaya nantinya gak malu-maluin.
Jika memenuhi struktur kalimat yang baik, dalam arti subjek, predikat, dan obyek yang jelas, saya rasa hasilnya tidak akan terlalu kacau gan. Mungkin bisa dipraktekkan sendiri Smiley Tapi ya balik lagi jangan gunakan untuk terus-terusan, gunakan google translate untuk bantuan saja Smiley
copper member
Activity: 2324
Merit: 2142
Slots Enthusiast & Expert
Sependapat dengan agan mu_enrico. Memang pada dasarnya kita harus menguasai pemakaian kosa kata Bahasa Inggris, sekurang-kurangnya paham dulu tentang grammar nya. Selain banyak media yang bisa dijadikan wadah untuk pembelajaran/pendalaman ilmu seperti yang dipaparkan diatas, kalau bisa dimaksimalkan lagi merangkai katanya melalui buku/Kamus Bahasa Inggris dalam hal mencari arti/definisi kata.
Sebelumnya terimakasih gan rujukannya, Tools/plugin diatas (Grammarly) cukup membantu buat kita-kita yang belum menguasai Bahasa Inggris secara aktif.

Terima kasih untuk tanggapannya yang serius. Dalam hal menulis dalam Bahasa Indonesia sudah sangat sedikit kesalahan dan gaya bahasanya sudah sangat baik. Ane jadi teringat ada seorang member senior yang mampu menulis seperti ini. Terus dipertahankan kualitas tulisannya. Kalau nanti agan membuat thread yang menarik, ane yakin agan akan dapat merit.

Sedikit koreksi:
diatas => di atas
terimakasih => terima kasih

Sependapat banget sama thread agan ini! Pengalaman yang sangat berharga buat kita-kita yang masih newbie terutama yg nggak sering main forum global. Kuncinya betul gan memang harus profesional tidak sekedar kejar postingan bounty karena kentara banget dari isinya yang tidak berkualitas sama sekali. Saya aja udah berusaha tapi kadang postingan tetap dihapus itupun udah ketik panjang-panjang loh sama kasi unek-unek juga.

Tetap semangat gan! Lebih baik baca-baca dahulu saja. Tidak perlu terlalu bernafsu untuk posting apabila memang belum bisa maksimal. Mungkin cukup seminggu sekali tapi berkualitas pada awalnya, lalu frekuensi bisa ditambah kalau sudah fasih.

mengenai penggunaan bahasa inggris saya rasa sedikit sulit bagi yang tidak menguasainya,terutama bagi members yang mengikuti forum global,karena untuk mengggunakan google translet sering mengalami kerancuan makna, tetapi haruslah menerjemahkan secara grammer.
jika memiliki tekat yang kuat, kesuksesan akan dapat juga dicapai.

Masalahnya penggunaan Bahasa Indonesia agan saja sudah kacau, jadi lebih baik saya sarankan berlatih dahulu menulis dalam Bahasa Indonesia.

Kalau memang sudah tidak ada tanggapan yang serius lagi, nanti akan ane kunci thread-nya agar tidak menjadi lahan spam.
Terima kasih banyak atas partisipasinya!
member
Activity: 308
Merit: 20
mengenai penggunaan bahasa inggris saya rasa sedikit sulit bagi yang tidak menguasainya,terutama bagi members yang mengikuti forum global,karena untuk mengggunakan google translet sering mengalami kerancuan makna, tetapi haruslah menerjemahkan secara grammer.
jika memiliki tekat yang kuat, kesuksesan akan dapat juga dicapai.
full member
Activity: 308
Merit: 100
pengalaman yang sangat membantu kami, tetapi untuk diskusi di forum Global saya belum berani karena bahasa inggris saya masih sangat kurang, saya takut entar malah malu maluin indonesia, jadi saya Fokusnya di forum local, paling berani kalau forum global di altcoin diskusi, sekarang saya lagi belajar bahasa inggris juga biar banyak tahu tentang bitcoin di forum global.
newbie
Activity: 238
Merit: 0
Betul sekali gan emang klou belum menguasai bahasa inggris jangan ikut nimbrung gan soalnya di sana sangat ketat klou kita salah bahasa bisa-bisa kita kena benned gan soalnya dulu ada temen ane yang pernah kena benned kaya gtt , klou bisa mah mending di bahasa indonesia dulu jangan ke bahasa inggris gan dan selalu cari aman gan
jr. member
Activity: 207
Merit: 2
EndChain - Complete Logistical Solution
Informasi yang agan berikan sangat bemanfaat buat ane dan mungkin untuk newbie lainnya,tetapi kendalanya mungkin di bahasa,sebenarnya ingin ikut bergabung di forum global,tetapi bila bahasa yang tidak mampu ini hanya bisa memantau saja.

Semua orang pasti ada kemauannya mading masing misalnya agan mau masuk di forum global tidak ada salahnya tapih harus belajar dengan giat pasti agan bisa yang penting bersabar dalam melakukan sesuatu, kalau ada niat pasti kita bisa.
member
Activity: 266
Merit: 10
Sependapat banget sama thread agan ini! Pengalaman yang sangat berharga buat kita-kita yang masih newbie terutama yg nggak sering main forum global. Kuncinya betul gan memang harus profesional tidak sekedar kejar postingan bounty karena kentara banget dari isinya yang tidak berkualitas sama sekali. Saya aja udah berusaha tapi kadang postingan tetap dihapus itupun udah ketik panjang-panjang loh sama kasi unek-unek juga.
newbie
Activity: 30
Merit: 0
Pengalaman saya di forum global belum ada sama sekali gan...karena saya selalu di forum lokal Indonesia dan jujur saya sendiri gak begitu paham soal bhs Inggris nanti jika saya nekat di forum global nati malah kadi kacau..mending kita masuk di forum yang kita pahami jika kita sudah menguasai bahasa Inggris baru deh masuk di forum global dengan percaya diri...karena jika jika translate di google pasti akan langsung di delate oled moderatornya
member
Activity: 102
Merit: 10
~snip~
Terkait Bahasa Inggris, saya sarankan agan-agan untuk belajar dulu melalui berbagai media yang ada. Kalau nonton Youtube cari channel-channel yang pakai Bahasa Inggris, kalau baca koran cari TheJakartaPost, dll. Tentunya manfaatnya tidak cuma untuk posting di sini nantinya, karena akan banyak peluang mendapatkan penghasilan lain ketika Bahasa Inggris agan bagus.

Saya paham juga gan kalau belajar itu butuh waktu, minimal agan bisa pakai Google Translate ke Inggris -> pakai plugin Grammarly -> Retranslate ke Indonesia pakai Google Translate untuk memastikan maknanya sesuai. Utak-atik terus sampai maknanya sesuai baru posting. Hindari juga penggunaan smiley dan perhatikan tanda baca dan kapitalisasi.
~snip~

Sependapat dengan agan mu_enrico. Memang pada dasarnya kita harus menguasai pemakaian kosa kata Bahasa Inggris, sekurang-kurangnya paham dulu tentang grammar nya. Selain banyak media yang bisa dijadikan wadah untuk pembelajaran/pendalaman ilmu seperti yang dipaparkan diatas, kalau bisa dimaksimalkan lagi merangkai katanya melalui buku/Kamus Bahasa Inggris dalam hal mencari arti/definisi kata.
Sebelumnya terimakasih gan rujukannya, Tools/plugin diatas (Grammarly) cukup membantu buat kita-kita yang belum menguasai Bahasa Inggris secara aktif.
jr. member
Activity: 143
Merit: 1
Sharing pengalaman begini bisa memberi wawasan baru kepada kita semua khususnya seperti saya yang masih terbilang junior untuk memahami semua hal tentang forum global dan perlu masih banyak belajar sejauh ini saya di forum Inggris hanya membaca dan sesekali ikut diskusi untuk topik yang saya mengerti tetapi karena keterbatasan bahasa saya lebih memaksimalkan Forum Lokal untuk berdiskusi, usaha dan terus belajar untuk bisa lebih maju.  Grin
member
Activity: 455
Merit: 13
terima kasih sharingnya gan Smiley  sangat membuka wawasan, melihat cerita agan tadi saya sedikit ragu berpetualang di forum global karena bahasa inggris yang kurang, dan ini juga sebagai motivasi saya untuk juga belajar bahasa inggris.
member
Activity: 392
Merit: 10
kalau memakai Google Translate untuk ikut nimbrung di forum bahasa inggris gak bisa ya gan ?
solusinya buat yang gak terlalu bisa bahasa inggris gimana gan ? Pohon bantuannyaa. makasih
ngapain kita harus susah-susah memikirkan hal seperti itu gan, forum lokal Indonesia kan ada, tanpa kita tidak tahu bahasa inggris sedikit pun kita masih bisa membuat sebuah pstingan di forum lokal Indonesia ini gan, yang penting susunan kata nya bagus dan bermanfaat bagi member lain, dari pada kita membuat postingan di bahasa inggris hasil copy paste dari google translate, apa tidak takut terjadi sesuatu yang tidak di inginkan, apalagi bahasa nya tidak bisa di pahami, (acak-acakan) alhasil tidak akan lama lagi akun kita tidak bisa di gunakan lagi di forum ini, (banned permanen)  Shocked Cry
Benar sekali saya sangat setuju gan alangkah lebih baiknya kalo bahasa inggris kita masih acak2kan jangan coba2 deh bermain api alangkah lebih baiknya kita belajar dulu bhs inggris agar tidak ada resiko buat akun kita apalagi kalo yang akun nya rank sudah lumayan sayang kan kalo kena baned permanen...
nah itu dia gan, apalagi saat ini untuk menaikkan rank sangat susah, apa kita tidak bisa untuk berpikir sedikit lebih panjang lagi untuk masalah membuat sebuah postingan di bahasa inggris, sangat di sayangkan loh kalau akun kita sudah lumayan tinggi lalu di banned permanen karena postingan yang kita buat di bahasa inggris, alasan nya memalukan (hasil google translate) Cheesy
newbie
Activity: 182
Merit: 0
kalau memakai Google Translate untuk ikut nimbrung di forum bahasa inggris gak bisa ya gan ?
solusinya buat yang gak terlalu bisa bahasa inggris gimana gan ? Pohon bantuannyaa. makasih
Jelas gak bisa gan, kalau bermodalkan google translate hasilnya akan kacau gan, karena saat mbah google mentranslate apa yang kita tulis, maka kosa katanya akan berbeda. Yea kalu menurut ane agan harus mendalami dulu bahasa inggris agan, supaya nantinya gak malu-maluin.

Hehehe, ada baiknya memantapkan dulu bahasa inggrisnya, supaya saat masuk forum luar agak sedikit pede karena kita merasa modal kita sudah cukup. Tapi kalau hanya Bermodalkan google translate mending jangan gan, bisa-bisa kita dibully nanti disana.
member
Activity: 378
Merit: 10
setelah saya baca semua pengalaman yang agan ceritakan dia atas saya jadi mengerti bahwa belajar bahasa inggris itu memang sangat perlu jika kita ingin bisa masuk ke forum global jangan sampai kita mempermalukan diri sendiri dan seluruh member indonesia pada umumnya terimakasih atas pengalaman agan karena apa yang agan bagikan ini bisa jadi bahan renungan bagi kami agar bisa lebih baik lagi.

Itu sangat benar gan,untuk menghindari dari pada malu di saat masuk di dalam forum global gan,memang di haruskan belajar bahasa Inggris yang pasih jangan sampai saat bicara bahasa Inggris baku.
member
Activity: 280
Merit: 10
kalau memakai Google Translate untuk ikut nimbrung di forum bahasa inggris gak bisa ya gan ?
solusinya buat yang gak terlalu bisa bahasa inggris gimana gan ? Pohon bantuannyaa. makasih
Jelas gak bisa gan, kalau bermodalkan google translate hasilnya akan kacau gan, karena saat mbah google mentranslate apa yang kita tulis, maka kosa katanya akan berbeda. Yea kalu menurut ane agan harus mendalami dulu bahasa inggris agan, supaya nantinya gak malu-maluin.
full member
Activity: 406
Merit: 100
kalau memakai Google Translate untuk ikut nimbrung di forum bahasa inggris gak bisa ya gan ?
solusinya buat yang gak terlalu bisa bahasa inggris gimana gan ? Pohon bantuannyaa. makasih

Jelas tidak bisa gan,nanti kosa katanya jadi sedikit berbeda alias ada yang tidak beraturan,solusinya belajar Bahasa Inggris dulu seperti ikut lest Bahasa Inggris biar tidak malu-maluin nantinya.Minimal bisa Bahasa Inggris 70% dibantu sedikit dengan Translate sudah bisa nimbrung diforum luar.
iya itu sangat beresiko gan, kalau kita menggunakan translate untuk ikut nimbrung di thread luar sekarang coba saja agan transletkan kata-kata mengunakan bahaya indonesia ke inggris dan terus translatekan lagi bahasa ingris nya ke bahasa indonesia dan sudah pasti hasil nya akan acak-acakan, dan tidak akan di mengerti oleh orang-orang luar.
hero member
Activity: 1512
Merit: 874
setelah saya baca semua pengalaman yang agan ceritakan dia atas saya jadi mengerti bahwa belajar bahasa inggris itu memang sangat perlu jika kita ingin bisa masuk ke forum global jangan sampai kita mempermalukan diri sendiri dan seluruh member indonesia pada umumnya terimakasih atas pengalaman agan karena apa yang agan bagikan ini bisa jadi bahan renungan bagi kami agar bisa lebih baik lagi.
bisa blunder kalau bahasa inggris cuma sekedar tau tapi gak bisa menempatkan kata pada kalimat yang tepat. Seperti yang agan bilang bukan hanya diri sendiri malu tapi membuat bitcoiner Indonesia lain di cap jelek.
Pages:
Jump to: