Pages:
Author

Topic: Tanya Soal Scalping - page 6. (Read 2129 times)

member
Activity: 504
Merit: 10
April 26, 2018, 09:21:55 AM
Sedikit tips dari saya semoga bisa membantu.
1. Untuk melakukan scalping agan butuh ketekunan dan konsentrasi yang tinggi. Scalping memiliki pergerakan serba cepat sehingga trader harus benar-benar fokus dan mampu memutuskan dengan cepat. Jika perhatian agan teralihkan sebentar saja, kesempatan untuk mendapatkan profit bisa terlewatkan. Tentukan juga berapa batasan kerugian agan jika terjadi cutloss untuk berjaga-jaga.
2. Untuk perangkat dianjurkan menggunakan komputer yang memiliki spek cukup tinggi dan yang lebih penting koneksi internet yang cepat dan stabil agar tidak ketinggalan satu momen. Jika telat beberapa detik mungkin keuntungan yang didapat kurang atau kerugian yang dialami bertambah.
3. Untuk trend saat ini yang cenderung harga turun mungkin tidak terlalu efektif. Namun teknik ini masih bisa diterapkan jika agan jeli membaca chart dan history dari market tersebut. Karena harga dari koin itu sendiri masih fluktuatif jadi masih ada kesempatan membeli saat downtrend dan menjual ketika uptrend tanpa terlalu lama agan menghold suatu coin. Perlu diperhatikan juga waktu untuk scalping. Agan harus mengamati chart dan history suatu coin dalam waktu yang berbeda dalam 1 atau 2 hari. Tentukan dimana terjadinya volatilitas yang tinggi.

Semoga bermanfaat.
Sepertinya memang cukup sulit mempelajari nya gan, tetapi jika kita benar benar jeli dan bisa berfikir cepat untuk memutuskan jual atau beli mungkin akan me minimalisir kerugian dan memperbanyak keuntungan, tetapi semua itu harus didukung dengan sambungan Internet yang memadai dan juga di butuhkan perangkat yang mempunyai spek joss
newbie
Activity: 74
Merit: 0
April 25, 2018, 04:28:05 PM
Kalau kita trding dengan sistem scalping butuh informasi cepat dan juga akurat gan dalam hal ini sistem trading dengan menggunakan scalping kita memang dituntut cepat untuk mengambil sebuah keputusan gan baik itu saat membeli mau pun menjual gan.
full member
Activity: 476
Merit: 119
April 25, 2018, 04:19:54 PM
Dulu ketika trading di forex saya paling suka dengan tekhnik scalping ini. Karena bisa berkali-kali open close posisi, walaupun profit yang didapat kecil-kecil. tapi karena jumlah open posisinya banyak, hasilnya pun jadi maksimal.
Tapi untuk tekhnik trading dalam cryptocurrency, bagi saya ini kurang cocok. Karena dalam cryptocurrency hanya mencari harga naik. Beda dengan forex bisa buy and sell.
ah kata siapa trading crypto hanya mencari harga naik, ente bilang beda di forex bisa buy and sell? kan crypto juga bisa buy and sell Cheesy
atau mungkin maksud ente melakukan short dan long? kalau ingin melakukan short and long trading aja di pololiex disana ada margin trading
full member
Activity: 462
Merit: 100
April 23, 2018, 10:42:37 AM
biasanya scalping di gunakan di trading forex dengan waktu yang relatif singkat dan sekarang sudah mulai banyak yang mengunakan teknik scalping ini di trading crypto, namun sampai saat ini saya pribadi masih belum pernah menggunakan tekni scalping masih butuh pemahaman lagi tentang teknik scalping ini.
newbie
Activity: 20
Merit: 0
April 23, 2018, 08:09:40 AM
Saya juga penasaran dgn trading dan sangat terbantu dgn adanya thread ini krn disini banyak suhu2 yg mau sharing
maklum masih newbie banget, baru mau terjun ke dunia crypto

salam
jr. member
Activity: 101
Merit: 1
April 23, 2018, 05:39:26 AM
Menurut saya teknik scalping yang mudah adalah menjadi pengikut,  cari koin yg volumenya tinggi kemudian lihat order book diharga mana koin banyak berkumpul kemudian limit order di harga tersebut ,lihat lagi order book dan cari lagi dimana koin terbanyak untuk menutup transaksi kita.
Di uang digital pada umumnya tidak ada trading margin jadi kita tidak bisa short/sell, exchange yang suport margin/sell diantaranya bitfinex, bitstamp, poloniex dlll....
Semoga bisa sedikit membantu.
member
Activity: 378
Merit: 10
April 23, 2018, 05:36:55 AM
Dulu ketika trading di forex saya paling suka dengan tekhnik scalping ini. Karena bisa berkali-kali open close posisi, walaupun profit yang didapat kecil-kecil. tapi karena jumlah open posisinya banyak, hasilnya pun jadi maksimal.
Tapi untuk tekhnik trading dalam cryptocurrency, bagi saya ini kurang cocok. Karena dalam cryptocurrency hanya mencari harga naik. Beda dengan forex bisa buy and sell.
newbie
Activity: 107
Merit: 0
April 23, 2018, 05:08:22 AM
untuk saat ini jangan main trading dulu gan. soalnya market lagi gk stabil. lebih baik sobat menunggu bulan depan karna sesuai chart bulan depan mungkin bitcoin sudah stabil. atau jika sobat memang sudah mengerti teknik scalping tidak apa-apa akan tetapi bagi trader pemula jangan coba-coba karna hasilnya pasti akan nyangkut.


Justru menurut saya ne gan dengan kondisi bitcoin sekarang ini pas sekali scalpingan karena turun naik nya lumayan sekali selisih nya, cuma kudu cepat dan sinyal internet jangan lelet, tapi saya suka scalpingan di altcoin ketimbang bitcoin mengingat modal saya masih butiran debu, semoga kita semua yang scalpingan selalu profit
jr. member
Activity: 61
Merit: 1
April 23, 2018, 03:55:14 AM
Saya coba bantu, tapi rasanya gak cukup belajar sehari atau 2 hari.

Aturan dasar dalam trading :
Jangan jadikan trading sebagai mata pencaharian pokok, jika anda tidak siap untuk rugi
1. Scalping atau istilah lainnya hit and run atau pingpong adalah salah satu trik dalam trading dimana seorang trader melakukan kegiatan jual beli dalam tempo singkat atau short term. Berkisar antara 15 menit sampai 1 jam, tapi kalau lagi chuan, gak sampai 5 menit sudah untung.
2. Gak perlu laptop, cukup Smartphone, yang penting sinyal internet lumayan lancar.
3. Tekhnik scalping tidak berlaku untuk situasi panic sell atau pump.

Trading dengan tehnik scalping memerlukan :
1. Pengetahuan dasar tentang candle (bentuk, pola dan pattern).
2. Pengetahuan dasar tentang chart berupa indikator-indikator terutama MACD, RSI, Boll.
3. Pengetahuan dasar tentang support dan resistant.
4. Pengetahuan tentang pola pergerakan candle di tiap-tiap time frame, dari mulai tf besar sampai yg kecil.

Saya rasa banyak tutorial tekhnik-tehnik scalping yang bisa agan cari di google. Gak perlu main yang besar-besar dulu gan, 10 ribu atau 20 ribu dulu buat latihan. Kalo rugi ya paling gak bisa beli rokok sebungkus.  Grin Grin Grin
inbox tutornya gan untuk belajar hit and run nya  Grin
newbie
Activity: 2
Merit: 0
April 22, 2018, 10:51:46 PM
saya ingin lebih tau dengan scalping karena saya belum bisa memahami scalping karena masih  newbie tangtangan bagi orang tahap belajar kita hanya berusaha bisa Shocked 
newbie
Activity: 29
Merit: 0
April 22, 2018, 08:19:12 PM
Untuk jadi trader ane dulu belajar teknikal dan fundamental,
kalo teknikal ane pelajari dari demo dan offline, cuma kalo fundamental harus update karena membaca berita online yang lagi hot atau tren.

1. Apakah rekan-rekan di sini ada yang biasa melakukan trading ala scalping? Mohon berkenan berbagi cara dan tips-tips umumnya.
    Yang ane tahu untuk forex, setiap ada berita dari negara dengan mata uang yang kita mainkan ( USD, YEN, Pundsterling dll) akan berpengaruh dan memiliki nilai hebat untuk scalping. Misal: Berita WTC ambruk dulu, USD mengalami penurunan signifikan, untuk yang sering biasanya berita ekonomi atau seorang presiden akan berpidato, dan untuk naik/turun tergantung dari isi pidatonya.

2. Apakah melakukan scalping ini perlu perangkat (PC/laptop/atau smartphone) dengan spesfikasi tertentu?
   ane sarankan alat yang mudah aja, mau smartphone asal gesturenya bagus (sekali klik langsung execute).menurut ane sudah cukup. tentunya di temani dengan internet yang stabil dan tidak lemot.

3. Apakah teknik ini masih relevan diterapkan di tengah trend harga seperti sekarang ini?
menurut ane masih, misal ada berita tentang virus atau hacker crypto itu juga berpengaruh besar. Tapi ingat nilai berubah signifikan menjelang dan sesudah berita itu hot atau menjadi trending topik.

Segitu pengalaman ane di forex, semoga aja bisa dilakukan di crypto. Karena ane belum pernah trading crypto gan.
Semoga bermanfaat
full member
Activity: 434
Merit: 100
April 22, 2018, 01:00:35 PM
Kalau menurut ane sih gan kalau ingin jadi seorang scalping maka kita harus selalu memantau market exchange nya gan, karena scalping ini yang ane tahu adalah trading jangka pendek ya, jadi pasti harus selalu di depan pc mantau harganya coin yang kita trading gan
full member
Activity: 476
Merit: 119
April 22, 2018, 12:56:48 PM
Sepertinya teknik scalping ini kurang cocok di terapkan dalam trading cryptocurrency gan

scalping itu bisa diterapkan di trading apapun gan.mau itu crypto forex maupun saham.tp tentu saja ada syaratnya.scalping hanya bisa dipakai saat market sedang flat.yang artinya pergerakan naik dan turunnya tidak terlalu ekstrim.jadi kalo mau scalping lihat dulu kondiai marketnya.
kalau bisa memanfaat kan moment yang tepat kapan masuk dan kapan harus TP pasti lebih menguntungkan menggunakan scalping.
dan lebih efisien untuk meminimalisir kerugian jika terjadi dump atau penurunan harga yang segnifikan karena mengambil keuntungan kecil tapi continue
full member
Activity: 602
Merit: 100
April 22, 2018, 09:21:18 AM
Saya coba bantu, tapi rasanya gak cukup belajar sehari atau 2 hari.

Aturan dasar dalam trading :
Jangan jadikan trading sebagai mata pencaharian pokok, jika anda tidak siap untuk rugi
1. Scalping atau istilah lainnya hit and run atau pingpong adalah salah satu trik dalam trading dimana seorang trader melakukan kegiatan jual beli dalam tempo singkat atau short term. Berkisar antara 15 menit sampai 1 jam, tapi kalau lagi chuan, gak sampai 5 menit sudah untung.
2. Gak perlu laptop, cukup Smartphone, yang penting sinyal internet lumayan lancar.
3. Tekhnik scalping tidak berlaku untuk situasi panic sell atau pump.

Trading dengan tehnik scalping memerlukan :
1. Pengetahuan dasar tentang candle (bentuk, pola dan pattern).
2. Pengetahuan dasar tentang chart berupa indikator-indikator terutama MACD, RSI, Boll.
3. Pengetahuan dasar tentang support dan resistant.
4. Pengetahuan tentang pola pergerakan candle di tiap-tiap time frame, dari mulai tf besar sampai yg kecil.

Saya rasa banyak tutorial tekhnik-tehnik scalping yang bisa agan cari di google. Gak perlu main yang besar-besar dulu gan, 10 ribu atau 20 ribu dulu buat latihan. Kalo rugi ya paling gak bisa beli rokok sebungkus.  Grin Grin Grin

Iya sangat setuju gan, jangan jadikan tranding itu untuk pencaharian sehari hari kalau bisa lebih bagus aset lebih kita yang kita gunakan untuk tranding dan tidak perlu bermain besar dulu cukup main kecil kecilan saja dulu sambilan kita belajar untuk menganalisa coin coin yang potensial bagus kedepan nya.
full member
Activity: 1246
Merit: 102
Enterapp Pre-Sale Live - bit.ly/3UrMCWI
April 22, 2018, 08:08:14 AM
Sepertinya teknik scalping ini kurang cocok di terapkan dalam trading cryptocurrency gan,,,karna crypto berdasarkan tren,,jika trendnya turun maka kemungkinan turun dalam waktu dekat akan besar kemungkinannya, begitupun sebaliknya... oiya sekedar saran dari ane agan beljar dan pahami dulu trading crypto soal nya seperti yang agan bilang modal kecil ,,takutnya karna panic agan jadi makanan para whale aja dan coin yang agan miliki pun berkurang sedikit demi sedikit.

Dalam dunia trading teknik scalping pasti cocok untuk sebagian orang gan, dimana mereka tidak mengharapkan profit yang begitu tinggi dalam kurun waktu yang lama, namun teknik ini kurang cocok bagi mereka yang bermodal kecil, karna saat perhitungan profitnya terasa sangat kecil.
saya kira teknik scalping dengan term yang singkat menjadi teknik yang paling susah menurut saya. teknik ini mengharuskan untuk tepat saat masuk atau keluar market, disamping itu harus mempunyai psikologis yang kuat karena fluktuatifnya harga di cryptocurrency
member
Activity: 406
Merit: 37
April 22, 2018, 07:40:26 AM
Sepertinya teknik scalping ini kurang cocok di terapkan dalam trading cryptocurrency gan,,,karna crypto berdasarkan tren,,jika trendnya turun maka kemungkinan turun dalam waktu dekat akan besar kemungkinannya, begitupun sebaliknya... oiya sekedar saran dari ane agan beljar dan pahami dulu trading crypto soal nya seperti yang agan bilang modal kecil ,,takutnya karna panic agan jadi makanan para whale aja dan coin yang agan miliki pun berkurang sedikit demi sedikit.

Dalam dunia trading teknik scalping pasti cocok untuk sebagian orang gan, dimana mereka tidak mengharapkan profit yang begitu tinggi dalam kurun waktu yang lama, namun teknik ini kurang cocok bagi mereka yang bermodal kecil, karna saat perhitungan profitnya terasa sangat kecil.
member
Activity: 266
Merit: 18
April 22, 2018, 07:33:29 AM
Kalau menurut saya scalping itu sistem trading yang memanfaatkan momen tertentu yang dirasa pada saat anda akan menentukan OP chart tsb sudah akan mulai naik.Tapi harus extra fokusnya itu yang jadi.
newbie
Activity: 33
Merit: 0
April 22, 2018, 06:24:35 AM
trading scalping kurang cocok untuk crypto
melakukan TP kecil, padahal pergerakan crypto itu lebar banget fluktuasi nya
kalau di lakukan ya kalau untung cuma kecil kalau rugi banyak banget

Terima kasih sarannya, tadi maunya ingin mempelari lebih jauh tentang tranding scalping, jadi dengan post ini sangat tidak yakin lagi untuk melanjutkan. Karena lebih banyak rugi dbandingkan keuntungan.
member
Activity: 266
Merit: 18
April 21, 2018, 10:18:50 PM
Kalo menurut pemahaman saya trading scalping ini akan lebih mengutamakan waktu atau keputusan yang cepat.Menurut saya kurang lebih begitu.
newbie
Activity: 238
Merit: 0
April 21, 2018, 10:11:38 PM
kalou dari pengalaman ane sih kalou  ga salah scalping maksudnya kita melakukan open position untuk jangka waktu yang relatif pendek , dan menggunakan margin yang sangat relatif besar dengan target profit yang relatif kecil dan biasanya sih kalou scalping menggunakan timer frame antara 5 samapai 15 menit dan margin antara 10 sampai 20 persen per posisi dan target profit cukup sekitar 10 pips saja dan bisa lebih atau kurang
Pages:
Jump to: