Pages:
Author

Topic: TIPS & TRIK - Mengumpulkan Modal Untuk Berinvestasi Pada Cryptocurrency - page 26. (Read 3198 times)

newbie
Activity: 139
Merit: 0
Saya sekarang juga lagi mengumpulkan modal unyuk berinvestasi melalui bounty facebook ataupun bounty twitter,  sedikit demi sedikit pasti terkumpul setelah terkumpul banyak saya akan berinvestasi di cryptocurrency dengan tujuan dan beranggapan untuk menambah penghasilan sebagai pelajar dan meringankan sedikit beban orang tua.
full member
Activity: 1246
Merit: 102
Enterapp Pre-Sale Live - bit.ly/3UrMCWI
Kalo saya memang tidak tertarik mendapatkan uang saku dari program refferal, saya lebih tertarik mengikuti bounty yang jelas menghasilkan dan mudah dalam mengerjakannya tapi ya itu namanya project gak selalu goal, pasti ada yang berhenti ditengah jalan atau project nya scam. Tapi kalo project nya berhasil kita bakal dapat banyak, tergantung juga rank kita, durasi project juga dll

Setuju gan saya juga seperti agan hanya mengikuti bounty yang bener bener jelas meskipun tidak selalu berjalan dengan baik apa yang kita impikan , tetapi dapat membantu sedikit sedikit nambah uang jajan
kalau proyek goal saya rasa bukan hanya uang jajan saja yang bisa didapat gan, tetapi dapat mengumpulkan modal buat usaha, itupun saya rasa melewati proses hold dulu beberapa saat menunggu harganya melejit tinggi, sehingga dapat menghasilkan lebih banyak pendapatan
newbie
Activity: 26
Merit: 0
Terima kasih banyak gan, untuk saat ini saya emang sedang mengikuti bounty untuk mengumpulkan modal agar bisa berinvestasi di dunia cryptocurrency,dan kita juga harus bisa memilih bounty yang tidak scam agar cepat mendapatkan hasil dari bounty yang kita ikuti juga dari hasil bonty itu bisa menolong orang banyak gan.  Roll Eyes
full member
Activity: 1050
Merit: 100
Vave.com
Kalo saya memang tidak tertarik mendapatkan uang saku dari program refferal, saya lebih tertarik mengikuti bounty yang jelas menghasilkan dan mudah dalam mengerjakannya tapi ya itu namanya project gak selalu goal, pasti ada yang berhenti ditengah jalan atau project nya scam. Tapi kalo project nya berhasil kita bakal dapat banyak, tergantung juga rank kita, durasi project juga dll

Setuju gan saya juga seperti agan hanya mengikuti bounty yang bener bener jelas meskipun tidak selalu berjalan dengan baik apa yang kita impikan , tetapi dapat membantu sedikit sedikit nambah uang jajan
jr. member
Activity: 230
Merit: 1
Kalau saya biasanya ikut dan gabung di bounty altcoin gan. Tapi agan harus punya akun dulu. Minimal jr member ke atas . Dengan demikian agan sudah bisa ikut kampanye  tentunya dengan persyaratan dan peraturan yang sudah di trapkan  di proyek tersebut.
Setelah waktu kampanye barakhir biasanya menunggu beberapa Minggu agan akan dapat hadiah coin secara gratis. Dari situ agan bisa gunakan untuk berinvestasi trading di bitcoin.
Saya juga setuju dengan pendapat agan . Soalnya saya juga akan melakukan trading dengan modal yang saya dapatkan dari hadiah kampanye bounty altcoin gan.
jr. member
Activity: 392
Merit: 3
Kalau saya biasanya ikut dan gabung di bounty altcoin gan. Tapi agan harus punya akun dulu. Minimal jr member ke atas . Dengan demikian agan sudah bisa ikut kampanye  tentunya dengan persyaratan dan peraturan yang sudah di trapkan  di proyek tersebut.
Setelah waktu kampanye barakhir biasanya menunggu beberapa Minggu agan akan dapat hadiah coin secara gratis. Dari situ agan bisa gunakan untuk berinvestasi trading di bitcoin.
newbie
Activity: 132
Merit: 0
Kebanyakan member yang baru terjun ke dunia bitcoin pasti terlebih dahulu bermain faucet karena juga menghasilkan walaupun sangat lama. Kalau untuk melihat project scam sebenarnya agak susah karena kita taunya sering diakhir. Tapi sebaiknya kita cek dulu whitepaper dan team yang bertanggung jawab sebelum mengikuti sebuah project bounty.
sr. member
Activity: 434
Merit: 250
kalau saya sebelum memulai berinvestasi maka pertama kali saya akan mengumpulkan modal untuk berinvestasi dengan mengikuti  bounty-bounty yang memiliki potensi peluang  besar dalam keuntungan dengan cara ini kita bisa mendapatkan modal sehingga kita bisa pergi untuk mengadu pengetahuan dalam trading karena hal ini sangat diperlukan ketika agan mulai mengikuti trading ,harus memiliki pengetahuan yang cukup melakukannya..agar tidak terjadi kehilangan yang tidak diiinginkan
hero member
Activity: 1974
Merit: 586
Free Crypto Faucet in Trustdice
Gan cara yang paling tepat untuk menghindari proyek ICO yang scam gimana sih? ane suka kadang ketipu.  Grin

btw terimakasih gan atas banyak informasinya..


Kalo ente rajin ngubek-ngubek ini forum pasti ente temuin jawabannya karena udah sering di bahas.
Tapi ane bantu jawab dech sepengetahuan ane salah satunya ikuti ico yg di manager oleh team atau manager yg udah di percaya kinerjanya.
member
Activity: 254
Merit: 10
Gan cara yang paling tepat untuk menghindari proyek ICO yang scam gimana sih? ane suka kadang ketipu.  Grin

btw terimakasih gan atas banyak informasinya..




newbie
Activity: 61
Merit: 0
Iya, sangat benar teman dan tentu saja thread ini sangat bagus sebagai informasi untuk yang belum memahami cara mendapatkan coin.
Dalam dunia crypto ini banyak program yang ditawarkan, dalam berinvestasi tentu saja kita harus memerlukan budget untuk bisa terjun ke pasar investasi.
Namun ada juga jalur alternatif lainnya tanpa mengeluarkan uang, seperti ulasan di thread ini, kita bisa mengikuti program bounty, refferal atau affiliate dan dari semua yang ditawarkan tentu saja ada yang tidak berhasil
jr. member
Activity: 63
Merit: 1
Terimaksih banyak gan, saya jadi mengerti tentang berinvestasi pada cryptocurency, awal nya saya tidak mengerti tapi setelah membaca di threed ini saya jadi lebih paham dan mengerti tentang berinvestasi. Terimakasih banyak agan agan
newbie
Activity: 85
Merit: 0
Tips dan trik yang sangat bermanfaat bagi pemula seperti saya gan. Dengan ini bisa jadi pembelajaran dan acuan bagi pemula seperti saya untuk nantinya mengikuti program kampanye bounty.
member
Activity: 273
Merit: 10
ane tambahin sedikit yang paling mudah untuk mengumpulkan modal mengikuti airdrop free token tinggal join saja walaupun hasilnya sedikit kalau mengikuti banyak airdrop lumayan juga untuk modal
memang benar gan yang paling mudah di airdrop, tapi anda juga bisa melakukannya di bounty. karena jika anda hanya melakukan di airdrop belum tentu harga koinnya mahal dan kita harus tahan koin kita sampai harganya mahal. tapi jika anda melakukan bounty meskipun lebih sulit dari airdrop tapi banyak hasilnya dari pada airdrop. tapi semua tergantung anda mau melakukannya di airdrop ,dibounty atau melakukannya di keduanya.
newbie
Activity: 154
Merit: 0
melalui program bounty gan hasilnya lumayan, itu sudah cara cukup mudah menurut saya. tapi resiko kita harus jeli memilih proyeknya gan takutnya nanti scam dan agan akan kecewa karna tidak dibayar. semua dari pengalaman kita sendiri sih gan .. lambat laun kita pasti akan tau gan proyek no scam yang mana. banyak belajar dari pengalaman aja.


Nah, itu dia yang saya khawatirkan gan, saya sependapan dengan anda, program bounty yang disesiakan sudah sangat bagus malah, cuma kita di tuntut harus mampu melihat projec yang jelas dan tepat sasaran, supaya tidak sampai memilih projek scam, selain itu kalau boleh saya tambahkan, ketika kita memilih projek, ada baiknya konsultasi dulu sama teman2 yang sudah senior, pasti mereka tahu projek mana yang fiktif mana yang tidak. Terimakasih.
full member
Activity: 994
Merit: 100
SAPG Pre-Sale Live on Uniswap!
poin nomor 3 ini yang jadi permasalahan untuk sementara waktu gan
kita harus siap apabila sebuah proyek yang kita ikuti pada akhirnya scam dan tidak mampu mencapai target menurut saya semua rata-rata sudah merasakan proyek abal2 begini, ini sangat meresahkan kita sebagai bitcoiner.

setiap pekerjaan pasti punya resiko gan. Project scam, tidak dibayar, bayaran disunat/tidak sesuai adalah resiko yang harus siap diterima jika bergelut dalam dunia bounty, yang penting selalu belajar dari pengalaman lambat laun resiko ikut project scam bisa diminimalisir. Grin

Iya saya setuju dengan pendapat agan
Alangkah baiknya kita yang mengikuti progam project melihat dulu maneger proyek tersebut dan tim nya baik atau tidak
Jangan asal asal juga kita mengikuti sebuah project dari pada ujung ujung capek kita bekerja tidak mendapat hasil apa apa.
Setuju gan..untuk menghindari hal hal yang yang sifatnya percuma kita hrs lbh teliti mencari proyek yang profitnya lebih menjanjikan dan lebih menjanjikan keberhasilan...
member
Activity: 252
Merit: 11
kalau mengumpulkan modal dari bounty memang bisa di harapkan tapi terkadang lama pembayarannya, sebaiknya coba lipatkan modal dari trading harian aja, lalu invest di ico kita membeli saat pre ico harganya murah tapi bukan sembarangan kalau sukses bisa berkali-kali lipat keuntungan yang di dapat
newbie
Activity: 266
Merit: 0
Ane mau coba ikutan bounty gan, tapi masih bingung ngak tau project mana yang bisa diikuti.
Trus syarat-syaratnya, apa kia harus ngepost pake Bahasa Inggris?
Atau postingan harus sesuai dengan proyek mereka?

Kalau untuk proyek kan banyak skali tuh gan, dan kalau agan ingin mengikuti mana proyek bagus tidaknya agan lihat dari web dan whitepapernya serta dev dan teamnya gan, itu kalau ane sih gan. Agan juga bisa lihat jika para senior-senior yang sudah ranknya tinggi dan banyak yang berpartisipasi itu menurut ane proyek yang bagus gan.
Disana kan ada aturannya tuh gan, agan tinggal baca peraturannya gimana dan agan ikuti agar mendapat hasil dari pekerjaan agan.
Itu pendapat ane sih gan semoga membantu. Terima kasih
newbie
Activity: 4
Merit: 0
terima kasih gan,tips dan trik yg saya baca dari topik yg anda kirimkan sangat membantu para pengguna yang lain termasuk saya sendiri.
jr. member
Activity: 294
Merit: 3
ane tambahin sedikit yang paling mudah untuk mengumpulkan modal mengikuti airdrop free token tinggal join saja walaupun hasilnya sedikit kalau mengikuti banyak airdrop lumayan juga untuk modal
Pages:
Jump to: