Pages:
Author

Topic: Ask : Perbedaan Lending pada Bank dengan Lending pada Cryptocurrencies - page 8. (Read 1104 times)

member
Activity: 420
Merit: 24
lending sama artinya dengan pinjaman. nah bedanya lending pada bank dan lending pada cryptocurrency sebenarnya tidak jauh beda kok gan. sama-sama meminjamkan aset kita dengan kontrak, begitu kontrak selesai maka aset yang kita lendingkan/pinjamkan tadi akan dikembalikan sesuai dengan yang kita pinjamkan tadi. bedanya kalau lending pada bank kita meminjamkan dana dalam bentuk uang nyata, nah kalau lending crytocurrency kita meminjamkan aset dalam bentuk coin kita melalui perusahanan.
TWW
full member
Activity: 1456
Merit: 109
bedanya lending di bank lebih aman dan transparan(nama perusahaannya banknya dan penghitungannya sudah jelas)...jadi gk diragukan lagi dan terjamin kecuali klo agan langgar aturannya...

dan kalo lending crypto itu seperti yg agan2 sebelumnya bilang mereka semuanya adalah ponzi...walau dev dan anggota mereka kadang gk mau dicap sebagai ponzi(mungkin takut koinnya gk laku)...biasanya mereka lending dalam 90-300 hari...dan tiap hari dari lending itu bayarannya berupa dolar bkn koin..jadi klo ente lending koin di harga 5 dolar/koin dan pasang lending 100 dolar=20 koin..trus beberapa hari kemudian harga koin jadi 50 dolar/koin tapi penghasilan tiap hari cuma 1% dari lending 100 dolar tadi...ya yg ada rugi dah..hahah...dan biasanya sebelum lending berakhir koin mereka pasti harganya anjlog bgt ato kolaps..walau di awal bisa $100/koin tpi dalam beberapa bulan bisa $0.001/koin karena mereka cuma mengandalkan perekrutan member baru buat survive ato bikin harga koin naik tpi kebanyakan gk ngaruh juga tuh...yah intinya hindari saja koin yg pake embel2 lending ato tanya2 dulu karena sekarang mereka ganti nama "lending" jadi yg lain seperti "staking" "saving" buat kamuflase agar msh dpt investor...knp ane bisa komentar panjang lebar kyk ini?karena ane dulu pernah gabung juga dan kehilangan duit juga dari situ...dan semoga gk ada lagi yg terjerat sama koin ponzi karena sangat merugikan khususnya buat korbannya itu kebanyakab org2 awam yg baru kenal dan gampang dipengaruhi
jr. member
Activity: 52
Merit: 1
Quote
Kalo lending di bank = Kita yang meminjam uang kepada bank, dan kita dibebankan bunga secara berkala selama kontrak masih berjalan.
Kalo lending di coin = Kita yang meminjamkan uang kepada perusahaan coin tersebut, dan kita diberikan bunga secara berkala selama kontrak masih berjalan.

Selain skema lending di cryptocurrencies itu disebut ponzi karena skema tersebut berdasar pada gali lobang tutup lobang, perusahaan ga memiliki asset dan duit investor ga tau diinvestasikan kemana, secara logika kalo duit ga dibuat investasi / usaha, gimana bisa menghasilkan duit buat orang?? Makanya duit dari member baru diambil untuk kemudian dijadikan bunga kepada member lama, makin sedikit member baru yang join maka makin menjadi tanda2 perusahaan bakal collapse.

Bunganya berupa apa yah gan? apa berupa koin dari perusahaan tersebut atau tetap berupa uang fiat?

Quote
sebenarnya sistem lending pada bank dan cryptocurrency, yaitu sistem simpan pinjam dalam bentuk credit coin dengan perusahaan, artinya kita meminjam (kontrak) coin dari perusahaan kemudian kita mencari keuntungan dari coin tersebut, setelah jangka waktu tertentu koin tersebut kita kembalikan kepada perusahaan. sistem ini sangat menarik bagi trader yang tidak memiliki modal. sistem di bank juga sama, artinya kita meminjam uang di bank kemudian setelah kita membangun pekerjaan atau bekerja lalu kita mengembalikan pinjaman kepada bank. yang membedakannya adalah sistem bank berbunga sedangkan sistem lending coin tidak memiliki sistem bunga.

Ini tampaknya menarik gan, tapi apa ada perusahaan yang minjemin koin tanpa bunga Huh Huh Huh

Makasih masukannya gan.
member
Activity: 574
Merit: 13
Beda gan antara lending bank dan crypto. Kan bisa kita lihat kalau bank sudah jelas keluar masuknya keuangan. Kalau di crypto, intinya member get member. permainan skema ponzi. Untuk mengetahui apa itu skema ponzi tinggal searching di google.
full member
Activity: 358
Merit: 100
menurut saya pribadi gan. gak terlalu berbeda lending antara bank sama cryptocurrent. mungkin letak beda cuma di bentuk. yang satu uang langsung, yang satu bisa berupa coin. lending itu pinjaman yang diberikan pada orang yang membutuhkan dari dana seseorang yang menginvestasikan uangnya kesebuah perusahaan. dari situ bakalan keluar bonus (yang diberikan pada seseorang yang menginvestasikan dananya) dan ada juga bunga (yang diberikan kepada si peminjam). jadi menurut saya sama aja
legendary
Activity: 2030
Merit: 1028
Tentu saja kita lihat dari aspek keamanan

Lending dari Bank , tentu saja sudah dijamin oleh pemerintah jadi tidak mungkin kabur malahan justru bank yang takut peminjam yang kabur / tidak bisa bayar

Lending dari Bitcoin, tidak ditanggung siapapun , hanya diri sendiri ! Tentu saja nilai bitcoin selalu berubah ubah setiap waktu jadi artinya setiap anda pinjam bitcoin, anda bisa saja rugi atau untung !
newbie
Activity: 47
Merit: 0
Maaf mau tanya ke mastah-mastah, maklum masih newbie, pertanyaannya sepele tapi kok sulit saya pahami.

Apa perbedaan lending pada Bank dengan lending pada mata uang kripto.
Yang saya tahu lending dalam perbankan adalah suatu kegiatan menyalurkan dana atau memberikan pinjaman kepada masyarakat, dana yang tersebut berasal dari masyarakat yang menyimpan uang di bank yang disebut juga dengan funding.

Sedangkan pada bisnis mata uang kripto lending adalah artinya coin kita di pinjamkan oleh perusahaan, dikumpulkan dan di pinjamkan seharga dollar oleh perusahaan dan setelah habis kontrak coin yang di pinjamkan perusahaan akan di kembalikan oleh perusahaan senilai pinjam berupa dollar.

Berarti beda pengertian lending pada bank dan lending pada kegiatan bisnis bitcoin yach gan!
Sampai sekarang belum mengerti cara kerja lending pada mata uang kripto.

Mohon ilmunya mastah-mastah


leding bank bisaanya memiliki aturan yang resmi dan memiliki kekuatan hukum tetap jadi kepastinya terjamin ,, tetapi klau lendingnya kripto itu punya resiko yang sangat tinggi kalau kita tidak terlalu paham lebih baik tidak usah join
hero member
Activity: 1177
Merit: 500
sebenarnya sistem lending pada bank dan cryptocurrency, yaitu sistem simpan pinjam dalam bentuk credit coin dengan perusahaan, artinya kita meminjam (kontrak) coin dari perusahaan kemudian kita mencari keuntungan dari coin tersebut, setelah jangka waktu tertentu koin tersebut kita kembalikan kepada perusahaan. sistem ini sangat menarik bagi trader yang tidak memiliki modal. sistem di bank juga sama, artinya kita meminjam uang di bank kemudian setelah kita membangun pekerjaan atau bekerja lalu kita mengembalikan pinjaman kepada bank. yang membedakannya adalah sistem bank berbunga sedangkan sistem lending coin tidak memiliki sistem bunga.
Nah jikalau demikian sistemnya, kalau kita ukur dalam sudut pandang agama Islam,
Apakah itu sudah dikatakan RIBA? Kalau iya berarti setiap ICO-ICO yang menerapkan sistem tersebut
menurut ane bagi seorang Muslim jangan bergabung, baik bergabung sebagai Investor ataupun bounty hunter.
full member
Activity: 224
Merit: 102
sebenarnya sistem lending pada bank dan cryptocurrency, yaitu sistem simpan pinjam dalam bentuk credit coin dengan perusahaan, artinya kita meminjam (kontrak) coin dari perusahaan kemudian kita mencari keuntungan dari coin tersebut, setelah jangka waktu tertentu koin tersebut kita kembalikan kepada perusahaan. sistem ini sangat menarik bagi trader yang tidak memiliki modal. sistem di bank juga sama, artinya kita meminjam uang di bank kemudian setelah kita membangun pekerjaan atau bekerja lalu kita mengembalikan pinjaman kepada bank. yang membedakannya adalah sistem bank berbunga sedangkan sistem lending coin tidak memiliki sistem bunga.
full member
Activity: 854
Merit: 140
maaf ni gan saya kan masih newbie jugak jadi sedikt kurang paham, mau tanyak sedikit? jadi gan coin yang kita pinjamkan tadi apakah akan dikembalikan dalam jumlah yang sama atau lebih gan?
Koin perjanjian awal akan dikembalikan + bunga setelah masa pinjaman berakhir, dalam hal ini koin lending ada pada skema minimal 3 bulan dan itupun kalau koin nya masih hidup ampe 3 bulan itu.  Grin Grin

Berarti ada kerancuan pemakaian istilah antara lending pada bank dengan lending pada bitcoin. Berbeda dalam prinsip kerjanya, yang artinya kita yang meminjamkan koin kita ke perusahaan untuk selanjutnya dimanfaatkan perusahaan untuk usahanya.
Makasih gan infonya.
Kalo lending di bank = Kita yang meminjam uang kepada bank, dan kita dibebankan bunga secara berkala selama kontrak masih berjalan.
Kalo lending di coin = Kita yang meminjamkan uang kepada perusahaan coin tersebut, dan kita diberikan bunga secara berkala selama kontrak masih berjalan.

Selain skema lending di cryptocurrencies itu disebut ponzi karena skema tersebut berdasar pada gali lobang tutup lobang, perusahaan ga memiliki asset dan duit investor ga tau diinvestasikan kemana, secara logika kalo duit ga dibuat investasi / usaha, gimana bisa menghasilkan duit buat orang?? Makanya duit dari member baru diambil untuk kemudian dijadikan bunga kepada member lama, makin sedikit member baru yang join maka makin menjadi tanda2 perusahaan bakal collapse.

Selain itu lending yang berarti meminjam bisa diartikan meminjam duit / meminjam coin kepada teman. Di forum ini jg ada subforum lending buat teman2 yang pingin adu nasib tapi ga punya duit lebih disini. https://bitcointalk.org/index.php?board=65.0
member
Activity: 207
Merit: 10
Lending pada cryptocurrency sama halnya dengan penanaman modal. Jadi kita menyimpan coin kita pada suatu perusahaan kemudian perusahaan tersebut akan mempergunakan coin kita sebagai modal dari usahanya dengan profit yang sudah disepakati.
Tapi kayaknya banyak yang gak beres tuh gan.
Karena sifat dari bitcoin sendiri yang anonimitas, sehingga mudah digelapkan.

Baik gan, terimakasih atas jawabannya, berarti kalau daripada kita gabung ke Lending pada cryptocurrency bisa bisa kita merugikan yang,
Jadi lebih baik kita investasi aja gan, karna Lending tersebut sama saja seperti kita menanam saham ditempatkan yang belum pasti.
member
Activity: 140
Merit: 10
Lending pada bank yaitu kegiatan untuk menyalurkan dana atau kegiatan memberi pinjaman kepada masyarakat dana yang berasal dari masyarakat yang menyimpan di bank.
Lending cryptocurrencies yaitu coin kita di pinjamkan oleh perusahaan, dikumpulkan dan di pinjamkan seharga dollar oleh perusahaan dan setelah habis kontrak coin yang di pinjamkan perusahaan akan di kembalikan oleh perusahaan senilai pinjam berupa dollar.
full member
Activity: 1190
Merit: 108
Lending pada bank tentunya ada pihak penjaminnya, dalam hal ini tentunya pihak bank itu sendiri, yang sudah ada dan berdiri dengan jaminan hukum yang berlaku di suatu wilayah tertentu,
Lending pada perusahaan crypto ?
Ane rasa sangat beresiko gan, karena perusahaannya pasti berada di luar negeri kebanyakan, payung hukum crypto yang masih simpang siur, dan ke anonim an transaksi kita, jadi kalo misalnya pihak perusahaan crypto yang kita ikuti program lendingnya tiba tiba menghilang ane kira modal kita yang masuk ya wassalam,

Saran ane : pertimbangkan kalo mau ikut program lending dari perusahaan yang belum kita tau kinerjanya, atau minimal ada teman yang uda nyoba minimal tiga bulan dimana kita bisa tanya langsung ke yang uda nyoba.
full member
Activity: 630
Merit: 118
lending di cryptocurrency itu artinya pinjaman, coin kita di pinjamkan perusahaan dan nantinya setelah habis kontrak coin akan dikembalikan senilai pinjam, kalau di bank berati meminjamkan dana nya untuk nasabah di kembalikan sesuai perjanjian

Saya baru tahu itu gan, dan semoga agan membaca tread saya ini. Apakah lending pada cryptocurrency coinya kan bertambah atau sesuai dengan nilai yang dipinjam sebelumnya? Ataukah seperti bank yang ketika meminjam ada bunga nya?
Yang saya denger project lending itu riba? Apakah benar?
jr. member
Activity: 644
Merit: 1
Selamat siang gan..sebenarnya lending di bank dengan lending crypto hampir sama cuma yang membedakan objek yang di simpan dan seberapa besar profit yang di hasilkan..trus selanjutnya kalo lending di bank bunga nya ada yang besar dan kecil biasanya kalau yang kecil itu udah di jamin LPS di pastikan uangnya agan aman dan kalau milih bunga tahunan yg besar biasanya itu high risk. Trus kalo landing di crypto uangnya agan di pakai untuk mengelola perusahaan yang agan pilih untuk investasi dan profitnya pun sangat besar tetapi kita belum tau apakah perusahan tersebut sudah bagus untuk kedepanya.biasanya kalo landing di crypto mending ambil jangka pendek aja ( saran sih)  Smiley
newbie
Activity: 211
Merit: 0
Maaf mau tanya ke mastah-mastah, maklum masih newbie, pertanyaannya sepele tapi kok sulit saya pahami.

Apa perbedaan lending pada Bank dengan lending pada mata uang kripto.
Yang saya tahu lending dalam perbankan adalah suatu kegiatan menyalurkan dana atau memberikan pinjaman kepada masyarakat, dana yang tersebut berasal dari masyarakat yang menyimpan uang di bank yang disebut juga dengan funding.

Sedangkan pada bisnis mata uang kripto lending adalah artinya coin kita di pinjamkan oleh perusahaan, dikumpulkan dan di pinjamkan seharga dollar oleh perusahaan dan setelah habis kontrak coin yang di pinjamkan perusahaan akan di kembalikan oleh perusahaan senilai pinjam berupa dollar.

Berarti beda pengertian lending pada bank dan lending pada kegiatan bisnis bitcoin yach gan!
Sampai sekarang belum mengerti cara kerja lending pada mata uang kripto.

Mohon ilmunya mastah-mastah


klau untuk sekarang landing di Dunia Kripto itu penuh spekulasi dan cendrung sangat tinggi resikonya ketimbang landing di bank konvesional itu menue ane gan...
risiko tinggi karena  bersifat anonim tadi ya  gan? kalau gitu harus hati-hati yaa, atau mungkin lebih baik mengindari saja dan cari alternatif lain seperti join dalam proyek atau ikutan trading.
newbie
Activity: 45
Merit: 0
Maaf mau tanya ke mastah-mastah, maklum masih newbie, pertanyaannya sepele tapi kok sulit saya pahami.

Apa perbedaan lending pada Bank dengan lending pada mata uang kripto.
Yang saya tahu lending dalam perbankan adalah suatu kegiatan menyalurkan dana atau memberikan pinjaman kepada masyarakat, dana yang tersebut berasal dari masyarakat yang menyimpan uang di bank yang disebut juga dengan funding.

Sedangkan pada bisnis mata uang kripto lending adalah artinya coin kita di pinjamkan oleh perusahaan, dikumpulkan dan di pinjamkan seharga dollar oleh perusahaan dan setelah habis kontrak coin yang di pinjamkan perusahaan akan di kembalikan oleh perusahaan senilai pinjam berupa dollar.

Berarti beda pengertian lending pada bank dan lending pada kegiatan bisnis bitcoin yach gan!
Sampai sekarang belum mengerti cara kerja lending pada mata uang kripto.

Mohon ilmunya mastah-mastah


klau untuk sekarang landing di Dunia Kripto itu penuh spekulasi dan cendrung sangat tinggi resikonya ketimbang landing di bank konvesional itu menue ane gan...
newbie
Activity: 309
Merit: 0
lending di cryptocurrency itu artinya pinjaman, coin kita di pinjamkan perusahaan dan nantinya setelah habis kontrak coin akan dikembalikan senilai pinjam, kalau di bank berati meminjamkan dana nya untuk nasabah di kembalikan sesuai perjanjian
maaf ni gan saya kan masih newbie jugak jadi sedikt kurang paham, mau tanyak sedikit? jadi gan coin yang kita pinjamkan tadi apakah akan dikembalikan dalam jumlah yang sama atau lebih gan?

ya gan, untuk pengembalian coin  akan dikembalikan senilai pinjam, misalnya bila anda meminjamkan $20 maka perusahaan akan mengembalikan $20
dan biasanya ada profit selama meminjankan, mungkin ada yang nambahi gan
Kalau peminjaman dan pengembalian coin dihitung dengan nilai dollar yang sama bukan senilai dengan coin yang dipinjamkan,  berarti saat coin meroket naik disaat pengembalian tentunya  kita tidak akan dapat keuntungan. Ini terbalik dengan peminjaman  emas  yang beredar dimasyarakat. Peminjaman dan pengembalian tetap dihitung dengan emas bukan dollar/rupiah.
full member
Activity: 1246
Merit: 102
Enterapp Pre-Sale Live - bit.ly/3UrMCWI
Menurut ane keduanya sangat berbeda gan, kalau lending di bank dasarnya bank akan memutarkan uang para nasabah dan bank mencari keuntungan dengan menambahkan bunga, namun di lending crypto member hanya meminjamkan dan perusahaan tidak meminjamkan lagi ke member lain, kita sebagai member yang meminjamkan hanya akan mendapatkan sekian persen dari nominal kita meminjamkan selama masa peminjaman.
berarti dengan kata lain setelah koin terkumpul di perusahaan koin tersebut berhenti berputar, beda sama bank yang dipinjamkan lagi kepada nasabah. kalau pada skala besar pada suatu koin maka hal ini akan menghambat sirkulasi koin tersebut secara globalnya akan berpengaruh ke harganya
full member
Activity: 280
Merit: 100
Menurut ane keduanya sangat berbeda gan, kalau lending di bank dasarnya bank akan memutarkan uang para nasabah dan bank mencari keuntungan dengan menambahkan bunga, namun di lending crypto member hanya meminjamkan dan perusahaan tidak meminjamkan lagi ke member lain, kita sebagai member yang meminjamkan hanya akan mendapatkan sekian persen dari nominal kita meminjamkan selama masa peminjaman.
Pages:
Jump to: