Pages:
Author

Topic: BI Larang Masyarakat Menggunakan Bitcoin - page 13. (Read 4860 times)

full member
Activity: 205
Merit: 100
December 14, 2017, 03:56:21 AM
BI cuma melarang kita untuk tidak bertransaksi dalam bentuk bitcoin aja gan, mereka melarang kita untuk tidak jual beli menggunakan bitcoin, tapi kalau untuk kita berinvestasi kyaknya sih tidak apa apa gan, cuma tanggung jawabnya sama kita. Mungkin begitu gan
full member
Activity: 532
Merit: 100
December 14, 2017, 03:38:02 AM
Jika BI memang melarang kita untuk menggunakan bitcoin maka ini adalah berita yang sebenarnya tidak ingin terjadi,tapi menurut saya kebijakan tersebut hanyalah karena pemerintah tidak mendapatkan keuntungan dari bitcoin sehingga imbasnya kepada kita para pengguna bitcoin sendiri gan.
full member
Activity: 294
Merit: 101
December 14, 2017, 02:34:31 AM
BI Larang Masyarakat Gunakan Bitcoin

Santai, masih sama seperti dulu kok. Cuma klarifikasi bahwa saat ini hanya Rupiah yang sah digunakan sebagai alat pembayaran di Indonesia (obviously) dan tidak 100% melarang penggunaan Bitcoin. Bahkan beliau (Gubernur Bank BI) menyebut Bitcoin ini sebuah inovasi dan mempersilakan adanya pengembangan dan eksperimen terkait alat pembayaran digital pada umumnya.

Quote
Kalaupun ada pengembangan atau diskusi luas terkait penggunaan bitcoin, Agus meminta masyarakat tidak memakai bitcoin sebagai alat pembayaran. Uang yang tercipta di dunia maya tersebut tidak mendapat persetujuan dari BI dan baru dianggap otoritas sebagai sekadar inovasi.

...

Namun, Agus mempersilakan berlangsungnya eksperimen-eksperimen untuk menghasilkan teknologi alat pembayaran. Namun, eksperimen tersebut tetap dijaga agar tidak berdampak pada masyarakat luas pada saat produk atau jasa tersebut tidak stabil dan tidak aman.

benar gan saya berfikir juga seperti itu, namun sekarang sangat banyak berita berita yang tidak jelas sumbernya yang memberitakan tentang pelarangan bitcoin di indonesia yang menurut saya tujuannnya hanya ingin mengurangi atapun menakuti para bitcoiner agar tidak lagi berkecimpung di dalam dunia bitcoin. sangat di sayangkan yang menyebarkan berita tidak jelas seperti itu karena sangat merugikan orang lain.
sr. member
Activity: 980
Merit: 250
$CYBERCASH METAVERSE
December 14, 2017, 02:13:39 AM
barusan sekilas nonton big circle di metrotv kebetulan tamunya ibu SMI
pas lagi acaranya, ane liat di news ticker ada kalimat seperti judul thread ini
"BI Larang Masyarakat Menggunakan Bitcoin"  Shocked
tapi tidak ada penjelasan lebih lanjut dan belum liat beritanya di news / tv lainnya
waduh bakal suram nih kalo larangannya ditetapkan dalam peraturan resmi dan/atau UU



mungkin akan suram juga berita nya ya gan karena sekarang ini penghasilan saya cuma saya cari lewat bitcoin,kalau bitcoin di larang di indonesia bisa bahaya nie karena susah cari kerja lewat dunia nyata penghasilan saya cuma dari bitcoin aja.semoga aja tidak akan terjadi pelarangan dan putusan dari berita itu tidak akan di resmikan di indonesia.amin

Mudah mudahan begitu gan,kalo memang terbentuk larangan tersebut itu cukup berbahaya buat kita semua karena penghasilan kita ini semata-mata dari bitcoin dan kalo kita cari kerja lewat dunia nyata memang agak susah
mudah mudahan berita tersebut tidak di resmikan.amiiin
member
Activity: 112
Merit: 10
December 13, 2017, 11:36:48 PM
iya gan,dilarang itu maksutnya buat alat pembayaran,
untuk kepengtingan individu saya rasa tidak berdampak apa apa,rakyat kecil juga ingin menjemput rizkinya gan,bukan orang besar yang semakin besar aja  Grin
sr. member
Activity: 532
Merit: 250
December 13, 2017, 11:28:09 PM
Bitcoin itu seperti dollar,yen,ringgit, ataupun mata uang lainnya
tidak diakui sebagai mata uang yang sah di indonesia, tapi boleh dimiliki dan diperdagangkan.
karena mata yang sah di Indonesia hanya rupiah

makanya didalam penjelasannya BI hanya MELARANG penggunaan Bitcoin sebagai alat tukar, bukan pelarangan untuk dimiliki

Betul itu gan tidak ada larang kita memiliki bitcoin memang bitcoin bukan alat pembayaran yang karna bitcoin cuma berupa mata uang vitrual.untuk itu bitcoin dijadikan dulu rupiah baru bisa sah dijadikan sebagai alat pembayaran.
betul gan tapi kalau untuk penggunanya bitcoin yang dijadikan sebagai mata pencarian penghasilan itu sepertinya enggak dilarang,dan yang dilarang itu hanyalah bitcoin sebagai alat pembayaran yang sah di indonesia
newbie
Activity: 46
Merit: 0
December 13, 2017, 09:19:37 PM
Jika kita dapat penghasilan dari bitcoin dengan cara halal apakah salah ?
Ada yang bisa tolong kasi info gak di negara lain bitcoin sudah di akui kenapa di indonesia masih di larang.
Dari pada banyak masyarakat nganggur mending mereka menambang di bitcoin dan bisa menghasilkan sendiri.
member
Activity: 266
Merit: 42
December 13, 2017, 08:26:08 PM
barusan sekilas nonton big circle di metrotv kebetulan tamunya ibu SMI
pas lagi acaranya, ane liat di news ticker ada kalimat seperti judul thread ini
"BI Larang Masyarakat Menggunakan Bitcoin"  Shocked
tapi tidak ada penjelasan lebih lanjut dan belum liat beritanya di news / tv lainnya
waduh bakal suram nih kalo larangannya ditetapkan dalam peraturan resmi dan/atau UU



edit: October 16, 2017, 11:08:35 PM server time
thanks @dbshck untuk news link http://ekonomi.metrotvnews.com/mikro/eN4xWD7N-bi-larang-masyarakat-gunakan-bitcoin
beberapa pernyataan yg diambil (quote) dari artikel tsb
Quote
Otoritas moneter menegaskan bitcoin bukan merupakan alat pembayaran yang sah untuk digunakan di Indonesia. Masyarakat diminta untuk tidak memakai bitcoin dalam transaksi apa pun.
Quote
"Khusus bitcoin sudah dalam satu tahun ini menjelaskan kepada masyarakat bahwa bitcoin itu bukan alat pembayaran di Indonesia," ujar Agus.

Kalaupun ada pengembangan atau diskusi luas terkait penggunaan bitcoin, Agus meminta masyarakat tidak memakai bitcoin sebagai alat pembayaran. Uang yang tercipta di dunia maya tersebut tidak mendapat persetujuan dari BI dan baru dianggap otoritas sebagai sekadar inovasi.



edit: December 01, 2017, 10:15:06 AM server time
barusan liat ada news ticker lagi, Bank Indonesia: Bitcoin Bukan Alat Pembayaran Yang Sah
makin kesini makin santer nih beritanya, bakalan tambah rame nih
tinggal nunggu pejabat korup kena OTT dengan barang bukti bitcoin tx, paperwallet, android wallet app dsb  Grin

juga ane baca di koran Pikiran Rakyat kemarin tgl 30 November 2017 halaman 17 lembar Ekonomi
Judulnya: Legalitas Tak Jelas, Uang Digital Dilarang yg ternyata versi onlinenya judulnya berbeda
cuplikan versi onlinenya seperti yg di bawah ini, klik linknya klo mo baca lanjutannya
BI Akan Buat Aturan Pelarangan Bitcoin
Oleh: Tia Dwitiani Komalasari   29 November, 2017 - 08:48
JAKARTA, (PR).- Bank Indonesia akan membuat peraturan yang menegaskan larangan menggunakan mata uang digital (virtual currency) yang tidak memiliki aspek legal yang jelas, termasuk bitcoin. Lembaga tersebut juga melarang penyelenggara jasa sistem pembayaran memproses dan bekerja sama dengan pihak yang memfasilitasi transaksi mata uang digital.

Gubernur Bank Indonesia Agus Martowardojo mengatakan, hal ini dilakukan untuk menjaga kedaulatan rupiah sebagai legal tender di Negara Kesatuan Republik Indonesia. Mata uang digital juga berpotensi digunakan untuk pencucian uang dan pendanaan terorisme.
selengkapnya...

Iya lo gan,  ane juga pernah membaca beritanya,  tapi itu baru sekedar asumsi yang di anjurkan,  artinya belum di legitimasi dalam undang undang, larangan bertransaksi selain dengan rupiah itu di atur dalam undang undang 2011 "rupiah alat pembayaran yang sah"
Tetapi pemerintah juga tidak melarang kepemilikannya lo gan. Tidak ilegal memiliki bitcoin,  asalkan tidak bertransaksi dengannya.
full member
Activity: 400
Merit: 100
December 13, 2017, 08:08:46 PM
Bitcoin itu seperti dollar,yen,ringgit, ataupun mata uang lainnya
tidak diakui sebagai mata uang yang sah di indonesia, tapi boleh dimiliki dan diperdagangkan.
karena mata yang sah di Indonesia hanya rupiah

makanya didalam penjelasannya BI hanya MELARANG penggunaan Bitcoin sebagai alat tukar, bukan pelarangan untuk dimiliki

Betul itu gan tidak ada larang kita memiliki bitcoin memang bitcoin bukan alat pembayaran yang karna bitcoin cuma berupa mata uang vitrual.untuk itu bitcoin dijadikan dulu rupiah baru bisa sah dijadikan sebagai alat pembayaran.
jr. member
Activity: 190
Merit: 1
December 13, 2017, 07:35:00 PM
barusana saya mendapatkan email dari luno,untuk meluruskan berita yang simpang siur tentang pernyataan BI..diemail di jelaskan BI hanya melarang btc untuk menjadi alat pembayaran,yang punya acon luno bisa cek email agan2.. https://dailysocial.id/post/regulasi-bitcoin-bank-indonesia-hanya-melarang-transaksi-pembayaran?utm_source=Luno+Newsletter&utm_campaign=ab550bce8a-indonesia-customer-update-2017-november&utm_medium=email&utm_term=0_74ba04c40e-ab550bce8a-255971945

belum ada pengumuman yang resmi gan, aku bingung karena media absurd juga ikut2an goreng, jadi terkesan tidak ada media yang valid dari omongan pemerintah langsung. sampe ada yang pedas sekali si rudiantara benar2 akan mengeblock semua website kripto jika BI benar2 melarangnya, memangnya dia bisa apa?
jr. member
Activity: 392
Merit: 3
December 13, 2017, 07:13:09 PM
Sepengetahuan saya waktu saya baca kabar berita. BI cuma larang masyarakat bertransaksi mengunakan btc. Karena di Indonesia udah punya mata uang sah yaitu rupiah .
jr. member
Activity: 154
Merit: 2
Adonx.one
December 13, 2017, 12:17:46 PM
barusan sekilas nonton big circle di metrotv kebetulan tamunya ibu SMI
pas lagi acaranya, ane liat di news ticker ada kalimat seperti judul thread ini
"BI Larang Masyarakat Menggunakan Bitcoin"  Shocked
tapi tidak ada penjelasan lebih lanjut dan belum liat beritanya di news / tv lainnya
waduh bakal suram nih kalo larangannya ditetapkan dalam peraturan resmi dan/atau UU



edit: October 16, 2017, 11:08:35 PM server time
thanks @dbshck untuk news link http://ekonomi.metrotvnews.com/mikro/eN4xWD7N-bi-larang-masyarakat-gunakan-bitcoin
beberapa pernyataan yg diambil (quote) dari artikel tsb
Quote
Otoritas moneter menegaskan bitcoin bukan merupakan alat pembayaran yang sah untuk digunakan di Indonesia. Masyarakat diminta untuk tidak memakai bitcoin dalam transaksi apa pun.
Quote
"Khusus bitcoin sudah dalam satu tahun ini menjelaskan kepada masyarakat bahwa bitcoin itu bukan alat pembayaran di Indonesia," ujar Agus.

Kalaupun ada pengembangan atau diskusi luas terkait penggunaan bitcoin, Agus meminta masyarakat tidak memakai bitcoin sebagai alat pembayaran. Uang yang tercipta di dunia maya tersebut tidak mendapat persetujuan dari BI dan baru dianggap otoritas sebagai sekadar inovasi.



edit: December 01, 2017, 10:15:06 AM server time
barusan liat ada news ticker lagi, Bank Indonesia: Bitcoin Bukan Alat Pembayaran Yang Sah
makin kesini makin santer nih beritanya, bakalan tambah rame nih
tinggal nunggu pejabat korup kena OTT dengan barang bukti bitcoin tx, paperwallet, android wallet app dsb  Grin

juga ane baca di koran Pikiran Rakyat kemarin tgl 30 November 2017 halaman 17 lembar Ekonomi
Judulnya: Legalitas Tak Jelas, Uang Digital Dilarang yg ternyata versi onlinenya judulnya berbeda
cuplikan versi onlinenya seperti yg di bawah ini, klik linknya klo mo baca lanjutannya
BI Akan Buat Aturan Pelarangan Bitcoin
Oleh: Tia Dwitiani Komalasari   29 November, 2017 - 08:48
JAKARTA, (PR).- Bank Indonesia akan membuat peraturan yang menegaskan larangan menggunakan mata uang digital (virtual currency) yang tidak memiliki aspek legal yang jelas, termasuk bitcoin. Lembaga tersebut juga melarang penyelenggara jasa sistem pembayaran memproses dan bekerja sama dengan pihak yang memfasilitasi transaksi mata uang digital.

Gubernur Bank Indonesia Agus Martowardojo mengatakan, hal ini dilakukan untuk menjaga kedaulatan rupiah sebagai legal tender di Negara Kesatuan Republik Indonesia. Mata uang digital juga berpotensi digunakan untuk pencucian uang dan pendanaan terorisme.
selengkapnya...

waduh kalau emang sampai bener bakalan kacau dunia bitcoin indonesia, jangan sampai terjadi deh, masalahnya dari yang saya perhatikan masyarakat yang bermain bitcoin pada umumnya terbantu perekonomian nya, udah lapangan kerja sulit, bit koin juga di persulit kan jadi susah kitanya. apalagi saya baru merintis sebagai tambhan...semoga tidak terjadi gan.
member
Activity: 252
Merit: 11
December 13, 2017, 09:21:31 AM
BI memang melarang menggunakan Bitcoin sebagai alat pembayaran yang sah, akan tetapi pengguna bitcoin masih bisa bertransaksi hanya saja jika terjadi hal yang tidak di inginkan seperti kehilangan dana pada akun/ hacker pemerintah tidak bertangung jawab. jadi di indonesia bitcoin masih bisa di gunakan untuk trading hanya saja tidak terikat akan regulasi indonesia
legendary
Activity: 980
Merit: 1001
December 13, 2017, 09:13:27 AM
barusana saya mendapatkan email dari luno,untuk meluruskan berita yang simpang siur tentang pernyataan BI..diemail di jelaskan BI hanya melarang btc untuk menjadi alat pembayaran,yang punya acon luno bisa cek email agan2.. https://dailysocial.id/post/regulasi-bitcoin-bank-indonesia-hanya-melarang-transaksi-pembayaran?utm_source=Luno+Newsletter&utm_campaign=ab550bce8a-indonesia-customer-update-2017-november&utm_medium=email&utm_term=0_74ba04c40e-ab550bce8a-255971945
member
Activity: 308
Merit: 11
December 13, 2017, 08:47:27 AM
Kaga usah panik Gan. Itu cuman sekedar penegasan tentang idr aja, wajarlah seorang mentri keuangan di Indonesia ngomong soal Rupiyah agar masyarakat cinta akan rupiyah, kan kita kalau WD pasti ke rupiyah bukan ke Mata uang lain...jadi ane rasa itu hanya sekedar recampaign agar kita jangan lupa ama rupiyah.
sr. member
Activity: 756
Merit: 250
December 13, 2017, 04:26:46 AM
mnrtku ini belum ada larangan gan krn smpi ini blum ada peresmian larngn itu BI hanya memperingti untuk selalu hati2 kemugkinan
akan ada dmpak efek atas kenaikan harga bitcoin

member
Activity: 294
Merit: 14
Chainjoes.com
December 13, 2017, 04:12:31 AM
Kalau kita lihat sampai saat ini Pemerintah ataupun pihak BI terus melakukan upaya untuk melarang transaksi Bitcoin dengan alasan yang tidak jelas dan tidak masuk akal. Terlihat jelas polemik yang terjadi di pemerintahan Indonesia dalam segi keuangan dan regulasi terhadap perubahan tatanan sosial yang terjadi sangat cepat belakangan ini.
sr. member
Activity: 518
Merit: 252
December 13, 2017, 04:07:00 AM
barusan sekilas nonton big circle di metrotv kebetulan tamunya ibu SMI
pas lagi acaranya, ane liat di news ticker ada kalimat seperti judul thread ini
"BI Larang Masyarakat Menggunakan Bitcoin"  Shocked
tapi tidak ada penjelasan lebih lanjut dan belum liat beritanya di news / tv lainnya
waduh bakal suram nih kalo larangannya ditetapkan dalam peraturan resmi dan/atau UU



saya kira apa yang diucapkan BI bukanlah aturan yang mengikat untuk di taati. karena BI bukanlah lembaga negara yang mempunyai kewenangan penuh untuk pelarangan. dan jika benar akan terjadi pelarangan di negara kita hal itu pasti akan ada banyak perdebatan yang alot di instasi yang bersangkutan. tapi mudah mudahan bitcoin dilegalkan di negara kita ini.

Iya benar gan saya sangat setuju dengan pendapat agan,BI bukan lembaga yang berwenang di negara yang bisa mengeluarkan larangan se suka hatinya,jika hal itu benar ada larangan dari pemerintah maka yang besangkutan akan rapat resmi
tapi apabila bank indonesia sudah mengeluarkan rekomendasi pelarangan, lembaga negara lainnya akan mendukung dan membuat kebijaksanaan bank indonesia tersebut.tadi saya baca berita menkominfo sudah siap melakukan pemblokiran melalui internet.ini tentu akan sangat merugikan pengguna bitcoin.
full member
Activity: 602
Merit: 100
December 13, 2017, 03:50:58 AM
barusan sekilas nonton big circle di metrotv kebetulan tamunya ibu SMI
pas lagi acaranya, ane liat di news ticker ada kalimat seperti judul thread ini
"BI Larang Masyarakat Menggunakan Bitcoin"  Shocked
tapi tidak ada penjelasan lebih lanjut dan belum liat beritanya di news / tv lainnya
waduh bakal suram nih kalo larangannya ditetapkan dalam peraturan resmi dan/atau UU



saya kira apa yang diucapkan BI bukanlah aturan yang mengikat untuk di taati. karena BI bukanlah lembaga negara yang mempunyai kewenangan penuh untuk pelarangan. dan jika benar akan terjadi pelarangan di negara kita hal itu pasti akan ada banyak perdebatan yang alot di instasi yang bersangkutan. tapi mudah mudahan bitcoin dilegalkan di negara kita ini.

Iya benar gan saya sangat setuju dengan pendapat agan,BI bukan lembaga yang berwenang di negara yang bisa mengeluarkan larangan se suka hatinya,jika hal itu benar ada larangan dari pemerintah maka yang besangkutan akan rapat resmi
full member
Activity: 560
Merit: 104
terra-credit.com
December 13, 2017, 03:47:07 AM
Kalau seperti ini bakal bertampak buruk bagi perkembangan bitcoin di indonesia, karna dengan mempertegas larangan tersebut para peminat bitcoin akan berkurang, dan harga bitcoin juga akan drop.
Berita tentang larangan penggunaan bitcoin sebagai alat pembayaran di Indonesia ini memang sudah ada cukup lama, hanya saja pemerintah menegaskan kembali saat ini.
Namun, di sisi lain ada berita yang cukup baik, bahwa beberapa bank yang cukup besar di Indonesia mulia mengadopsi sistem blockchain. Artinya, secara tidak langsung lembaga keuangan di Indonesia mulai memercayai teknologi dalam cryptocurrency.
Pages:
Jump to: