Pages:
Author

Topic: BOUNTY YOBIT PRO DAN KONTRA - page 5. (Read 1469 times)

legendary
Activity: 2366
Merit: 1130
September 28, 2019, 11:45:35 PM
#37
untuk liat list member yang udah ditandai bisa dilihat ga bang?

Lihat di thread ini tentang nama-nama yang diban oleh yahoo. https://bitcointalksearch.org/topic/list-of-banned-participants-in-the-cryptotalk-campaign-5188200

Disana agan juga bakalan baca alasan kenapa dibanned, jadi semuanya transparant.
sr. member
Activity: 1918
Merit: 256
Just.bet - Decentralized On-chain Casino
September 28, 2019, 11:36:03 PM
#36
Silakan ditunggu saja penilaian dari yahoo. Kemungkinan besar yahoo belum bisa mengurus banyak peserta yang daftar di Yobit.
Saya percaya dengan yahoo bisa memanage kampanye ini makanya saya berani gabung.
Bayangin aja baru beberapa hari yang ikut campaign udah nyampe ratusan, dan beberapa udah mulai keban/baru bangun dari nonaktif selama berbulan-bulan bahkan ada yang tahunan. Jadi keliatan simpanan akunnya mulai pada aktif nih.
Ngeri juga klo akun g aktif tiba-tiba aktif dan bikin spam, bakal ada ban masal nih. untuk liat list member yang udah ditandai bisa dilihat ga bang?
legendary
Activity: 2366
Merit: 1130
September 28, 2019, 07:17:15 PM
#35

jadi menurut anda hanya akun redtrust yang karena promosi scam ditendang yah jadi bagaimana klo akun red trust yang karena scam org lain/ multi akun pas join bounty atau yang lainnya
Kalau itu malah lebih berat gan. Bukan hanya ditendang, tetapi akun2 tersebut akan dimasukkan dalam list user banned punya yahoo sendiri https://bitcointalksearch.org/topic/new-sig-spammerblacklist-clean-start-for-all-5183601
Kemudian, apabila mereka joinnya di 1 campaign yang sam dengan multiple account, yahoo akan memberikan red trust ke semua akun tersebut

Dan bila nama nama yang masuk dalam kategori cheaters & scammer udah gak bisa join dicampaign manapun yahoo manage.
legendary
Activity: 1960
Merit: 1026
September 28, 2019, 05:09:03 PM
#34
Kita tahu bahwa yahoo akan mereview ulang atas red trust yang diberikan oleh para DT member dikarenakan sekarang ini jumlah DT member sangat lah banyak sebelum model DT member berubah.
Sebenarnya menurut ane, red trust dikarenakan promosiin scam project seharusnya ditendang/dikeluarkan, dikarenakan dengan anda membantu mempromosiin website scam, berarti anda juga ikut andil /berharap orang lain kena scam, bukan?

jadi menurut anda hanya akun redtrust yang karena promosi scam ditendang yah jadi bagaimana klo akun red trust yang karena scam org lain/ multi akun pas join bounty atau yang lainnya
full member
Activity: 715
Merit: 102
September 28, 2019, 03:32:27 PM
#33
Ada yang mengganjal di sini kok Member red trust bisa ikut campaign dan dibayar ya?
Legendary Member Pab  ini postingannya kalau dia dibayar yobit Proof
Archived
Entah bagaimana sistem yobit men-scrabing postingan dan profil member di sini.
mungkin karena belum ketahuan saja tuh gan oleh manager nya, soalnya kan peserta signature campaign yobit ini memang tergolong cukup banyak, jadi perlu waktu juga buat ngecek satu persatu, jadi jika ada yang melanggar rule atau tidak sesuai dengan rule yang di tetapkan ya tinggal nunggu waktu saja buat di keluarin.
legendary
Activity: 2170
Merit: 1789
September 28, 2019, 12:37:50 PM
#32
Sebenarnya menurut ane, red trust dikarenakan promosiin scam project seharusnya ditendang/dikeluarkan, dikarenakan dengan anda membantu mempromosiin website scam, berarti anda juga ikut andil /berharap orang lain kena scam, bukan?

Silakan ditunggu saja penilaian dari yahoo. Kemungkinan besar yahoo belum bisa mengurus banyak peserta yang daftar di Yobit. Bayangin aja baru beberapa hari yang ikut campaign udah nyampe ratusan, dan beberapa udah mulai keban/baru bangun dari nonaktif selama berbulan-bulan bahkan ada yang tahunan. Jadi keliatan simpanan akunnya mulai pada aktif nih.

-snip-

Ya ok.

kemungkinan gan jadi yg gk terlalu parah bsa di terima, cuman saya masih menunggu info yg post di local bagai mana, apa bener2 gk di terima atau bagai mana soalnya di sana gk di sembutkan tred2 mana yg tidak di perbolehkan/di hitung untuk posting

Sebenarnya secara teknis gak ada istilah 'diterima'/'gak diterima', yang ada cuma di-kick ketika ketahuan gak sesuai rules. Kalau agan masang/ikut dan ngisi formnya yang di Yobit, udah otomatis diterima dan yang perlu dilakukan hanya ngepos sesuai rules. Ga perlu sampe kalang kabut ngejar 20an sehari dengan kopas, udah banyak korban tuh. Heran juga, akun-akun Sr ke atas baru bangun malah kopas. Luar biasa Yobit ini dampaknya.
legendary
Activity: 2366
Merit: 1130
September 28, 2019, 07:05:10 AM
#31
Ada yang mengganjal di sini kok Member red trust bisa ikut campaign dan dibayar ya?
kalau menurut saya mungkin karena RTnya si pab ini ga terlalu parah om, kasus RTnya si pab ini kan cuma gara-gara ngepromosiin project scam aja dan mungkin ini dianggap ga terlalu serius jadi masih bisa ikutan
yang di anggap serius kemungkinan user dengan RT yang merugikan misalnya Multiple Acount (nuyul) , ngescam orang ntah itu loan atau kasus apapun
*cmiiw
Berdasarkan aturan yang ditulis oleh yahoo di thread cryptotalk campaign
Quote
Users with negative feedback from Default Trust users will be reviewed and removed at my discretion
Kita tahu bahwa yahoo akan mereview ulang atas red trust yang diberikan oleh para DT member dikarenakan sekarang ini jumlah DT member sangat lah banyak sebelum model DT member berubah.
Sebenarnya menurut ane, red trust dikarenakan promosiin scam project seharusnya ditendang/dikeluarkan, dikarenakan dengan anda membantu mempromosiin website scam, berarti anda juga ikut andil /berharap orang lain kena scam, bukan?


legendary
Activity: 1932
Merit: 1000
September 28, 2019, 06:14:47 AM
#30
Ada yang mengganjal di sini kok Member red trust bisa ikut campaign dan dibayar ya?
kalau menurut saya mungkin karena RTnya si pab ini ga terlalu parah om, kasus RTnya si pab ini kan cuma gara-gara ngepromosiin project scam aja dan mungkin ini dianggap ga terlalu serius jadi masih bisa ikutan
yang di anggap serius kemungkinan user dengan RT yang merugikan misalnya Multiple Acount (nuyul) , ngescam orang ntah itu loan atau kasus apapun
*cmiiw
kemungkinan gan jadi yg gk terlalu parah bsa di terima, cuman saya masih menunggu info yg post di local bagai mana, apa bener2 gk di terima atau bagai mana soalnya di sana gk di sembutkan tred2 mana yg tidak di perbolehkan/di hitung untuk posting
legendary
Activity: 2128
Merit: 1775
September 28, 2019, 03:54:37 AM
#29
Anda sekarang bekerja di campaign YOBIT,

Sebelum campaign yobit di kembangkan oleh @yahoo, pada tanggal 27 Sept 2019; Topic: CryptoTalk.Org Signature Campaign [Yobit Panel], kami sudah mengatakan dan berdebat tentang masalah ini "Spam". Topic: Yobits signature campaign is up again ... and will lead to spam, Pada tanggal September 26, 2019. tentang yobit.
Satu hari sebelum Signature Campaign di jalankan.

Namun, @yahoo sanggup membasmi dan mengatasi pesertanya yang melanggar "ATURAN FORUM BITCOINTALK".
Kepada peserta Signature Campaign yobit yang di melakukan kesalahan dan siap-siap untuk menerima "Tendangan". Asias (dikeluarkan).
Contoh;
Topik: Daftar peserta yang dilarang dalam Kampanye Cryptotalk

Jadi, bila anda tidak mau nasib sama dengan orang itu,,,! Taati Aturan Yang Ada, anda akan baik-baik saja.

Masalah spam kenapa itu bisa terjadi saya sudah membahasnya di topic di atas.

Sekarang permainan yobit di mulai DT sudah mulai bertindak.
Link: https://bitcointalksearch.org/topic/moderator-please-read-this-badgood-and-unhandled-reports-for-the-same-spam-5188282

Patience people, I am going  to start issuing the ban hammer shortly.
Di-lndonesiakan.
Quote
Orang-orang yang sabar, saya akan segera mulai mengeluarkan palu larangan.
full member
Activity: 812
Merit: 100
September 28, 2019, 03:32:09 AM
#28
Ada yang mengganjal di sini kok Member red trust bisa ikut campaign dan dibayar ya?
kalau menurut saya mungkin karena RTnya si pab ini ga terlalu parah om, kasus RTnya si pab ini kan cuma gara-gara ngepromosiin project scam aja dan mungkin ini dianggap ga terlalu serius jadi masih bisa ikutan
yang di anggap serius kemungkinan user dengan RT yang merugikan misalnya Multiple Acount (nuyul) , ngescam orang ntah itu loan atau kasus apapun
*cmiiw
sr. member
Activity: 1204
Merit: 388
September 28, 2019, 03:21:15 AM
#27
Ada yang mengganjal di sini kok Member red trust bisa ikut campaign dan dibayar ya?
Legendary Member Pab  ini postingannya kalau dia dibayar yobit Proof
Archived
Entah bagaimana sistem yobit men-scrabing postingan dan profil member di sini.
sr. member
Activity: 504
Merit: 269
September 28, 2019, 12:46:32 AM
#26
FYI campaign yobit yang sekarang memang masih otomatis dari websitenya tetapi akan terus dipantau kualitasnya oleh yahoo dan kawan2nya di reputation, disini lebih tepatnya: https://bitcointalksearch.org/topic/yobitcryptotalk-signature-campaign-participants-5188149

Dan ada thread untuk banned list oleh yahoo disini: https://bitcointalksearch.org/topic/m.52577567
Jadi menurut ane kualitasnya akan terjaga, jadi jangan sampai ngelanggar peraturan atau akan di kick.

Mengenai local post dihitung atau tidak ane belum tau, tar akan ane edit di post ini kalau dapet.
  Thanks gan ,udah dipindahkan kedepan postingannya sangat bermanfaat buat yang ikutan bounty yobit ini

sekedar info postingan saya yang di Lokal juga tidak dihitung. bagaimana dengan teman2 yang lain ??
sr. member
Activity: 1050
Merit: 254
September 28, 2019, 12:20:06 AM
#25
FYI campaign yobit yang sekarang memang masih otomatis dari websitenya tetapi akan terus dipantau kualitasnya oleh yahoo dan kawan2nya di reputation, disini lebih tepatnya: https://bitcointalksearch.org/topic/yobitcryptotalk-signature-campaign-participants-5188149

Dan ada thread untuk banned list oleh yahoo disini: https://bitcointalksearch.org/topic/m.52577567
Jadi menurut ane kualitasnya akan terjaga, jadi jangan sampai ngelanggar peraturan atau akan di kick.

Mengenai local post dihitung atau tidak ane belum tau, tar akan ane edit di post ini kalau dapet.

EDIT: local post tidak dihitung sepertinya.
legendary
Activity: 2254
Merit: 1596
hmph..
September 27, 2019, 10:29:26 PM
#24
Apakah mungkin scriptnya gak langsung di hitung otomatis atau di periksa secara manual ya, dari salah satu screenshot melalui PM pribadi melihat bahwasanya post di local board di hitung
Mengenai script hanya tim developer yag tahu mas algoritmanya seperti apa. Saya belum bisa memberi keterangan lebih lanjut mengenai post di lokal akan masuk atau tidak. Karena, komentar saya di SFI saat pengecekan di atas belum sampai 4 jam. Untuk itu saya sebutkan nanti akan saya infokan kembali. Semoga ini dapat memberikan jawaban buat mas.

Note: untuk pertanyaan yang sama dari member lain, saya harapkan untuk menunggu update saya selanjutnya. Atau yang komen SFInya masuk hitunga bisa bantu memberikan bukti SSnya.
sr. member
Activity: 1456
Merit: 251
September 27, 2019, 09:56:57 PM
#23


Nanti akan saya info lagi kalau memang stake saya nambah, soalnya saya masih belum nambah komen di board global
Apakah mungkin scriptnya gak langsung di hitung otomatis atau di periksa secara manual ya, dari salah satu screenshot melalui PM pribadi melihat bahwasanya post di local board di hitung
legendary
Activity: 2254
Merit: 1596
hmph..
September 27, 2019, 08:55:06 PM
#22
adakah yang sudah mendapatkan bayaran, katanya pembayarannya instan maksimal 4 jam akan tetapi saya sampai saat ini belum mendapatkan bayaran ke akun yobit saya , adakah yang sama ??
tapi saya cek tred yahoo di saya dia gk ada di sebutkan klo post di local gk di terima. dia cuman bilang post harus berkualitas saja atau mungkin mereka emang manual dalam hal ngeceknya gk otomatis yg di sebutkan di sistem yobit

Sepertinya komentar di board local memang tidak dihitung mas, ini komentar saya tadi malam sudah masuk ke akun yobit signature stake.



Nanti akan saya info lagi kalau memang stake saya nambah, soalnya saya masih belum nambah komen di board global

UPDATE TENTANG POST LOKAL
Untuk posting lokal tidak terhitung, post komentar saya yang sudah lebih dari 4 jam tidak masuk pada stake Yobit.
hero member
Activity: 1554
Merit: 503
September 27, 2019, 08:00:51 PM
#21
adakah yang sudah mendapatkan bayaran, katanya pembayarannya instan maksimal 4 jam akan tetapi saya sampai saat ini belum mendapatkan bayaran ke akun yobit saya , adakah yang sama ??
Yang ane tau, Yobit tidak membayar postingan di lokal. Mereka hanya membayar postingan diluar (dengan bahasa inggris), tetapi mereka juga tidak menyebutkan dimana saja tempat yang mereka akan bayar, tetapi bagian Offtopic seharusnya memang juga tidak ada bayaran. Jika agan lihat thread yobit yang dibuat oeh yahoo62278, agan bisa nemu orang yang mengatakan tidak ada masalah dengan pembayaran yobit ke akun mereka.

tapi saya cek tred yahoo di saya dia gk ada di sebutkan klo post di local gk di terima. dia cuman bilang post harus berkualitas saja atau mungkin mereka emang manual dalam hal ngeceknya gk otomatis yg di sebutkan di sistem yobit
legendary
Activity: 2366
Merit: 1130
September 27, 2019, 06:05:35 PM
#20
adakah yang sudah mendapatkan bayaran, katanya pembayarannya instan maksimal 4 jam akan tetapi saya sampai saat ini belum mendapatkan bayaran ke akun yobit saya , adakah yang sama ??
Yang ane tau, Yobit tidak membayar postingan di lokal. Mereka hanya membayar postingan diluar (dengan bahasa inggris), tetapi mereka juga tidak menyebutkan dimana saja tempat yang mereka akan bayar, tetapi bagian Offtopic seharusnya memang juga tidak ada bayaran. Jika agan lihat thread yobit yang dibuat oeh yahoo62278, agan bisa nemu orang yang mengatakan tidak ada masalah dengan pembayaran yobit ke akun mereka.
sr. member
Activity: 504
Merit: 269
September 27, 2019, 05:45:03 PM
#19
adakah yang sudah mendapatkan bayaran, katanya pembayarannya instan maksimal 4 jam akan tetapi saya sampai saat ini belum mendapatkan bayaran ke akun yobit saya , adakah yang sama ??

hero member
Activity: 994
Merit: 552
September 27, 2019, 03:57:29 PM
#18
Saya sedikit penasaran dengan campaign ini.
Coba dicek signature yg dipake oleh participant.
Signature tersebut berisi link ke https://cryptotalk.org/; kenapa bukan ke yobit.com ato yobit.net
Mungkin Yobit mau membangun kerjaan sendiri gan dengan membuat forum baru,soalnya di gambar campaign yang dibuat yahoo jelas disana cryptotalk (powered by: YoBit.net).Tapi kalau dilihat langsung di dalam forumnya malah https://invisioncommunity.com/ (agak binggung saya).
Entah benar atau tidaknya forum ini yobit yang buat,feeling saya sih biar mereka disana lebih bebas melakukan promosi (mungkin karena di bitcointalk gabisa sembarangan kali ya) Hehehe.Jadi mereka bisa mengarahkan semua member yobit ke cryptotalk
Pages:
Jump to: