Pages:
Author

Topic: coin / token asal Indonesia - page 4. (Read 2755 times)

hero member
Activity: 2016
Merit: 555
March 04, 2021, 09:36:46 PM
Ini saya nyoba stake 10 bake, beli di Bakerywap, bisa buat earn NFT tokocrypto, cuma untuk 10 bake baru bisa harvest NFTnya setelah 100hari Cheesy. wallet semua wallet yang support BSC, ane pakai trustwallet.
Berarti kalo stake 1 BAKE doang baru bisa claim NFT nya 1000 hari kemudian dong, butuh modal gede juga ya buat dapetin NFT nya secara cepet. Btw NFT nya itu ada fungsinya atau hanya buat koleksi saja nantinya ?
legendary
Activity: 2198
Merit: 1592
hmph..
March 04, 2021, 08:23:05 PM
Oh iya suhu, langsung cuss ke link.
ini ternyata stakingnya dengan cara beli Bake dulu di Tokcorypto, terus kirim ke wallet BSC di Metamask ya, dan konekkan MEtamask kita ke menu Earning di bakery swap, dna seterusnya. Nah, berarti hanya wallet Metamask saja ya yg support..?
Lumayan juga sih..
Sebenarnya ga harus beli di Tokocrypto kok mas, asal mas punya bake mau beli dimana pun bisa. Ini saya nyoba stake 10 bake, beli di Bakerywap, bisa buat earn NFT tokocrypto, cuma untuk 10 bake baru bisa harvest NFTnya setelah 100hari Cheesy. wallet semua wallet yang support BSC, ane pakai trustwallet.
hero member
Activity: 1932
Merit: 622
ROLLBIT > Crypto's Most Rewarding Casino
March 04, 2021, 07:38:41 PM
Koreksi mas, Ini yang distake Bake, bukan TKO, mohon maaf kemarin saya kurang bener bacanya, jadi nanti di Bakeryswap ada Tokocrypto pool, untuk informasi lebih lanjutnya, silakan baca di halaman ini https://support.tokocrypto.com/hc/id/articles/360057390472-Stake-BakerySwap-Sekarang-Dapatkan-NFT-nya-?utm_source=zendesksupport&utm_medium=telegram&utm_campaign=TokocryptoBakeGiveAway
Oh iya suhu, langsung cuss ke link.
ini ternyata stakingnya dengan cara beli Bake dulu di Tokcorypto, terus kirim ke wallet BSC di Metamask ya, dan konekkan MEtamask kita ke menu Earning di bakery swap, dna seterusnya. Nah, berarti hanya wallet Metamask saja ya yg support..?
Lumayan juga sih..

Btw apakah ada yang tau mengenai informasi kapan proses IEO (Token sale) TKO akan dilaksanakan?

Terkahir kemarin baca di grup telergamnya, masih "stay tuned untuk update infonya" suhu  Cheesy
Kalau dari roadmap sih seharusnya Q1, mungkin akhir bulan atau gimana ya, soalnya ini masih ada event "the last chance to get TKO" gitu, jadi mungkin menyelesaikan event ini kali ya..
Pernah denger di webinar mereka, kalau nggak salah CEOnya bilang sekitar akhir maret atau Awal April. Tapibelum ada sih informasi resminya di channel telegram atau di websitetnya.
legendary
Activity: 2226
Merit: 2229
From Zero to 2 times Self-Made Legendary
March 04, 2021, 11:23:26 AM
Koreksi mas, Ini yang distake Bake, bukan TKO, mohon maaf kemarin saya kurang bener bacanya, jadi nanti di Bakeryswap ada Tokocrypto pool, untuk informasi lebih lanjutnya, silakan baca di halaman ini https://support.tokocrypto.com/hc/id/articles/360057390472-Stake-BakerySwap-Sekarang-Dapatkan-NFT-nya-?utm_source=zendesksupport&utm_medium=telegram&utm_campaign=TokocryptoBakeGiveAway

Kirain beneran udah bisa distaking  Grin ... Soalnya klo membaca dari roadmap TKO seharusnya proses staking baru akan direlease pada Kuartal ke-2 di tahun 2021 ini.

Btw apakah ada yang tau mengenai informasi kapan proses IEO (Token sale) TKO akan dilaksanakan?
legendary
Activity: 2198
Merit: 1592
hmph..
March 04, 2021, 10:39:36 AM
Bisa di staking di bake, tapi apakah smart contract TKO sudah dibuat ? setahu saya TKO dibagikan cuma lewat event referral dan trading di TokoCrypto namun tokennya juga belum bisa untuk dikirim. Lalu bagaimana caranya kita melakukan staking ?

Koreksi mas, Ini yang distake Bake, bukan TKO, mohon maaf kemarin saya kurang bener bacanya, jadi nanti di Bakeryswap ada Tokocrypto pool, untuk informasi lebih lanjutnya, silakan baca di halaman ini https://support.tokocrypto.com/hc/id/articles/360057390472-Stake-BakerySwap-Sekarang-Dapatkan-NFT-nya-?utm_source=zendesksupport&utm_medium=telegram&utm_campaign=TokocryptoBakeGiveAway
hero member
Activity: 2016
Merit: 555
March 03, 2021, 11:46:08 PM
Ini yang lagi hangat adalah koin Tokocrypto (TKO), selain sudah mendapatkan backing dari Binance, TKO diinformasikan bisa distaking di Bake, untuk reward yang didapat adalah NFT. Mungkin masih ada harapan buat token Indonesia untuk diterima di kancah global mengikuti jejak TKO. Mungkin jika TKO memilih Beefy sebagai partner di masa depan untuk staking, kemungkinan TKO menjadi lebih banyak pengguna.
Bisa di staking di bake, tapi apakah smart contract TKO sudah dibuat ? setahu saya TKO dibagikan cuma lewat event referral dan trading di TokoCrypto namun tokennya juga belum bisa untuk dikirim. Lalu bagaimana caranya kita melakukan staking ?
legendary
Activity: 2198
Merit: 1592
hmph..
March 03, 2021, 09:23:01 AM
Ini yang lagi hangat adalah koin Tokocrypto (TKO), selain sudah mendapatkan backing dari Binance, TKO diinformasikan bisa distaking di Bake, untuk reward yang didapat adalah NFT. Mungkin masih ada harapan buat token Indonesia untuk diterima di kancah global mengikuti jejak TKO. Mungkin jika TKO memilih Beefy sebagai partner di masa depan untuk staking, kemungkinan TKO menjadi lebih banyak pengguna.
sr. member
Activity: 728
Merit: 252
SmartFi - EARN, LEND & TRADE
March 03, 2021, 07:57:21 AM
saya sangat suka dengan keberadaan koin/token asal negara sendiri, selain untuk edukasi kepada masyarakat hal ini juga untuk masa depan bangsa kita. ngomong ngomong ini ada link untuk balicoin di coinmarketcap gan https://coinmarketcap.com/currencies/bali-coin/
hero member
Activity: 2016
Merit: 555
March 01, 2021, 10:37:05 AM
Saya tahu koin ini,  cuma saya memang tidak investasi gan. Memang agan beli di rate berapa?  Sepertinya proyek ini hanya ingin dapat keuntungan semata tanpa memikirkan masa depan proyek setelah sukses jualan gak ada perkembangan apapun. Saya memang agak pesimis gan sama proyek indo
Dahulu buy harga 1.000 IDR kurang lebih. Perkembanganya tidak sesuai ekspetasi. HARA Terlalu fokus dengan Development Ekosistem tidak memikirkan mengenai Value harga. Dahulu yang membuat saya tertarik karena di promo oleh Suksesbefore30 dan juga memang menarik, Namun sekarang ini Kompetitor Hara muncul seperti TaniHub yang bergerak di pertanian juga.
Betul HARA dulu marketingnya bagus banget pake orang-orang besar makanya banyak orang yang percaya sama proyek ini, tapi setelah hype nya ilang proyeknya seakan mati begitu saja
hero member
Activity: 2030
Merit: 549
Leading Crypto Sports Betting & Casino Platform
February 27, 2021, 11:27:39 PM
Saya tahu koin ini,  cuma saya memang tidak investasi gan. Memang agan beli di rate berapa?  Sepertinya proyek ini hanya ingin dapat keuntungan semata tanpa memikirkan masa depan proyek setelah sukses jualan gak ada perkembangan apapun. Saya memang agak pesimis gan sama proyek indo
Dahulu buy harga 1.000 IDR kurang lebih. Perkembanganya tidak sesuai ekspetasi. HARA Terlalu fokus dengan Development Ekosistem tidak memikirkan mengenai Value harga. Dahulu yang membuat saya tertarik karena di promo oleh Suksesbefore30 dan juga memang menarik, Namun sekarang ini Kompetitor Hara muncul seperti TaniHub yang bergerak di pertanian juga.
member
Activity: 686
Merit: 28
PUGG.io
February 27, 2021, 06:10:52 PM
Apakah disini masih ada Holder Hara (HART) ?. Kecewa dengan kondisi apa yang terjadi dengan hara sekarang. tidak ada update mengenai market terbaru dan hanya tokenomy saja saat ini.Padahal dahulu saat Launchpad promonya sangat bagus dan dapat dikatakan sukses 100%. Saya salah satu investor yang membeli hart dan sekarang ini harga turun hampir 100% sejak pembelian dahulu.
Saya tahu koin ini,  cuma saya memang tidak investasi gan. Memang agan beli di rate berapa?  Sepertinya proyek ini hanya ingin dapat keuntungan semata tanpa memikirkan masa depan proyek setelah sukses jualan gak ada perkembangan apapun. Saya memang agak pesimis gan sama proyek indo
hero member
Activity: 2030
Merit: 549
Leading Crypto Sports Betting & Casino Platform
February 27, 2021, 03:53:05 AM
Apakah disini masih ada Holder Hara (HART) ?. Kecewa dengan kondisi apa yang terjadi dengan hara sekarang. tidak ada update mengenai market terbaru dan hanya tokenomy saja saat ini.Padahal dahulu saat Launchpad promonya sangat bagus dan dapat dikatakan sukses 100%. Saya salah satu investor yang membeli hart dan sekarang ini harga turun hampir 100% sejak pembelian dahulu.

sr. member
Activity: 882
Merit: 252
February 25, 2021, 12:07:25 PM
Saya masih sangat penasaran dengan koin dari Indonesia yaitu TKO koin yang merupakan koin market dari tokocrypto, koin ini sudah lama diperkenalkan ke publik cuman baru sebatas program airdrop dimana pengguna baru yang sukses KYC level 2 dan melakukan trading senilai 100$ akan mendapatkan 75 TKO, akankah koin ini bisa melampaui target kita dengan harga mahal atau justru sama dengan koin indonesia lainnya.
member
Activity: 686
Merit: 28
PUGG.io
February 24, 2021, 06:49:00 PM
Nampaknya pundi x yang lebih bersinar dibandingkan dengan koin lain. Terlebih lagi Pundi x sudah masuk market besar seperti binance sedangkan yang lainnya beberapa masuk pasar Indodax seperti Ten,  Vex,  PXG, Lyfe.
hero member
Activity: 1932
Merit: 622
ROLLBIT > Crypto's Most Rewarding Casino
February 20, 2021, 05:59:41 PM
bener gan saya juga sudah kapok main di ten, devnya gak sabaran banaget buat ngsell alhasil jadi dump parah
Hahaha, jadi inget kan gimana dulu boomingnya koin ini. Dan bahkan banyak dari kita yang berharap jika koin ini bisa jadi koin andalan nomer 1 dari Indonesia. Tapi nasib berkata lain.
Apakah memang sudah karakter orang Indonesia ya pengen cepet dapeting untung, jadi sebagai dev juga demikian?  Grin Grin
Tapi mungkin si dev punya "alasan" tertentu sih ..
Dan kita lihat aja ntar gimana the next buliish pas altcoin season. Ini ada sedikit pergerakan sih kalau dilihat dari chartnya hemm
sr. member
Activity: 784
Merit: 253
BountyMarketCap
February 16, 2021, 07:33:32 PM
sampai saat ini PundiX emang terbaek dah, semoga ada lagi crypto-crypto indo yang bisa seperti PundiX yah

Iya gan, bener sekali. Sampai saat ini, saya rasa proyek dari Indonesia yang bagus dan masih berjalan adalah PundiX. Para dev nya sajauh ini masih terus promosi kebanyak negara. Kira-kira bisa tidak ya harga PundiX naik tinggi suatu saat nanti?
legendary
Activity: 2226
Merit: 2229
From Zero to 2 times Self-Made Legendary
February 16, 2021, 02:46:44 PM
Mengenaskan karena pemilik koin Indonesia rata2 pada pelit semua, contohnya token TEN padahal sukses hard cap dan beberapa kali sukses mendapatkan ratusan juta koin dari hasil vote bahkan hampir 10x hasil vote namun OSCAR DERMAWAN sebegai pemilik koin TEN tidak pernah mencoba listing di market luar, hasilnya bisa dilihat harga jauh dibawah saat ICO.
Skala market memang menjadi salah satu faktor buat perkembangan (harga) dari suatu cryptocurrency. Coin/token yang memiliki market luas (terlebih jika mampu listing di exchange-exchange besar) tentunya akan memiliki potensi untuk menjadi semakin liquid karena dipicu oleh pertambahan demand dan supply dari marketnya tersebut.

Tetapi yang menjadi alasan kenapa rata-rata Coin/Token Indonesia tidak mau melebarkan marketnya, belum tentu juga karena permasalahan Pelit. Bisa saja ada alasan lain sehingga menyebabkan mereka tidak mau/tidak bisa listing di exchange-exchange lainnya (Fokus membidik market dalam negeri, tidak ada alokasi dana yg bisa digunakan untuk listing, ingin membesarkan marketplace mereka sendiri dan lain sebagainya).
sr. member
Activity: 1330
Merit: 256
February 16, 2021, 01:32:30 PM
saya baru tahu teryata koin asal indonesia sudah sangat banyak dan cukup populer, hal ini sangat bagus bagi perkembangan ekonomi di indonesia, agar tidak tertinggal oleh negara lain yang sudah banyak memanfaatkan crypto sebagai salah satu sektor ekonomi mereka.
iya populer tapi rata rata proyek dari indonesia berakhir mengenaskan dan kayaknya indonesia masih akan tertinggal dengan negara yang sudah maju karena sampai saat ini crypto di indonesia masih belum dilegalkan
Mengenaskan karena pemilik koin Indonesia rata2 pada pelit semua, contohnya token TEN padahal sukses hard cap dan beberapa kali sukses mendapatkan ratusan juta koin dari hasil vote bahkan hampir 10x hasil vote namun OSCAR DERMAWAN sebegai pemilik koin TEN tidak pernah mencoba listing di market luar, hasilnya bisa dilihat harga jauh dibawah saat ICO.
sr. member
Activity: 546
Merit: 261
Moonbet.io
February 13, 2021, 03:39:41 PM
full member
Activity: 1092
Merit: 101
February 08, 2021, 10:43:42 AM
saya baru tahu teryata koin asal indonesia sudah sangat banyak dan cukup populer, hal ini sangat bagus bagi perkembangan ekonomi di indonesia, agar tidak tertinggal oleh negara lain yang sudah banyak memanfaatkan crypto sebagai salah satu sektor ekonomi mereka.
iya populer tapi rata rata proyek dari indonesia berakhir mengenaskan dan kayaknya indonesia masih akan tertinggal dengan negara yang sudah maju karena sampai saat ini crypto di indonesia masih belum dilegalkan
Pages:
Jump to: