Pages:
Author

Topic: Durasi bounty atau lamanya bounty apakan bisa menentukan sukses - page 9. (Read 2211 times)

jr. member
Activity: 177
Merit: 2
lama atau tidaknya suatu bounty tidak akan menjamin sukses atau tidak gan, karena sebagian kita lihat sesudah kita bekerja sekian lama taruklah 4 bulan atau 6 bulan,  tiba tiba sudah scam gan, bahkan ada juga yang 1 bulan setengah tapi sukses juga gan. tapi tidak semua begitu lo gan, ada juga bounty lama dan berhasil juga, yang intinya tidak semuanya berhasil, juga tidak semuanya gagal.
newbie
Activity: 17
Merit: 0
yang menentukan sukses atau tidak nya suatu project bukan berdasrkan lama nya durasi campaign promote atau ico nya
tapi berdasrkan project nya, dev team nya, campaign manager nya, dan ketertarikan investor terhadap project tersebut
setuju gan, bounty yang mendapatkan income yang besar tidak dapat diukur oleh lamanya proyek bounty dijalankan. itu tergantung tim nya juga
hero member
Activity: 1372
Merit: 500
Saya mau tanya kepada senior yang lebih berpengalaman dalam bounty..
Apakah lamanya suatu bounty dapat menentukan incom yang besar, semakin lama bounty semakin.besar upahnya..?
dan semakin lama bounty apakah bounty tersebut bakalan sukses?
mohon masukan nya..
Belum tentu durasi bounty yang lama bisa menentukan sukses enggaknya, kuncinya di penjualan gan. Apakah tim nya bekerja dengan baik ga mempromosikan proyek ini. Jadi durasi pendek pun kalo timnya mumpuni juga bakal bagus proyeknya.
betul gan,belum tentu dalam durasi lama bisa mendapatkan upah besar kadang durasi pendek trus peserta sedikit itu yang byasanya mendapatkan upah besar.tapi itu menurut saya sih gan...
Tergantung penjualannya gan, kalo banyak investor yang join dan targetnya tercapai ya sukses tapi kalau engga ya dikit hasilnya. Ane sendiri lebih suka dengan bounty berdurasi pendek kok.
Benar sih semuanya tergantung bagaimana dari kelancaran penjualan nya,
Semua bounty Hunter lebih cenderung suka sama bounty yang berdurasi pendek, tapi ane lihat sekarang ini banyak bounty 2 yang selalu menambah durasi ICO nya apalagi targetnya cukup banyak lagi. Dari itu sebelum bergabung di sebuah bounty lihat dulu secara detail berapa pencapaian dari bounty tersebut jika terlalu banyak kemungkinan pasti akan di tambah waktu / durasinya.
member
Activity: 166
Merit: 10
Saya mau tanya kepada senior yang lebih berpengalaman dalam bounty..
Apakah lamanya suatu bounty dapat menentukan incom yang besar, semakin lama bounty semakin.besar upahnya..?
dan semakin lama bounty apakah bounty tersebut bakalan sukses?
mohon masukan nya..
Belum tentu durasi bounty yang lama bisa menentukan sukses enggaknya, kuncinya di penjualan gan. Apakah tim nya bekerja dengan baik ga mempromosikan proyek ini. Jadi durasi pendek pun kalo timnya mumpuni juga bakal bagus proyeknya.
betul gan,belum tentu dalam durasi lama bisa mendapatkan upah besar kadang durasi pendek trus peserta sedikit itu yang byasanya mendapatkan upah besar.tapi itu menurut saya sih gan...
Tergantung penjualannya gan, kalo banyak investor yang join dan targetnya tercapai ya sukses tapi kalau engga ya dikit hasilnya. Ane sendiri lebih suka dengan bounty berdurasi pendek kok.
newbie
Activity: 117
Merit: 0
Saya mau tanya kepada senior yang lebih berpengalaman dalam bounty..
Apakah lamanya suatu bounty dapat menentukan incom yang besar, semakin lama bounty semakin.besar upahnya..?
dan semakin lama bounty apakah bounty tersebut bakalan sukses?
mohon masukan nya..
Belum tentu durasi bounty yang lama bisa menentukan sukses enggaknya, kuncinya di penjualan gan. Apakah tim nya bekerja dengan baik ga mempromosikan proyek ini. Jadi durasi pendek pun kalo timnya mumpuni juga bakal bagus proyeknya.
betul gan,belum tentu dalam durasi lama bisa mendapatkan upah besar kadang durasi pendek trus peserta sedikit itu yang byasanya mendapatkan upah besar.tapi itu menurut saya sih gan...
newbie
Activity: 168
Merit: 0
Saya rasa bisa menentukan kesuksesan walaupun lama karena semakin lama semakin banyak waktu penjual nya yang berlangsung ditambah semakin banyak pula orang yang bisa mendapatkan informasi tentang bounty tersebut.
jr. member
Activity: 322
Merit: 2
kalau dari segi upah ataupun karunia, menurut ane itu tergantung dari alokasinya gan, dan masalah lama atau tidak menurut ane, itu juga ngak menjamin akan kesuksesan, sebab ada bounty yang sebentar cuma tapi bisa sukses, ada juga bounty yang lumayan lama akhirnya scam gan.
member
Activity: 392
Merit: 10
Kalau menurut saya lama bounty akan menentukan sukses itu tergantung pada manager masing masing gan,sebab kalau lama bounty itu bisa kebanyakan sukses lebih besar.
lama bounty sebenarnya bukan menentukan sukses, tetapi menentkan pendapatan token yang akan kita peroleh menjadi semakin banyak. karena penentu bounty akan suskses adalah ketika semua token berhasil ludes terjual, dan roadmap bisa dijalankan sesuai dengan jadwal / tepat waktu
full member
Activity: 854
Merit: 100
The OGz Club
Saya mau tanya kepada senior yang lebih berpengalaman dalam bounty..
Apakah lamanya suatu bounty dapat menentukan incom yang besar, semakin lama bounty semakin.besar upahnya..?
dan semakin lama bounty apakah bounty tersebut bakalan sukses?
mohon masukan nya..
Belum tentu durasi bounty yang lama bisa menentukan sukses enggaknya, kuncinya di penjualan gan. Apakah tim nya bekerja dengan baik ga mempromosikan proyek ini. Jadi durasi pendek pun kalo timnya mumpuni juga bakal bagus proyeknya.
member
Activity: 406
Merit: 14
saya pernah ikut bounty yang durasinya lama tapi hasilnya saya kecewa karena bounty yang saya ikut koin nya tidak berharga dan saya ikut bounty yang durasinya pendek begitu juga tidak ada harga koin nya, dari itu saya simpulkan kalau durasi bukan suatu patokan suksesnya bounty.
Benar sekali gan, ngga jaminan bounty dengan durasi yang lama bakalan sukses dan bounty hunternya hasil gede. Ane pernah ngalamin yg agan alamin. Bedanya ane ikut yang durasinya cepet eh malah hasilnya lumayan.
newbie
Activity: 80
Merit: 0
Kalau menurut saya sukses nya suatu bounty itu tergantung pada manager nya.sebab kalau lama bounty itu bisa kemukinan sukses lebih besar.tapi ada juga bounty yang tidak sukses.yang intinya suskses suatu bounty bukan di karnakan patokan suatu durasi.
member
Activity: 434
Merit: 10
Kalau menurut saya lama bounty akan menentukan sukses itu tergantung pada manager masing masing gan,sebab kalau lama bounty itu bisa kebanyakan sukses lebih besar.
member
Activity: 476
Merit: 12
saya pernah ikut bounty yang durasinya lama tapi hasilnya saya kecewa karena bounty yang saya ikut koin nya tidak berharga dan saya ikut bounty yang durasinya pendek begitu juga tidak ada harga koin nya, dari itu saya simpulkan kalau durasi bukan suatu patokan suksesnya bounty.
member
Activity: 261
Merit: 15
👉bit.ly/3QXp3oh | 🔥 Ultimate Launc
periode bounty bukan jaminan suksesnya sebuah ICO. "Lama" bisa karena memang planingnya lama, ata "lama" karena re branding agar lebih sukses, atau masa ICO di perpanjang hingga sukses. Komunitas dan periode memamng bisa jadi tolak ukur, tapi bukan jaminan.
newbie
Activity: 181
Merit: 0
menurut saya yang berpengaruh besar pada kesuksesan Bounty tersebut bukan terletak pada lamanya proyek tersebut gan menurut saya terletak pada manajer dan timnya jika keduanya sudah sangat berpengalaman menurut saya kemungkinan proyek tersebut untuk sukses sangat besar.
member
Activity: 481
Merit: 10
durasi lama atau pun pendek tidak berpengaruh dengan sukses, bukan berati durasi lama menetukan bounty itu sukses ada juga durasi yang pendek tapi bounty itu sukses,
member
Activity: 476
Merit: 10
Kalo menurut saya biasanya akan terjadi semakin lama ikut bounty akan bertambah banyak mendapatkan hasilnya dan semakin banyak pula yang mengikutinya bisa menentukan kesuksesan gan.
newbie
Activity: 210
Merit: 0
yang menentukan kesuksesan sebuah bounty tentu saja bukan durasinya, melainkan tem promo dan manager yang mengelola bounty tersebut, terutama dalam pengelolaan di market. jadi durasi yang lama atau pendek tidak berpengaruh sama sekali.

Sepedapat dengan agan lama atau tidaknya suatu bounty tidak akan terjamin akan kesuksesannya,hal yang mempengaruhi kesuksesan diantaranya dari manegar yang sudah terpercaya serta tim yang ahli dalam bidang masing masing serta pengikut setia yang selalu mempromosikan proyek tersebut agar banyak menarik minat dari para investor.
newbie
Activity: 238
Merit: 0
 menurut saya banyak sekali faktor yang mempengaruhi, tetapi yang paling utama dari semua itu adalah tim pemasaran dan manager bounty. saya pernah ikut cuma 2 minggu saja tetapi hasilnya cukup lumayan.
newbie
Activity: 154
Merit: 0
yang menentukan kesuksesan sebuah bounty tentu saja bukan durasinya, melainkan tem promo dan manager yang mengelola bounty tersebut, terutama dalam pengelolaan di market. jadi durasi yang lama atau pendek tidak berpengaruh sama sekali.
Pages:
Jump to: