Pages:
Author

Topic: [INFO] DT1 dan DT2 yang berasal dari user Indonesia - page 9. (Read 3743 times)

sr. member
Activity: 770
Merit: 268
4. Tidak akan melayani escrowing trade/loan, karena udah ada crypto escrow team dalam forum atau kepada moderator indonesia.

sedikit mempertegas kalau yang disebutin sebagai crypto escrow team itu bukan berarti escrow resmi dari forum (barangkali ada yang salah paham atau memaksakan salah paham), tapi ya sekelompok escrow yang punya nama itu saja. masih ada banyak escrow lain yang bisa ditemukan di bagian services, kayak yogg, krogothmanhattan, blankcode, dst.
hero member
Activity: 728
Merit: 1006
BountyPortal Supporter & Hhampuz is my manager
Reserved for next update

Sehubungan dengan yg saya sebut diatas, maka saya menindak lanjuti dengan membikin thread [LOG]Reputasi.
Dengan request om abhi supaya thread tersebut tidak tenggelam, maka moderator telah melakukan pinned pada thread tersebut.


Update 11 Juni 2019

DT 1
1. sapta
2. dbshck
3. roycilik
4. abhisashekana
5. pandukelana2712

DT2
1. ETFbitcoin
2. ryzaadit
3. joniboini
4. mu_enrico
5. kawetsriyanto
6. Husna QA



hero member
Activity: 728
Merit: 1006
BountyPortal Supporter & Hhampuz is my manager
Jadi begini, kemarin saya mendapat notifikasi dari bot Maggiordomo, bahwa username saya di mention oleh seorang user dalam sebuah postingan.
Berikut adalah notif bot tersebut:
pandukelana2712, you have been mentioned in the following messages:

 
  • Other - Meta - Re: Complete overview of users on DT1 and DT2 and their ratings
    304. 252510: JayJuanGee (Trust: 8: -0 / +2) (727 Merit earned) (Trust list) (BPIP)305. 325028: Joca97 (Trust: 20: -0 /

Dari postingan tersebut saya mengetahui bahwa saya dan beberapa user lainnya telah menjadi anggota DT 2, hal ini dikarenakan om Roycilik ditunjuk menjadi anggota DT 1.
Adapun user Indonesia dan sering aktif dalam board Indonesia, yang mendapat porsi sebagai anggota DT adalah:

1. sapta
2. dbshck
3. roycilik
4. joniboini
5. Pandukelana2712
6. abhiseshakana
7. Husna QA
8. ryzaadit
9. mu_enrico
10. kawetsriyanto

Sehubungan dengan hal tersebut, saya ingin menyampaikan bahwa saya dan beberapa Indonesian DT member lainnya sepakat tidak akan memberikan feedback diluar masalah jual beli dan peminjaman.

Hal ini berdasarkan kepada postingan theymos:
I do not view it as appropriate for trust ratings to relate primarily to non-trust matters. By giving someone negative trust, you're basically attaching a note to all of their posts telling people "warning: do not trade with this person!". If we can get DT working well enough, in the future I'd like to prevent guests from even viewing topics by negative-trust users in trust-enabled sections, so you have to ask yourself whether your negative trust would warrant this sort of significant effect.

In particular, in my view:
 - Giving negative trust for being an annoying poster is inappropriate, since this has nothing to do with their trustworthiness. If they're disrupting discussion or never adding anything, then that's something for moderators to deal with, and you should report their posts and/or complain in Meta about it.
 - Giving negative trust for merit trading and deceptive alt-account use may be appropriate, but you should use a light touch so that people don't feel paranoid.
 - You should be willing to forgive past mistakes if the person seems unlikely to do it again.
 - It is absolutely not appropriate to give someone negative trust because you disagree with them.

-snip-

Ditambah dengan kearifan lokal, bahwa kami hanya akan memberikan feedback kepada user Indonesia, jika ada bukti yang valid.

So, intinya adalah:
1. Tidak akan memberikan feedback kepada spammer, karena mereka akan berhadapan dengan moderator.
2. Tidak akan memberikan feedback pada alt account, karena sudah ada thread dan board yg membidangi hal ini
3. Tidak akan memberikan feedback kepada pelaku merit abuser, idem dengan nomor 2.
4. Tidak akan melayani escrowing trade/loan, karena udah ada crypto escrow team dalam forum atau kepada moderator indonesia.

Kami hanya memberikan feedback pada transaksi jual beli dan pinjam meminjam kripto, untuk meminimalisir kecurangan dan penipuan yang sering terjadi.



 
 

Pages:
Jump to: