Pages:
Author

Topic: Mulai menyiapkan "Usaha" Apabila Bitcointalk Tidak lagi menghasilkan? - page 25. (Read 2237 times)

newbie
Activity: 56
Merit: 0
Wah menarik juga nih, walaupun ane masih baru nih di bitcointalk tp ane masih merasa bisnis ini masih bisa bertahan cukup lama terutama di trading. Kalau ane sih tetep akan investasikan di dunia nyata berapapun yang sudah didapat dari forum ini. Doanya sih forum ini tetap bertahan dan tetap menghasilkan bagi kita yang benar memerlukannya.
full member
Activity: 504
Merit: 104
Sejak bulan lalu saya sudah sedih lihat thread indonesia postnya bisa saya katakan tidak lagi bermutu. dari thread altcoin yang dibahas . " Softcap,Hardcap,Bounty,Pengurusan Pasport" Tetapi topik itu setiap hari di bahas terus menerus. membuat hampir orang yang melihat malas untuk melihatnya. dan saya langsung punya planing apabila bitcointalk tidak lagi menghasilkan kita harus sudah siap. Buat newbi disini tolong postnya itu perbaiki. dan baca dahulu apabila topiknya sudah ada jawaban jangan di ulang kembali. Dan apakah kalian sudah mulai sadar mengenai Menyiapkan usaha kedepanya?  Smiley

Sudah sejak dari pertama ane mendapatkan profite dari bitcoin sudah ane rencanakan untuk modal usaha yang dimana usaha tersebut sebagai investasi jangka panjang yang memang secara langsung bisa ane kelola sendiri. Untuk saat sekarang ini masi dalam kebingungan juga untuk milih usaha yang akan ane jalani nantinya, ada rekomendit dari rekan rekan tongkrongan ane yang namun menurut ane masi terkesan instan, mungkin ada masukan dari mastah mastah !!!
full member
Activity: 560
Merit: 101
Sadar sih  udah gan tapi gak tau mau buka usaha apa gan tapi jika bitcointalk tidak menghasilkan apa-apa lagi pasti ada pengganti nya gan pasti ada yang hampir sama dengan bitcointalk gan,karena semakin kedepannya teknologi akan semakin canggih gan,jadi pasti sudah ada yang pikirkan untuk membuat pengganti bitcointalk.
jr. member
Activity: 60
Merit: 1
Setuju gan, saya juga sudah memikirkan hal yang sama dengan agan, kalau tentang persiapan usaha sih, saya sudah siapkan yaitu usaha buka warung makan seafood. Harapan saya semoga bitcoin bisa tetap bertahan sampai beberapa tahun kedepan agar bisa nambah-nambah modal. Harus direncanakan yang benar-benar matang untuk menjalani kehidupan.
member
Activity: 574
Merit: 14
Kedepanya kita belum tahu gimana kondisi bitcointalk atau bitcoin di indonesia, saya pikir dengan kita menyiapkan atau menginvestasikan penghasilan kita selama ini yang kita dapat melalui bitcointalk/bitcoin adalah satu solusi yang tepat gan untuk kita jaga2 kedepannya, walau bagaimana pun plan B untuk masa depan harus tetap ada, salah satunya dengan kita berwirausaha tau apapun itu yang bisa menghasilkan dan menjamin masa depan.
newbie
Activity: 148
Merit: 0
setuju saya gan apabila di forum ini sudah tidak menghasilkan ,saya juga lagi pleaning usaha Produk kulit sepatu,jaket dll yang terbuat dari kulit  di daerah saya sudah jalan sih sekarang juga tapi belum punya lapak alias toko sendiri .Masih ngambil Untuk  jaket kulit  dari orang lain Dari Luar kota  dan di jajakan ke dor to dor rumah kerumah dan ke kantoran dengan sytem kreditan ,saya berharap tahun depan saya bisa produksi sendiri Untuk jaket kulit nya lagi siapin modal ,karena pasar nya cukup bagus.
member
Activity: 294
Merit: 30
The future of advertisement intelligence
Sejak bulan lalu saya sudah sedih lihat thread indonesia postnya bisa saya katakan tidak lagi bermutu. dari thread altcoin yang dibahas . " Softcap,Hardcap,Bounty,Pengurusan Pasport" Tetapi topik itu setiap hari di bahas terus menerus. membuat hampir orang yang melihat malas untuk melihatnya. dan saya langsung punya planing apabila bitcointalk tidak lagi menghasilkan kita harus sudah siap. Buat newbi disini tolong postnya itu perbaiki. dan baca dahulu apabila topiknya sudah ada jawaban jangan di ulang kembali. Dan apakah kalian sudah mulai sadar mengenai Menyiapkan usaha kedepanya?  Smiley
Setuju gan dengan apa yg anda utarakan saat ini bnyak yg ane baca thread di forum ini yg kurang mendukung pembahasan kita diforum ini sehingga timbul kekuatiran untuk kedepan jika semua berjalan seperti ini ini saja sehingga pemikiran untuk membuat usaha pastinya gan apalagi yg sudah memiliki akun bitcoin yg lama dan sudah hero tidak menutup kemungkinan sudah melakukan usaha di dunia nyata gan
full member
Activity: 840
Merit: 137
Sejak bulan lalu saya sudah sedih lihat thread indonesia postnya bisa saya katakan tidak lagi bermutu. dari thread altcoin yang dibahas . " Softcap,Hardcap,Bounty,Pengurusan Pasport" Tetapi topik itu setiap hari di bahas terus menerus. membuat hampir orang yang melihat malas untuk melihatnya. dan saya langsung punya planing apabila bitcointalk tidak lagi menghasilkan kita harus sudah siap. Buat newbi disini tolong postnya itu perbaiki. dan baca dahulu apabila topiknya sudah ada jawaban jangan di ulang kembali. Dan apakah kalian sudah mulai sadar mengenai Menyiapkan usaha kedepanya?  Smiley
Persiapan dalam segala hal pasti nya sangat penting.
Dan sedikit tentang threads indo, saya juga ngerasa jenuh. Karna perkembangan threads kita selalu jalan di tempat.
Banyak yang spam.
Yang post ngasal, dan satu lagi post luar ga menjunjung tinggi grammer.
Itu sangat fatal..
Kalau misal nanti hal tersebut jadi batu sandungan, ada baiknya sekarang kita membangun usaha kecil2 dan dikembangkan dari hasil project btc/bitcointalk.
Karna kita ga tau pasti kapan badai lewat
full member
Activity: 588
Merit: 101
Memang sekarang2 ini banyak yang buat postingan yang topiknya sama biarpun cuman di bedakan kalimatnya tapi intinya sama dan kalo untuk buka usaha memang ane uda ada planing untuk buka usaha dan rencananya ane pengen buka usaha jual beli komputer jadi ane sekarang lagi ngumpulin modal buat buka usaha targetnya si bulan juni 2018 ane da mulai buka usaha.
member
Activity: 392
Merit: 12
Sejak bulan lalu saya sudah sedih lihat thread indonesia postnya bisa saya katakan tidak lagi bermutu. dari thread altcoin yang dibahas . " Softcap,Hardcap,Bounty,Pengurusan Pasport" Tetapi topik itu setiap hari di bahas terus menerus. membuat hampir orang yang melihat malas untuk melihatnya. dan saya langsung punya planing apabila bitcointalk tidak lagi menghasilkan kita harus sudah siap. Buat newbi disini tolong postnya itu perbaiki. dan baca dahulu apabila topiknya sudah ada jawaban jangan di ulang kembali. Dan apakah kalian sudah mulai sadar mengenai Menyiapkan usaha kedepanya?  Smiley
Sejak bulan lalu gan? Gue udah sejak lama sudah merasa kesal dengan kelakuan para shitposter disini.
Yang paling mereka katakan biasanya "Semoga hardcapnya tercapai", "Ane doain supaya sampai softcap", "Ane ikut memantau saja karena masih newbie". Tidak hanya newbie gan, banyak akun level tinggi juga yang shitpost , entah itu terus menerus bicara tentang KYC padahal tidak invest dan lainnya.

bener banget gan, tidak cuma akun newbie aja yang postnya sampah
ane juga curiga, sebenernya newbie yang postnya bahas bounty, ICO, trading, itu bukan akun newbie, tapi itu udah senior dan punya multi akun, yang tujannya serakah
full member
Activity: 715
Merit: 101
Kalaupun bitcoin masih bisa menguntungkan dan masih tetap ada kita gk bole bergantung pada bitcoin harus punya pikiran untuk mencoba yg lain jaga jaga kalau beneran udah nggk menguntungkan..kalau saya pribadi bitcoin saya jadikan sarana belajar sekaligus batu loncatan lebih jelasnya cari modal

setuju sama agan, saya pun berpikir seperti itu, kenapa harus menunggu sampai bitcoin sudah gak menguntungkan baru kira berpikir akan usaha apa,  jika sudah cukup dapet penghasilan dari bitcoin saya ingin pakai untuk modal membuka usaha. jadi kalau sudah tidak bisa dapet penghasilan dari bitcoin sudah punya usaha. soal yang lagi rame dibahas soal spammer ya memang harus masing-masing introspeksi diri , biar kita bisa tetep dapet penghasilan disini yukk sama-sama perbaiki postingan kita  Grin
sr. member
Activity: 1638
Merit: 339
Sejak bulan lalu saya sudah sedih lihat thread indonesia postnya bisa saya katakan tidak lagi bermutu. dari thread altcoin yang dibahas . " Softcap,Hardcap,Bounty,Pengurusan Pasport" Tetapi topik itu setiap hari di bahas terus menerus. membuat hampir orang yang melihat malas untuk melihatnya. dan saya langsung punya planing apabila bitcointalk tidak lagi menghasilkan kita harus sudah siap. Buat newbi disini tolong postnya itu perbaiki. dan baca dahulu apabila topiknya sudah ada jawaban jangan di ulang kembali. Dan apakah kalian sudah mulai sadar mengenai Menyiapkan usaha kedepanya?  Smiley
soal post yang sudah di jawab trus di jawab lagi itukan dilakukan memang karena kita membalas thread sesuai pendapat kita walaupun sudah di jawab orang lain pasti kita punya lah jawaban dari kita sendiri itu juga biasa dilakukan untuk menaikkan activity asalkan postnya sesuai aturan, dan saya sendiri agak khawatir dengan masa depan BTT apakah masih menghasilkan nantinya, usaha yang saya pikirkan sih kos2an tapi belum terlaksana
full member
Activity: 364
Merit: 100
Sejak bulan lalu saya sudah sedih lihat thread indonesia postnya bisa saya katakan tidak lagi bermutu. dari thread altcoin yang dibahas . " Softcap,Hardcap,Bounty,Pengurusan Pasport" Tetapi topik itu setiap hari di bahas terus menerus. membuat hampir orang yang melihat malas untuk melihatnya. dan saya langsung punya planing apabila bitcointalk tidak lagi menghasilkan kita harus sudah siap. Buat newbi disini tolong postnya itu perbaiki. dan baca dahulu apabila topiknya sudah ada jawaban jangan di ulang kembali. Dan apakah kalian sudah mulai sadar mengenai Menyiapkan usaha kedepanya?  Smiley
memang benar yang dikatakan agan. Tapi itu akan susah gan dihilangkan pasti akan trus trjadi topik dan pembahasan yang sama. Yang bergabung di bitcoin ini kan gak sidikit gan sekarang aja semakin banyak peminatnya. Jadi wajar lah kalau kita lihat post yang jwabanya trulang kembali. Kalau saya sih buat yang masih baru atau newbie yang penting gak off topik aja jawabanya.
Kalau untuk usaha saat ini masih blum kepikiran gan masih bingung mau usaha apa. soalnya saya masih kerja offline seperti biasa. Ya aku harap semoga bitcoin kedepanya masih ada dan tidak tinggal sejarah saja gan. Terus berkembang dan banyak peminatnya😊
member
Activity: 182
Merit: 10
Kalaupun bitcoin masih bisa menguntungkan dan masih tetap ada kita gk bole bergantung pada bitcoin harus punya pikiran untuk mencoba yg lain jaga jaga kalau beneran udah nggk menguntungkan..kalau saya pribadi bitcoin saya jadikan sarana belajar sekaligus batu loncatan lebih jelasnya cari modal
Yoo
full member
Activity: 574
Merit: 102
Pemikiran agan bisa dikatakan sama dengan saya, saya juga berfikir seperti anda, dan mungkin masih banyak diantara kita yang memiliki pemikiran sama. saya juga merasa khawatir jika bitcointalk tidak lagi menghasilkan. memang kita harus punya pemikiran seperti itu untuk kedepannya, dan untuk jaga jaga jika bitcointalk mulai tidak menghasilkan kita tidak kaget. saya pun mulai berfikir agar bisa punya usaha sendiri di kehidupan nyata. saya pribadi mulai mengumpulkan modal dari hasil bounty untuk modal usaha kedepannya. kita memang harus mempunyai kesiapan untuk hal ini.
  
member
Activity: 1540
Merit: 22
Benar gan,buat newbie ane harap post nya untuk di perbaiki agar bermutu dan berkelas,untuk persiapan ane sendiri belum mempersiapkan apa-apa bila suatu saat nantik bitcoin tidak menghasilkan apa-apa lagi,karena ane yakin kalau bitcoin pasti akan menghasilkan apa yang kita harapkan,jika benar nantik bitcoin tidak lagi menghasilkan apa-apa mulai dari sekarang ane harus rajin menabung
member
Activity: 254
Merit: 10
Sejak bulan lalu saya sudah sedih lihat thread indonesia postnya bisa saya katakan tidak lagi bermutu. dari thread altcoin yang dibahas . " Softcap,Hardcap,Bounty,Pengurusan Pasport" Tetapi topik itu setiap hari di bahas terus menerus. membuat hampir orang yang melihat malas untuk melihatnya. dan saya langsung punya planing apabila bitcointalk tidak lagi menghasilkan kita harus sudah siap. Buat newbi disini tolong postnya itu perbaiki. dan baca dahulu apabila topiknya sudah ada jawaban jangan di ulang kembali. Dan apakah kalian sudah mulai sadar mengenai Menyiapkan usaha kedepanya?  Smiley
setuju bro....
bahkan banyak akun orang indo yang di banned karena mereka banyak melakukan spam, termasuk teman teman saya.
kalau uaha selain di BTT ini, sudah tentu sejak saya mengikuti pekerjaan ini, hasilnya ada yang digunakan sebagai usaha yang real.. alhamdulillah semuanya lancar.
rencana mau buka peluang usaha apa bro?
member
Activity: 101
Merit: 10
itu benar ,saya sambil mengikuti bitcoin ini sebenernya ingin sambil usaha untuk membuka peluang dibidang usaha tetapi masalahnya saya masih ada tanggungjawab kuliah yang tidak bisa ditinggalkan,tapi itu tidak masalah karena saya sudah menabung agar kalau bitcoin ini tidak menghasilkan masih punya simpanan yang masih bisa diambil atau dipakai kapan saja.Harapan saya untuk bitcoin inijanganlah dihapus atau ditiadakan untuk di negara indonesia ,jujur bagi kami bitcoin itu penting untuk masa kedepannya karena bisa membantu sekali.itu saja yang mungkin bisa saya utarakan
full member
Activity: 476
Merit: 100
Ane sendiri juga khawatir sih gan sebenenya, bahkan banyak penganat ekonomi yang memorediksi bitcoin akan mengalamai masa krisis seperti krisis moneter beberapa dekade silam, serem juga kalau sampe loss profit berkali kali lipat, apalagi beberapa negara sudah mulai mengatur peredarannya dengan ketat, tapi mau usaha apa juga masih bingung
full member
Activity: 826
Merit: 100
Sejak bulan lalu saya sudah sedih lihat thread indonesia postnya bisa saya katakan tidak lagi bermutu. dari thread altcoin yang dibahas . " Softcap,Hardcap,Bounty,Pengurusan Pasport" Tetapi topik itu setiap hari di bahas terus menerus. membuat hampir orang yang melihat malas untuk melihatnya. dan saya langsung punya planing apabila bitcointalk tidak lagi menghasilkan kita harus sudah siap. Buat newbi disini tolong postnya itu perbaiki. dan baca dahulu apabila topiknya sudah ada jawaban jangan di ulang kembali. Dan apakah kalian sudah mulai sadar mengenai Menyiapkan usaha kedepanya?  Smiley

Mempersiapkan usaha dari hasil bitcoin adalah trobosan yang tepat untuk mengembangkan pendapatan dari dunia crypto ke dunia nyata, sikap yang sangat ideal jika semua para member juga tertarik untuk membuka usaha dari hasil bitcoin.
Pages:
Jump to: