Pages:
Author

Topic: [TUTORIAL] CODE UNIK, QUOTE, MEMPERCANTIK POST DAN THREAD BAGI PEMULA - page 2. (Read 1374 times)

newbie
Activity: 18
Merit: 0
terimakasih info yang sangat bermanfaat gan apalagi untuk newbie seperti saya, sehingga bisa lebih kreatif lagi untuk mempercantik post dan thread  Grin
hero member
Activity: 2856
Merit: 644
https://duelbits.com/
>...<
Tambahan;
10. Cara buat teks menjadi sebuah link:
Code:
[url=Lokasi/alamat halaman yang akan dituju]Teks yang diinginkan[/url]
Code:
[url=https://bitcointalk.org/index.php?action=profile]topkhai[/url]
[url=https://bitcointalksearch.org/topic/tutorial-code-unik-quote-mempercantik-post-dan-thread-bagi-pemula-3610321][TUTORIAL] CODE UNIK, QUOTE, MEMPERCANTIK POST DAN THREAD BAGI PEMULA [/url]
Quote

edit:
11. dan Cara buat gambar menjadi sebuah link:
Sama seperti Cara buat teks menjadi sebuah link, perbedaannya adalah agan harus meng-upload gambar terlebih dahulu.
Tutorial cara meng-upload gambar silahkan kunjungi https://bitcointalksearch.org/topic/tutorial-cara-layout-image-insert-resize-link-3368299 by Husna QA
Code:
[url=Lokasi/alamat halaman yang akan dituju]Alamat gambar yang diinginkan[/url]
Code:
[url=https://bitcointalk.org/index.php?action=profile][IMG]https://images2.imgbox.com/cd/45/rw4d7O41_o.png[/IMG][/url]
Quote


SEMOGA BERMANFAAT Kiss
Nah yang ini saya belum pernah nyoba, terima kasih banyak hal baru yang harus dipelajari.
update terus dan tetap share . sangat membantu gan.
member
Activity: 322
Merit: 22
hore akhirnya ketemu juga caranya, terutama yang masukin gambar. emang harus dari imgur aja ya ?
newbie
Activity: 15
Merit: 0
terima kasih gan untuk sharing2 nya , kalau tidak familiar sama forum2 seperti bitcointalk ini. mempelajari kode2 kayak gini perlua juga nih
newbie
Activity: 45
Merit: 0
Siap saya coba ini gan....
Makasih....
newbie
Activity: 37
Merit: 0
Keren nih infonya, memang dalam penyajian sebuah thread sebaiknya diperhatikan tampilannya agar menarik dan enak dilihat, semakin unik dan inovatif dalam penyajiannya, sama seperti perancangan tampilan web, semakin asik dilihat dan penempatan materi yang disampaikan akan mempermudah pembaca memahami apa yang ingin kita utarakan, nice thread gan  Grin
member
Activity: 406
Merit: 37
Tutorialnya sangat membantu bagi para member yang ingin membuat suatu topic, dimana dengan mempercantik postingan kita, para member lain lebih mudah membaca tulisan kita dan juga lebih tertata dengan rapi isi postingan yang kita buat
Nice tipsnya gan.
newbie
Activity: 98
Merit: 0
Untuk informasi sangat bagus dan mudah untuk di pahami khususnya untuk saya pribadi karena memang ini terlihat sepele cuma untuk menambah wawasan seperti ini kadang masih banyak juga yang belum tau Terimakasih. Smiley Smiley
member
Activity: 193
Merit: 10
Ini saya bookmark gan, karena menurut saya ini info penting dan mendasar yg wajib diketahui dan sering dipraktekkan. Terima kasih atas sharing yg bermanfaat ini
newbie
Activity: 4
Merit: 0
Diibaratkan sebuah makanan yang diperjual belikan, tanpa adanya kemasan yang unik, konsumen akan enggan untuk membeli walaupun rasanya enak, sama hal nya dengan thread, karna thread bertujuan untuk memberikan informasi dan menarik minat pembaca, tampilan juga harus diperhatikan, dengan adanya thread tentang cara memodifikasi dari agan, semoga makin banyak thread yang tidak hanya enak dibaca tetapi juga enak dilihat  Grin Cheesy
full member
Activity: 574
Merit: 102
terimakasih mas, informasi yang sangat membantu. bahkan saya yang sudah beberapa bulan aktif dan menggunakan forum ini sangat jarang memperhatikan tampilan thread dan post agar enak dipandang seperti itu haha. saya hanya berfokus pada isi tulisan dan topik yang dibahas, mungkin setelah ini saya bisa mencoba berkreasi jauh lebih baik.
newbie
Activity: 125
Merit: 0
Sangat bermanfaat bagi pemula seperti saya, tapi sayangnya ga bisa pake warna buat Nwbie  Cry
hero member
Activity: 1344
Merit: 852
Unik dan bagus sekali gan untuk membuat post dan thread menjadi lebih menarik dengan sedikit pakai coding html, apalagi kalau isi postnya berkualitas, jadi melengkapi kualitas post atau thread yang kita hasilkan
jadi forum terkesan lebih friendly dan tidak kaku karena tampilannya bisa di buat jadi lebih menarik. Sebelumnya saya memang tidak tau ternyata bisa mempercantik postingan.
newbie
Activity: 40
Merit: 0
mantap nih, semoga melahirkan thread2 berkualitas lagi utk kedepannya supaya para newbie bisa lebih mudah belajar dan memahami
newbie
Activity: 17
Merit: 0
Terimakasih sudah membuat thread tutorial yang sangat bermanfaat bagi sesama terutama untuk member newbie seperti saya. Semoga kedepannya lebih banyak lagi thread yang bermanfaat
member
Activity: 616
Merit: 10
Unik dan bagus sekali gan untuk membuat post dan thread menjadi lebih menarik dengan sedikit pakai coding html, apalagi kalau isi postnya berkualitas, jadi melengkapi kualitas post atau thread yang kita hasilkan
member
Activity: 92
Merit: 28
Trust: ???: -0 / +99
~sniip~
Tutorial yang bagus gan. Perlu dicoba apalagi untuk para pemula. Setidaknya sudah bisa membuat post yang unik serta menarik jadi nampaknya kreatif gan. Intinya jangan bosan bosan untuk terus belajar gan.
mantap juragan langsung praktek tata cara quote dari OP.
lanjutkan
newbie
Activity: 133
Merit: 0
bagi agan agan yang masih belum terlalu paham untuk membuat quote unik, atau sekedar memasukan link, gambar dan warna di post kalian, saya akan membuat tutorialnya.

1. WARNA
Code:
 [color=blue]bitcointalk.org[/color] <- warna bisa diatur sesuai kebutuhan
[glow=pink,2,300]bitcointalk.org[/glow] <- warna bisa di atur sesuai kebutuhan
Quote
bitcointalk.org
bitcointalk.org
2. BOLD, ITALIC, UNDERLINE
Code:
 [b]bitcointalk.org[/b]
[i]bitcointalk.org[/i]
[u]bitcointalk.org[/u]
Quote
bitcointalk.org
bitcointalk.org
bitcointalk.org
3. URL/LINK
Code:
[u*rl=https://bitcoin*talk.org]bitcoin*talk.org[/u*rl] <--- hapus tanda bintang
Quote
4. GAMBAR
Code:
[img]https://imgur.com/WFdNPzw[/img]
Quote
https://imgur.com/WFdNPzw

*karna saya masih newbie jadi belum bisa upload gambar,jadi saya sertakan hyperlink yang bisa di klik
5. GARIS PANJANG
Code:
 aku sayang mama
[hr]
aku sayang papa
Quote
aku sayang mama

aku sayang papa
6. FONT
Code:
[size=14pt]bitcointalk.org[/size] <- angka bisa di ubah tetapi sepantasnya agar terlihat menarik
[font=itc]bitcointalk.org[/font] <- saya menggunakan font itc
bisa lihat jenis jenis font di sini FONT GOOGLE
Quote
bitcointalk.org
bitcointalk.org
7. TATA LETAK
Code:
[left]bitcointalk.org[/left]
[center]bitcointalk.org[/center]
[right]bitcointalk.org[/right]
Quote
bitcointalk.org
bitcointalk.org
bitcointalk.org
8. SUPERSCRIPT, SUBSCRIPT, DAN LIST
Code:
aku sayang mama[sup]aku sayang mama[/sup]
aku sayang papa[sub]aku sayang papa[/sub]
[list]
[li]bitcointalk.org[/li]
[li]bitcointalk.org[/li]
[/list]
Quote
aku sayang mamaaku sayang mama
aku sayang papaaku sayang papa
  • bitcointalk.org
  • bitcointalk.org

9. CARA QUOTE DENGAN ATAU TANPA MEMOTONG PERCAKAPAN
cara quote tanpa memotong percakapan
Code:
[quote=sukiyem]
[quote=paijo]
menurut saya bitcoin adalah mata uang virtual yang berbasis blockchain yang mampu mengubah masa depan
[/quote]
menurut saya juga seperti itu, karna saat ini jaman semakin modern saja jadi harus terus berinovasi
[/quote]

----------------------
jadinya seperti ini
Quote
Quote from: sukiyem
Quote from: paijo
menurut saya bitcoin adalah mata uang virtual yang berbasis blockchain yang mampu mengubah masa depan
menurut saya juga seperti itu, karna saat ini jaman semakin modern saja jadi harus terus berinovasi

----------------------
*tekan enter 2 kali dan langsung ketik saja di tanda "-------" tanpa menghapus kata kata sebelumnya

cara quote dengan memotong percakapan
Code:
[quote=sukiyem] <-pindahkan quote si sukiyem ke bawah
[quote=paijo]
menurut saya bitcoin adalah mata uang virtual yang berbasis blockchain yang mampu mengubah masa depan
[/quote]
menurut saya juga seperti itu, karna saat ini jaman semakin modern saja jadi harus terus berinovasi
[/quote]

----------------------
jadinya akan seperti ini
Code:
[quote=dari anda]
[quote=paijo]
menurut saya bitcoin adalah mata uang virtual yang berbasis blockchain yang mampu mengubah masa depan
[/quote]
----------------------
[quote=sukiyem]
menurut saya juga seperti itu, karna saat ini jaman semakin modern saja jadi harus terus berinovasi
[/quote]
----------------------
[/quote]

dan hasilnya
Quote
Quote from: dari anda
Quote from: paijo
menurut saya bitcoin adalah mata uang virtual yang berbasis blockchain yang mampu mengubah masa depan
----------------------

Quote from: sukiyem
menurut saya juga seperti itu, karna saat ini jaman semakin modern saja jadi harus terus berinovasi

----------------------
ingat tanda "----------" adalah balasan anda




sekali lagi tutorial ini bukan bermaksud spam dan junkpost, tetapi saya terlalu banyak melihat user bitcointalk di indonesia yang masih kesulitan untuk memasukan code code unik ini, terkhusus untuk quote, sehingga banyak sebagian dari mereka yang terkena "report oleh user lain" dan sebenarnya saya tahu mereka bukan ingin menyebabkan masalah, tetapi niat mereka belajar,

terima kasih sebelumnya, bila ada yang salah mohon dibantu perbaiki,
Tutorial yang bagus gan. Perlu dicoba apalagi untuk para pemula. Setidaknya sudah bisa membuat post yang unik serta menarik jadi nampaknya kreatif gan. Intinya jangan bosan bosan untuk terus belajar gan.
newbie
Activity: 364
Merit: 0
Tutor nya sangat membantu sekali gan.
Pada awal awal masuk ke forum ini gua pikir ubah warna font harus member ke atas
rupanya junior memberpun juga bisa .
member
Activity: 181
Merit: 10
wah ini nih yang saya cari2 daridulu, tutorial seperti ini, untuk mempercantik dan memperindah post kita, kalau bisa dikasi lebih complit lagi gan, dan berikan contoh-contoh yang lain, yang lebih banyak lagi
Pages:
Jump to: