Pages:
Author

Topic: [LIST] Rekam Jejak Translator Indonesia (Read 36914 times)

legendary
Activity: 2296
Merit: 2892
#SWGT CERTIK Audited
March 02, 2022, 01:51:35 AM
#41
Mungkin nggak ya para translator ini diberi badge khusus "translator" dan ada peringkatnya? -snip-
Menurut saya kalau untuk di forum Bitcointalk yang saat ini kecil kemungkinan sampai ada badge khusus untuk translator seperti di atas (entah untuk forum dengan format baru nantinya); Berkaca dari ide badge untuk reporter (Seeking reporter badge images) yang diusulkan theymos 2018 lalu saja masih belum ada realisasinya sampai saat ini. Belum lagi nantinya siapa yang akan menilai kalau user tersebut memang benar-benar translator (bukan translator yang mengandalkan mesin penerjemah).
member
Activity: 252
Merit: 64
Never Mind
March 02, 2022, 01:21:17 AM
#40
Mungkin nggak ya para translator ini diberi badge khusus "translator" dan ada peringkatnya? Dan si pemberi pekerjaan dapat memberi nilai bagi translator
Agak berlebihan sih, ini kan bukan forum untuk translator  Grin
newbie
Activity: 2
Merit: 0
January 24, 2022, 01:06:31 AM
#39
apa tidak ada hukuman untuk orang yang menggunakan google translate? bukanya ini jadinya terlalu ringan? apa gak dikasih red trust misalnya? buat peringatan juga buat yang lain.
legendary
Activity: 2296
Merit: 2892
#SWGT CERTIK Audited
March 07, 2021, 07:57:24 PM
#37
Hanya mau menyampaikan kalau Echa123 sudah mengambil portofolio agar bisa bergabung dengan kampanye terjemahan -snip-
Nampaknya @echa123 tidak hanya mencatut hasil terjemahan dari satu user saja, melainkan juga mencatut beberapa hasil terjemahan dari user lain. Barusan saya coba periksa yang lainnya, antara lain yang berikut ini:



Saya lihat, terjemahan tersebut milik @topbitcoin


Saya lihat ini lebih ke kasus plagiarisme (ranahnya moderator).

Btw. sebaiknya agan posting hanya di meta, agar tidak melanggar aturan forum juga (ban evasion).

newbie
Activity: 6
Merit: 2
March 07, 2021, 04:37:04 AM
#36
Hanya mau menyampaikan kalau Echa123 sudah mengambil portofolio agar bisa bergabung dengan kampanye terjemahan

LEAX COIN
ECO STRAT
HEROIC
NODVIX
IDAP.IO
CUBRIX
Real Estate

bukti https://bitcointalksearch.org/topic/echa123-take-my-portfolio-5322183
legendary
Activity: 2170
Merit: 1789
November 25, 2019, 06:09:49 AM
#35
Wajar banyak yang berminat karena bayarannya gede dan reviewnya ga seketat jadi translator di perusahaan. Selama ga seperti google translate rata-rata udah lolos, yang akibatnya banyak proyek kualitas wpnya juga so-so. Udah hukum pasar sih, orang yang dikasih juga token yang bisa dibuat sesuka hati sama si developer.
sr. member
Activity: 490
Merit: 250
November 23, 2019, 08:32:16 AM
#34
njir masuk nama gue  Grin,
btw sekarang dah banyak translator di forum ni ya gak kayak dlu masih sepi dan kurang peminatnya
hero member
Activity: 994
Merit: 593
aka JAGEND.
Boleh-boleh saja. Update lewat thread maksudnya? Atau sampai punya akses ke spreadsheet?
Sejujurnya akhir-akhir ini udah agak berkurang translasi yang ngawur, walaupun sebenarnya ya banyak yang masih make google + parafrase.

Saya update lewat thread dulu kali yaa.
Ntar kalo udah lebih dari 10 post, baru dipindah ke spreadsheet.

legendary
Activity: 2170
Merit: 1789
Seumpama saya bantu update secara berkala gan?

Boleh-boleh saja. Update lewat thread maksudnya? Atau sampai punya akses ke spreadsheet?
Sejujurnya akhir-akhir ini udah agak berkurang translasi yang ngawur, walaupun sebenarnya ya banyak yang masih make google + parafrase.
hero member
Activity: 994
Merit: 593
aka JAGEND.
@kawetsriyanto saya gak punya cukup waktu akhir" ini untuk mengelola banyak thread. Mungkin bisa juga agan bantu mengenai keunggulan tersebut. Toh kalaupun tidak ada ya ga masalah dan ane pribadi ga begitu peduli dengan masalah tersebut. Kalau mau bantu update spreadsheet juga boleh nanti ane kasih akses spreadsheetnya.

Untuk tindak lanjut laporan atau penambahan status translator silakan saja kalau ada yang mau update (sesuai yang memberi laporan, kalau rekap umum mungkin saya bisa menambahi), gak perlu harus ada karena ini juga sukarela bukan job berbayar.

Seumpama saya bantu update secara berkala gan?
legendary
Activity: 2618
Merit: 1990
1% Skill 99% Luck :v
Maaf gan, kalo akun kena banned bisa di ganti kah di list nya??
Dengan sampean posting pake akun ini maka sampean sudah melakukan ban evasion
Adelaisav adalah akun yang di banned
https://bitcointalksearch.org/topic/unban-appeal-for-adelaisav-5158274

Re: Peraturan Sub-Forum Indonesia + FAQ
Quote
Selama dalam masa ban, semua akun anda, alt, kloningan, dll, dilarang membuat post di luar section meta. Membuat post/PM dengan akun lain dalam masa ban disebut ban evasion. Melakukan ban evasion akan membuat masa ban anda diperpanjang

http://archive.is/pISJf
legendary
Activity: 2170
Merit: 1789
Maaf gan, kalo akun kena banned bisa di ganti kah di list nya??

Diganti gimana maksudnya gan? Diganti sama profil yang baru?
Berarti pengguna itu melakukan ban evasion?
newbie
Activity: 12
Merit: 0
Maaf gan, kalo akun kena banned bisa di ganti kah di list nya??
legendary
Activity: 2170
Merit: 1789
April 19, 2019, 01:33:32 AM
#27
perlu di tegaskan untuk hal hal semacam ini harus di support, untuk demi kebaikan kita semua. (lebih mementingkan kepentingan bersama dari pada sekedar tak enak hati hehe) toh yang masuk black list bisa memperbaiki diri agar kedepanya bisa lebih bagus.

Bentuk support yang ane harapkan adalah kontribusi sesuai tujuan thread, bukan cuma sekedar kasih semangat dan semacamnya. Daripada sekedar ngasih semangat lebih baik ane dibantu mengisi thread ini. Trims.
hero member
Activity: 910
Merit: 512
April 18, 2019, 09:57:08 PM
#26
Sejauh ini baru ada keterangan dugaan kecurangan. Belum ada laporan mengenai keunggulan. Sepertinya antusias teman-teman agak kurang. Mungkin karena ragu atau tidak enak hati.. Cheesy
perlu di tegaskan untuk hal hal semacam ini harus di support, untuk demi kebaikan kita semua. (lebih mementingkan kepentingan bersama dari pada sekedar tak enak hati hehe) toh yang masuk black list bisa memperbaiki diri agar kedepanya bisa lebih bagus.
legendary
Activity: 2170
Merit: 1789
April 16, 2019, 09:22:42 PM
#25
@kawetsriyanto saya gak punya cukup waktu akhir" ini untuk mengelola banyak thread. Mungkin bisa juga agan bantu mengenai keunggulan tersebut. Toh kalaupun tidak ada ya ga masalah dan ane pribadi ga begitu peduli dengan masalah tersebut. Kalau mau bantu update spreadsheet juga boleh nanti ane kasih akses spreadsheetnya.

Untuk tindak lanjut laporan atau penambahan status translator silakan saja kalau ada yang mau update (sesuai yang memberi laporan, kalau rekap umum mungkin saya bisa menambahi), gak perlu harus ada karena ini juga sukarela bukan job berbayar.
legendary
Activity: 2450
Merit: 1140
duelbits.com
April 16, 2019, 02:43:07 AM
#24

Om Joni, sepertinya belum ada update di spreadsheet tersebut. List proyeknya masih kosong dan dugaan kecurangan baru ditulis 2 member saja [kikukk dan SpeedShift]. Padahal saya lihat sudah ada beberapa nama yang dilaporkan : zanana, rachman mahessa, Amel, Bolopecah, iblistenan, kopisusu, mesti1597, Bakul_cacing, Rizki13, visax, tottong, ekowkow, andra-ierma, dan [email protected].

Anyway, mungkin perlu ditambahkan beberapa unsur. [IMO]
1. Status translator. [Active/Not Active]
2. Tindak lanjut dari laporan.
Jika benar-benar terbukti, kira-kira akan diberi hukuman atau peringatan seperti apa [locked saja?].
Dan apakah ada tingkatan atau level hukuman berdasarkan besar/kecilnya pelanggaran.

~snip~
- Saya akan mengupdate list translator dengan menambahkan keterangan : "Dugaan Kecurangan" atau "Penilaian Keunggulan" yang akan dihyperlink ke posting terkait mengenai translator yang dimaksud.
~snip~

Sejauh ini baru ada keterangan dugaan kecurangan. Belum ada laporan mengenai keunggulan. Sepertinya antusias teman-teman agak kurang. Mungkin karena ragu atau tidak enak hati.. Cheesy
hero member
Activity: 994
Merit: 593
aka JAGEND.
November 01, 2018, 12:55:03 PM
#23
Nama translator: kikukk
Kekurangan: Penggunaan Google Translate tools
Bukti:
Thread Translasi: https://web.archive.org/web/20181101173825/https://bitcointalk.org/index.php?topic=5061495.0
Thread Asli : https://bitcointalksearch.org/topic/bountyhetachain-a-third-trendy-generation-blockchain-platform-5043478

Saya ambil beberapa contoh :
Thread Asli
GLOBAL RULES
The Bounty program starts on the 5th OCTOBER  2018.
 

1) Every participant must sign up using the proper form. Submission of report without proper signup will result in no match within our counting application.
2) HETACHAIN reserves the right to adjust the reward amount, depending on number of applicants in each of the bounty campaigns.
3) Any application with improper information will be disqualified without notice (ie wrong ETH address, etc...)
4) Check the ETH address you're entering twice, any changes in later stages will be denied.
5) All work will be submitted in forms. Reports submitted on this thread will not be counted
6) Stakes are calculated internally, but will be disclosed at the end.
7) When bounty ends, you will have 7 days for any questions/complaints
8)All campaigns are reviewed and counted weekly. You can request changes to update your weekly stake status within 7 days after each week review. We will not make any adjustments if it passed the deadline.
9) We count your activities to stakes and generate the ratio between stakes and tokens in final calculation. All the final rewards will be HETACHAIN tokens.
If you are disqualified for any reason, you will NOT receive any bounty rewards.

All rights reserved by HETACHAIN team, HETACHAIN team can make any changes to rules or terms of condition, if applicable.
For technical support during the bounty campaign, please contact Support_Group on Telegram . ( https://t.me/Hetachain_Community)
All reward tokens will be allocated to your Erc20 wallet within 3 weeks of HETACHAIN token contributions end.

By signing up for the bounty, you accept these terms


Thread Translasi
ATURAN GLOBAL
Program Bounty dimulai pada 5 OKTOBER 2018.  

  • 1) Setiap peserta harus mendaftar menggunakan formulir yang tepat. Penyampaian laporan tanpa pendaftaran yang tepat tidak akan menghasilkan kecocokan dalam aplikasi penghitungan kami. (Google translate)
    2) HETACHAIN ​​berhak untuk menyesuaikan jumlah hadiah, tergantung pada jumlah pelamar di masing-masing kampanye bounty. (Google translate)
    3) Setiap aplikasi dengan informasi yang tidak benar akan didiskualifikasi tanpa pemberitahuan (mis. Alamat ETH yang salah, dll ...) (Google translate)
    4) Periksa alamat ETH yang Anda masukkan dua kali, setiap perubahan di tahap selanjutnya akan ditolak. (Google translate)
    5) Semua pekerjaan akan diserahkan dalam bentuk. Laporan yang dikirimkan pada thread ini tidak akan dihitung (Google translate)
    6) Taruhan dihitung secara internal, tetapi akan diungkapkan di bagian akhir. (Google translate)
    7) Ketika bounty berakhir, Anda akan memiliki 7 hari untuk setiap pertanyaan / keluhan.
    Cool Semua kampanye ditinjau dan dihitung setiap minggu. Anda dapat meminta perubahan untuk memperbarui status taruhan mingguan Anda dalam 7 hari setelah setiap ulasan minggu. Kami tidak akan melakukan penyesuaian jika melewati batas waktu.
    9) Kami menghitung aktivitas Anda untuk mempertaruhkan dan menghasilkan rasio antara Stakes dan token dalam perhitungan akhir. Semua hadiah akhir akan menjadi token HETACHAIN. (Google translate)
    Jika Anda didiskualifikasi karena alasan apa pun, Anda TIDAK akan menerima imbalan hadiah apa pun.

    Semua hak dilindungi oleh tim HETACHAIN, tim HETACHAIN dapat membuat perubahan pada aturan atau ketentuan ketentuan, jika berlaku.
    Untuk dukungan teknis selama kampanye bounty, silakan hubungi Support_Group di Telegram . ( https://t.me/Hetachain_Community)
    Semua token hadiah akan dialokasikan ke dompet Erc20 Anda dalam waktu 3 minggu setelah kontribusi token HETACHAIN berakhir.

    Dengan mendaftar untuk hadiah, Anda menerima persyaratan ini


Terima kasih untuk Oom Mod atas tindakan tegasnya. Thread sudah berstatus di kunci
hero member
Activity: 994
Merit: 593
aka JAGEND.
November 01, 2018, 12:18:34 PM
#22

Nama translator : kikukk
Kekurangan : Penerjemahan dengan Google Translate
Bukti:
- Thread yang diterjemahkan: https://bitcointalksearch.org/topic/annico-winstars-kami-mengubah-tampilan-perjudian-3765641 |
- Sumber: https://bitcointalksearch.org/topic/annico-winstars-we-are-changing-the-face-of-gambling-3591488
- Terjemahan Google: Link.
Thread yang ini belum dikunci.

Yang ini saya setuju banget. Pingin bangett lihat thread terjemahan yang berkualitas dalam hal tata bahasanya, bukan thread terjemahan yang hanya bersifat asal-asalan. Semoga bisa diwujudkan. Jika perlu bantuan, silahkan agan menghubungi saya, pasti akan saya bantu review thread translasi di lokal forum kita.
Pages:
Jump to: