Pages:
Author

Topic: [LOG] List Rank Up Member Indonesia (Member - Legendary) - page 28. (Read 19564 times)

legendary
Activity: 2352
Merit: 2049
Selamat buat Luzin telah rank up ke full member berkat booster dari loyce dalam 1 malam. Saya rasa dia cukup potensial untuk ikut signature campaign, namun perlu aktif dan tetap semangat ngepost di lokal dan board yang memenuhi syarat untuk itu.

OP belum update, saat ini sudah ada beberapa member yang rank up;

1. Masulum ke Legendary
2. Aakzaki ke Legendary
3. Jawhead999 ke Hero
4. Luzin ke Full
legendary
Activity: 2198
Merit: 1086
Free Bitcoins Every Hour!
~
Selamat untuk agan AakZaki, akhirnya rank up ke Legendary. Yuk terus berkontribusi di SFI gan.  Smiley

BTW, sepertinya bisnis nya makin sibuk saat ini gan. Tapi bagusnya tetap mampir di mari walaupun post nya terbilang kurang high quality, at least bukan spam. Kadang yang dinilai bukan hanya kualitas post nya, tapi juga konsistensi nya dalam berkontribusi di SFI. Post saya juga jauh dari kata high quality, tapi saya kira tetap diterima selama tidak melanggar aturan yang ada. Saya juga sama seperti agan, cukup sibuk kegiatan Real Life nya.
hero member
Activity: 1442
Merit: 700
Sebelum nya saya ucapkan banyak terimakasih terkhusus kepada rekan-rekan SFI yang selama ini membantu saya bisa mencapai Rank Lesendary ini.
sebenarnya bukan tak mau untuk berkontribusi tiap hari di Sub Forum Indonesia ini, hanya saja saya menghindari posting saya yang kurang bermanfaat di SFI ini karena terkadang saya terlalu sibuk sampai otaknya mau berfikir jadi buntu.  Cheesy

Untuk rekan-rekan ku seperjuang yang belum mencapai Rank Lesendary, tetap semangat dimanapun kalian berkontribusi semoga cepat menemukan jalan keluarnya. Good Luck

#SalamKuOjoNgambolan
Wihhh mantep om @Aakzaki, semoga sering nongol di SFI akwkkwkwk...

masih jauh perjalanan saya buat seperti om, mengingat konten yang masih jauh dari standar bagus...

Keep strong buat semua Rank yang lagi berjuang Menuju puncak. #RagumuRugimu
legendary
Activity: 2268
Merit: 1074
zknodes.org
Sebelum nya saya ucapkan banyak terimakasih terkhusus kepada rekan-rekan SFI yang selama ini membantu saya bisa mencapai Rank Lesendary ini.
sebenarnya bukan tak mau untuk berkontribusi tiap hari di Sub Forum Indonesia ini, hanya saja saya menghindari posting saya yang kurang bermanfaat di SFI ini karena terkadang saya terlalu sibuk sampai otaknya mau berfikir jadi buntu.  Cheesy

Untuk rekan-rekan ku seperjuang yang belum mencapai Rank Lesendary, tetap semangat dimanapun kalian berkontribusi semoga cepat menemukan jalan keluarnya. Good Luck

#SalamKuOjoNgambolan
legendary
Activity: 2394
Merit: 1971
1% Skill 99% Luck :v
Segera kembali ke board Indonesia, jangan kelamaan di negeri seberang. Ditunggu @roycilik, GA katanya Tongue
Well done....
apalah arti sebuah peringkat bagi dia :v
kaum receh juga siap menerima GA Grin
legendary
Activity: 2590
Merit: 1178
Selamat, Merit Bullish @AakZaki kini sudah naik rank ke Lejen, Segera kembali ke board Indonesia, jangan kelamaan di negeri seberang. Ditunggu @roycilik, GA katanya Tongue
Bukan lagi kelamaan itu namanya Om, tapi sudah masuk kategori kecanduan.  Cheesy
Ane baru tahu hari ini bahwa @AakZaki sudah rank-up ke Legendary berkat saweran 12 merit. Ngomong-ngomong selamat buatnya @AakZaki yang sudah jadi Legendary, semoga saja jadi motivasi bagi rekan-rekan lainnya yang juga lagi berusaha untuk rank-up seperti ane.  Grin
legendary
Activity: 2198
Merit: 1592
hmph..
Selamat, Merit Bullish @AakZaki kini sudah naik rank ke Lejen, Segera kembali ke board Indonesia, jangan kelamaan di negeri seberang. Ditunggu @roycilik, GA katanya Tongue
legendary
Activity: 2394
Merit: 1971
1% Skill 99% Luck :v
temen kita AakZaki gak disebutin,
Masih merantau, jadi jangan di sebut
biarin aja :v

Siap Om Roy. Matur nuwun atas wejangannya..  Smiley
Lanjutken Cheesy

@masulum Selamat, bikin merit chalange lah buat sukuran
thread belom update :p
legendary
Activity: 2352
Merit: 2049
Selamat kepada @masulum telah menjadi Legendary member.  Grin Grin


legendary
Activity: 2198
Merit: 1086
Free Bitcoins Every Hour!
~
Benar, emang agak stuck. Mungkin karena porsi waktunya yang tidak terlalu banyak seperti ketika masih SR. Dulu masih banyak waktu luang, jadi masih banyak waktu di forum, sedangkan sekarang waktu cukup terbatas karena kesibukan di RL.

BTW tentu bukan karena alasan payout, Om. Payout relatif sama mungkin bisa berlaku saat ini, kedepannya tidak ada yang tau. Selain itu saya pribadi tidak pernah berpikiran stuck karena alasan tersebut, bukan tipikal saya Om.

Siap Om Roy. Matur nuwun atas wejangannya..  Smiley



Mohon bimbingan/support semuanya...

legendary
Activity: 2352
Merit: 2049
Ini beberapa member yang udah jadi Hero malah stuck: kawetsriyanto skarais CucakRowo BITCOIN4X
gass pool saat nguber Hero, bensin abis saat menuju Legendary :v
temen kita AakZaki gak disebutin,

Apakah ada perbedaan kualitas posting dan kebiasaan pendistribusian merit antara pengguna Rusia dan Indonesia ?
kualitas posting itu relatif perindividu masing-masing, tapi kalau berdasarkan the best signature campaign dimana memilih poster berkualitas, saya kira Rusia masih kalah sama Indonesia. Indonesia punya 3 orang sedangkan Rusia cuma 1 yang inten di lokal.
legendary
Activity: 2254
Merit: 2852
#SWGT CERTIK Audited
-snip-
Karena perbedaan kriteria setiap MS dalam mendistribusikan merit maka ane pikir agak susah-susah gampang untuk memenuhi kriterianya. Beberapa dari MS Lokal mungkin memiliki kriteria yang sulit di capai karena lebih spesifik ke ranahnya masing-masing.
Tinggal dipelajari seperti apa saja post-post yang mendapat distribusi merit dari masing-masing merit source tersebut om.
Oh ya thread lokal [HELP]Bantuan untuk menaikkan Rank (Newbie s.d Hero) V.2 [UPDATE] mungkin bisa dimanfaatin lagi.
sr. member
Activity: 1022
Merit: 308
Diem2 ada yang sudah rank up dari FM ke Sr.Member. Selamat om AhmadM
Haha diem2 bae dong, yang pada naik legendary aja pada diem kalo nggak disenggol masa yang cuma naik Sr harus dibikin heboh ntar jadi gimana gtiu  Grin
legendary
Activity: 2464
Merit: 2094
Mungkin emang rasanya ngejar ke Hero atau Legend perjuangannya lebih berat dan butuh waktu om. Cheesy
Ini beberapa member yang udah jadi Hero malah stuck: kawetsriyanto skarais CucakRowo BITCOIN4X
gass pool saat nguber Hero, bensin abis saat menuju Legendary :v
ya mungkin karena alasan IRL dan juga dari sisi payout siganture ndak jauh beda antara Hero dan Legend, bahkan cenderung sama
Saya belum kehabisan bensin om, tapi komsumsi daya berkurang. :v
Karena aktivitas posting saya kebanyakan di luar mungkin saja sudah sangat mempengaruhi ke agresivitas saya sebagai pengguna yang berpeluang dapat mengikuti jejak anda untuk naik peringkat Legendary berkat kontribusi di SFI.

Selama ini saya juga masih tetap berusaha semaksimal mungkin untuk memposting hal-hal yang menurut saya berkualitas, konstruktif dalam artian semampu saya om. Namun apa bole buat saya mulai kesulitan mendapatkan merit selama itu. @ShowOff mungkin berkata benar bahwa adanya penurunan kualitas posting yang saya alami yang menyebabkan jumlah merit yang dapat saya terima menurun drastis setiap bulannya, dan beberapa postingan saya mungkin tidak sesuai dengan kriteria MS.

Legendary adalah rank impian saya om, jadi sudah sangat wajar saya akan terus mencoba untuk mendapatkan rank tersebut dengan usaha dan kerja keras. Selama saya masih mampu menulis maka saya akan terus mencoba yang terbaik. 361 merit lagi om. :v
legendary
Activity: 2590
Merit: 1178
Klo menurutku sih kemungkinan besar karena post-post yang dibuat di CB Indonesia mulai berkurang, dan meskipun ada post-post tersebut kurang bisa menggerakkan SM untuk memberikan smerit yang mereka miliki (bisa jadi karena pada SM juga pada sibuk atau masih kurang sesuai dengan kriteria para SM).

Saya pribadi juga mulai merasakan sulitnya untuk mendapatkan merit akhir-akhir ini (ya bisa saja karena apa yang didiskusikan di CB Indonesia mulai mutar di circle yang sama alias membahas hal yang itu-itu saja, sehingga post-post yg dibuat kesannya kurang menarik lagi).
Beberapa alasan Om diatas cukup dimengerti sepertinya karena banyak pengguna Lokal Indonesia bisa rank up karena mereka berkontribusi banyak di lokal board sehingga merit yang mereka dapatkan lebih banyak.
Karena perbedaan kriteria setiap MS dalam mendistribusikan merit maka ane pikir agak susah-susah gampang untuk memenuhi kriterianya. Beberapa dari MS Lokal mungkin memiliki kriteria yang sulit di capai karena lebih spesifik ke ranahnya masing-masing.
legendary
Activity: 2212
Merit: 2228
From Zero to 2 times Self-Made Legendary
Ini beberapa member yang udah jadi Hero malah stuck: kawetsriyanto skarais CucakRowo BITCOIN4X
gass pool saat nguber Hero, bensin abis saat menuju Legendary :v
Ane tidak tahu mengapa ke 4 pengguna lokal diatas yang Om sebutkan sangat sulit mendapatkan merit setelah mereka mencapai rank hero. Ane pikir kualitas posting mereka berperan penting mengapa mereka stuck sehingga pendapatan merit mereka berkurang. Kurangnya support dari pengguna mungkin bisa juga jadi alasannya Om. Tapi moga-moga mereka bisa rank up juga seperti senior mereka yang lebih dulu.

Klo menurutku sih kemungkinan besar karena post-post yang dibuat di CB Indonesia mulai berkurang, dan meskipun ada post-post tersebut kurang bisa menggerakkan SM untuk memberikan smerit yang mereka miliki (bisa jadi karena pada SM juga pada sibuk atau masih kurang sesuai dengan kriteria para SM).

Saya pribadi juga mulai merasakan sulitnya untuk mendapatkan merit akhir-akhir ini (ya bisa saja karena apa yang didiskusikan di CB Indonesia mulai mutar di circle yang sama alias membahas hal yang itu-itu saja, sehingga post-post yg dibuat kesannya kurang menarik lagi).
legendary
Activity: 2590
Merit: 1178
Mungkin emang rasanya ngejar ke Hero atau Legend perjuangannya lebih berat dan butuh waktu om. Cheesy
Butuh waktu, perjuangan dan satu lagi support Om jon. Tanpa support mungkin akan sangat sulit untuk naik peringkat apalagi kalau kualitas postingnya alakadar seperti ane dan tidak termasuk dalam posting berkualitas ala-ala merit source.  Cheesy

Ini beberapa member yang udah jadi Hero malah stuck: kawetsriyanto skarais CucakRowo BITCOIN4X
gass pool saat nguber Hero, bensin abis saat menuju Legendary :v
Ane tidak tahu mengapa ke 4 pengguna lokal diatas yang Om sebutkan sangat sulit mendapatkan merit setelah mereka mencapai rank hero. Ane pikir kualitas posting mereka berperan penting mengapa mereka stuck sehingga pendapatan merit mereka berkurang. Kurangnya support dari pengguna mungkin bisa juga jadi alasannya Om. Tapi moga-moga mereka bisa rank up juga seperti senior mereka yang lebih dulu.

Ane liat, banyak pengguna Rusia cukup mudah mendapatkan merit dan kebanyakan dari mereka sudah rank up. Apakah ada perbedaan kualitas posting dan kebiasaan pendistribusian merit antara pengguna Rusia dan Indonesia ?
legendary
Activity: 2394
Merit: 1971
1% Skill 99% Luck :v
Mungkin emang rasanya ngejar ke Hero atau Legend perjuangannya lebih berat dan butuh waktu om. Cheesy
Ini beberapa member yang udah jadi Hero malah stuck: kawetsriyanto skarais CucakRowo BITCOIN4X
gass pool saat nguber Hero, bensin abis saat menuju Legendary :v
ya mungkin karena alasan IRL dan juga dari sisi payout siganture ndak jauh beda antara Hero dan Legend, bahkan cenderung sama
legendary
Activity: 2170
Merit: 1789
Sepertinya rank up bagi member Indo sudah bukan prioritas lagi, pasrah aja pasrah Cheesy
Kalau dilihat sih udah banyak yang tembus FM atau SR dan dulu berawal dari Newbie atau Member, plus member baru yang aktif kayaknya juga ga banyak jadi terlihat ga ada yang mantau. Mungkin emang rasanya ngejar ke Hero atau Legend perjuangannya lebih berat dan butuh waktu om. Cheesy

legendary
Activity: 2394
Merit: 1971
1% Skill 99% Luck :v
Diem2 ada yang sudah rank up dari FM ke Sr.Member. Selamat om AhmadM
Sepertinya rank up bagi member Indo sudah bukan prioritas lagi, pasrah aja pasrah Cheesy

Ada lagi member Indo yang sudah berhasil rank up?
Pages:
Jump to: