Pages:
Author

Topic: Apa Dasar Pertimbangan Anda Untuk Memilih ICO Saat Ingin Berkontribusi? - page 14. (Read 1107 times)

newbie
Activity: 224
Merit: 0
Setuju gan, pendapat agan juga sangat lengkap nih...
newbie
Activity: 224
Merit: 0
Kalo saya lihat dulu tim dan siapa manager dibalik proyek tersebut,roadmap jelas, produk yang ditawarkan apa dan punya tujuan apa apalagi softcap terpenuhi dengan waktu gak lama.itu sebagian pertimbangan untuk memilih bounty ico gan dan masih banyak lagi trmasuk alokasi dana untuk bounty dll.saya kira itu dasar pertimbangan untuk ikutan bounty ICO gan.mungkin kawan2 ada yang menambahkan.
newbie
Activity: 224
Merit: 0
Ya benar pendapat agan juga sangat bagus untuk tambah ilmu nih....
sr. member
Activity: 798
Merit: 250
kalau ane pribadi gan lebih melihat pada mitra kerja mereka serta team yang menghandlenya, selanjutnya baru melihat penjualan yang mereka dapatkan melalui para investor, tentunya para team lebih unik membuat cara promosinya ketimbang para bounty.
newbie
Activity: 224
Merit: 0
Semua pendapat agan #anog dan #martyns juga sangat penting....
full member
Activity: 840
Merit: 137
Tentu kalau sebuah ico jika tidak terdaftar di dalam ico banch akan menjadi pertanyaan besar mengenai kejelasan roadmap nya.
Sedangkan sudah terdaftar di ico banch saja belum bisa menjadi patokan akan mempunyai banyak peminat.
Tentu akan semakin tidak terpercaya jika sebuah ico yang kita temui belum terdaftar di ico banch.
sr. member
Activity: 1031
Merit: 251
bullsvsbears.io
Selain melihat team yang ada di dalamnya untuk saya pribadi lebih memilih project itu melihat dari visi dan misinya terlbih dulu.

Tapi tidak berhenti di situ saja,jika itu sudah bisa saya pahami baru lanjut ke langkah berikutnya sebelum benar-benar ikut berkontribusi di dalamnya.
newbie
Activity: 224
Merit: 0
Nah, pendapat agan tersebut sesuai hati nurani saya gan,,,,
full member
Activity: 350
Merit: 100
kalo ane biasanya ngeliat dari projek itu sendiri gan, dilihat dari unik, team dibalik projek tersebut, product yang ditawarkan, partnership sama hypenya gan. Biasanya kalo itu semua dapet langsung ane invest gan di ICO tersebut.
newbie
Activity: 224
Merit: 0
Kita tahu bahwa saat ini ICO semakin banyak berdatangan, tentu bagi sebagian orang sangatlah sulit untuk memilih dan memilah mana yang paling layak untuk di kontribusi.

Setiap teman-teman ICO LOVERS pasti punya dasar pertimbangan sendiri, mungkin anda menjatuhkan pilihan pada ICO tersebut karena melalui situs review, entah itu memahami whitepapernya, entah itu karena team developernya atau juga mungkin karena team penasehatnya yang memang sudah mempunyai track record bagus dari sebelumnya...

Situs review tentunya tidak bisa di pungkiri perannya dalam menganalisis suatu project ICO, terutama situs review terbaik saat ini adalah icobench.com, menurut saya icobench.com adalah situs review ICO yang terbaik daripada yang lainnya, karena di icobench.com di pelopori oleh team ahli ICO, mulai dari pakar BlockChain, pakar Investasi, pakar Hukum, pakar Keuangan, pakar Industri, pakar IT dan seterusnya.

Suatu project ICO di icobench.com akan di rating oleh para pakar-pakar tersebut, sehingga semakin banyak yang memberi rating tinggi tentu ICO tersebut semakin baik pula ratingnya.

Nah, tentu dengan rating yang tinggi ICO tersebut akan semakin besar pengaruhnya di hati ICO LOVERS pastinya, tapi menurut saya pribadi dengan rating yang tinggi tersebut bukanlah suatu jaminan bahwa ICO tersebut nantinya akan sesuai harapan para kontributor.

Sebaliknya, jika suatu project ICO tidak mendaftarkan diri di icobench.com itupun patut di curigai ya kan?


NB: Ini ada link bukti bahwa kekhawatiran saya tentang permintaan spekulasi rating project ICO,,,

(LIHAT BUKTI PERMINTAAN RATING 5 KEPADA SALAH SATU PAKAR ICO icobench.com DI SINI...)

Kasus ini terjadi pada Nikolay Shkilev, seoranga pakar ICO dan dia salah satu pakar ICO TOP 5 di icobench.com dan kebetulan dia salah satu jaringan saya di LinkedIn, untungnya dia menolak atas tawaran dan permintaan tersebut...

Nah, teman-teman ICO LOVERS semua, kalau menurut teman-teman sendiri bagaimana? silahkan tuangkan pendapat dan opini teman-teman semua di form komentar ya....
Pages:
Jump to: