Pages:
Author

Topic: Berani mengambil resiko apakah salah satu tindakan menuju sukses (Read 4066 times)

hero member
Activity: 1540
Merit: 772

Dengan adanya pengetahuan maupun pengalaman akan membuat seseorang memiliki gambaran untuk mencapai kesuksesan dan jika tidak ingin mengambil resiko besar cukup menjalankan investasi di bitcoin. Berani mengambil resiko bukan berarti tidak mempertimbangkan proses maupun hasilnya melainkan kita tau harus melakukan apa dan di peluang yang mana kita akan mencari keuntungan. Kebanyakan orang bukan seperti itu melainkan mencoba keberuntungan seperti terlibat di dalam coin meme, tetapi karena kemampuan analisa tidak bagu sehingga membuat mereka rugi.

Cara tersebut yang saya maksud salah karena mereka tidak memahami coin meme dan tidak mampu melihat peluang pada saat ingin terlibat di dalamnya. Sebelum mencoba mengambil resiko maka sebaiknya pelajari terlebih dahulu dan yang paling penting mengenali koin tersebut potensial di jangka panjang atau hanya di pengaruhi oleh hype.
Toleransi resiko masing-masing investor jelas benar-benar berbeda dan dengan demikian output yang dapat diharapkan juga berbeda. Semakin besar resiko yang dipertimbangkan, maka semakin besar pula potensi keuntungan jika skema investasinya berhasil. Tetapi sebaliknya, mereka akan rugi banyak bila pada akhirnya yang mereka harapkan justru tidak pernah menjadi kenyataan. Sekalipun mereka tidak rugi dalam bentuk uang, tetapi mereka jelas akan menyesali keputusannya yang salah.

Siapapun yang berinvestasi pada bitcoin sejak pertama kali diperkenalkan hingga sekarang sudah mendapatkan keuntungan, tapi tentu bila mereka tidak menjualnya. Mereka sudah mendapatkan 2x hingga 4x keuntungan jika membeli pada harga dibawah $20k, tetapi yang jelas siapapun pemegangnya sudah mendapatkan keuntungan hari ini saat harga sudah mencapai $100k.
hero member
Activity: 1540
Merit: 812
Leading Crypto Sports Betting & Casino Platform
Teorinya mungkin benar, tanpa resiko maka peluang anda untuk mendapatkan kesuksesan besar mungkin tidak akan pernah ada atau sangatlah rendah. Berani mengambil resiko adalah langkah awal menuju kesuksesan, tetapi tidak secara brutal tanpa mempertimbangkan apapun yang bisa membuat anda rugi. Semuanya harus dilakukan dengan sangat hati-hati dan penuh pertimbangan, ini karena anda menggunakan uang real dan bukan uang mainan.

Pengalaman dan pengetahuan pasti dapat membantu anda melangkah lebih jauh dalam bisnis apapun maupun di industri crypto ini. Tanpa pengalaman dan pengetahuan, anda pasti akan meraba-raba dan anda cenderung hanya berharap tanpa analisa apapun.
Dengan adanya pengetahuan maupun pengalaman akan membuat seseorang memiliki gambaran untuk mencapai kesuksesan dan jika tidak ingin mengambil resiko besar cukup menjalankan investasi di bitcoin. Berani mengambil resiko bukan berarti tidak mempertimbangkan proses maupun hasilnya melainkan kita tau harus melakukan apa dan di peluang yang mana kita akan mencari keuntungan. Kebanyakan orang bukan seperti itu melainkan mencoba keberuntungan seperti terlibat di dalam coin meme, tetapi karena kemampuan analisa tidak bagu sehingga membuat mereka rugi.

Cara tersebut yang saya maksud salah karena mereka tidak memahami coin meme dan tidak mampu melihat peluang pada saat ingin terlibat di dalamnya. Sebelum mencoba mengambil resiko maka sebaiknya pelajari terlebih dahulu dan yang paling penting mengenali koin tersebut potensial di jangka panjang atau hanya di pengaruhi oleh hype.

Meski yang agan katakan itu juga ada benarnya, tetapi bagi saya pribadi akan lebih mempertimbangkan untuk mengetahui caranya terlebih dahulu sebelum mengetahui tentang resiko meskipun hal tersebut juga merupakan bagian dari sebuah pekerjaan gan. Karena sebagian orang juga akan lebih semangat untuk mencobanya ketika mereka sudah mengetahui caranya terlebih dahulu walaupun dalam waktu yang sama mereka juga punya sedikit ketakutan ketika mengingat tentang resiko yang perlu mereka pahami dengan benar. Sebenarnya hal ini adalah tentang keberanian dalam membuat langkah yang secara bersamaan juga harus mampu memahami tentang resiko supaya setidaknya kita bisa lebih berhati-hati saat menjalankan sesuatu gan.
Tanpa mengetahui caranya maka orang sudah pasti tidak memiliki gambaran untuk terlibat di dalamnya dan itu sebabnya perlu pertimbangan untuk mengenali sesuatu sebelum terlibat. Dengan adanya pengetahuan kita akan jauh lebih mudah memahami sesuatu dan terlibat di dalam resiko bukan dengan cara mempertaruhkan melainkan harus memiliki pengetahuan yang pasti. Kesalahan banyak orang tidak mempelajari resiko dengan benar dan mereka termotivasi untuk menghasilkan uang yang banyak dengan mengandalkan keberuntungan dan bagi saya itu merupakan sebuah kesalahan besar.
hero member
Activity: 1358
Merit: 627
Meski yang agan katakan itu juga ada benarnya, tetapi bagi saya pribadi akan lebih mempertimbangkan untuk mengetahui caranya terlebih dahulu sebelum mengetahui tentang resiko meskipun hal tersebut juga merupakan bagian dari sebuah pekerjaan gan. Karena sebagian orang juga akan lebih semangat untuk mencobanya ketika mereka sudah mengetahui caranya terlebih dahulu walaupun dalam waktu yang sama mereka juga punya sedikit ketakutan ketika mengingat tentang resiko yang perlu mereka pahami dengan benar. Sebenarnya hal ini adalah tentang keberanian dalam membuat langkah yang secara bersamaan juga harus mampu memahami tentang resiko supaya setidaknya kita bisa lebih berhati-hati saat menjalankan sesuatu gan.
Jika skenarionya untuk investasi jangka panjang maka memgambil resiko tidaklah buruk seperti yang di bayangkan.  Jika investor memilih investasi di bitcoin dengan mengambil resiko dengan cara pembelian secara agresif itu tidak menjadi suatu kesalahan karena rencananya mereka berinvestasi untuk jangka panjang, sekalipun setelah di beli harga turun 10% itu bukan kerugian karena target mereka untuk 10 tahun lamanya.

Namun seperti yang anda sampaikan mengarah kearah perdagangan, itu tentu resikonya lebih besar jika belum mengetahuinya cara berdagang dengan bijak jika ia mengambil resiko membeli secara keseluruhan dalam perdagangan maka itu akan berakibat kerugian besar. Alasanya bisa jadi panik jika mentalnya belum siap, yang kedua salah pilih coin, bisa saja al in di meme coin, tentu itu sebuah kesalahan besar.
hero member
Activity: 1302
Merit: 516
Bitcoin Casino Est. 2013
Jika ingin mencapai kesuksesan maka pelajari resiko dan setelah itu baru ambil tindakan untuk menjalankan proses dengan benar. Orang sukses lebih berani mengambil resiko akan tetapi mereka mempertimbangkan sesuatu yang ingin di jalankan. Investasi maupun perdagangan tidak selamanya memberikan keuntungan sehingga perlu adanya manejemen resiko agar terhindar dari masalah yang akan muncul. Dengan adanya kemampuan terbaik dalam mengenali resiko maka orang akan jauh lebih siap menghadapi tekanan yang terjadi di pasar karena aset bisa spekulatif diluar dugaan kebanyakan dari kita.

Meski yang agan katakan itu juga ada benarnya, tetapi bagi saya pribadi akan lebih mempertimbangkan untuk mengetahui caranya terlebih dahulu sebelum mengetahui tentang resiko meskipun hal tersebut juga merupakan bagian dari sebuah pekerjaan gan. Karena sebagian orang juga akan lebih semangat untuk mencobanya ketika mereka sudah mengetahui caranya terlebih dahulu walaupun dalam waktu yang sama mereka juga punya sedikit ketakutan ketika mengingat tentang resiko yang perlu mereka pahami dengan benar. Sebenarnya hal ini adalah tentang keberanian dalam membuat langkah yang secara bersamaan juga harus mampu memahami tentang resiko supaya setidaknya kita bisa lebih berhati-hati saat menjalankan sesuatu gan.
legendary
Activity: 2464
Merit: 2094
~~~
Jika ingin mencapai kesuksesan maka pelajari resiko dan setelah itu baru ambil tindakan untuk menjalankan proses dengan benar. Orang sukses lebih berani mengambil resiko akan tetapi mereka mempertimbangkan sesuatu yang ingin di jalankan. Investasi maupun perdagangan tidak selamanya memberikan keuntungan sehingga perlu adanya manejemen resiko agar terhindar dari masalah yang akan muncul. Dengan adanya kemampuan terbaik dalam mengenali resiko maka orang akan jauh lebih siap menghadapi tekanan yang terjadi di pasar karena aset bisa spekulatif diluar dugaan kebanyakan dari kita.

Tidak ada kesuksesan yang tidak diperjuangkan karena keberuntungan tidak selamanya bisa di dapatkan oleh orang. Pengalaman akan memberikan kita wawasan untuk memperbaiki tingkat kelemahan yang terjadi sehingga bisa mengevaluasi sebelum melakukan perubahan atau kegagalan sebelumnya.
Teorinya mungkin benar, tanpa resiko maka peluang anda untuk mendapatkan kesuksesan besar mungkin tidak akan pernah ada atau sangatlah rendah. Berani mengambil resiko adalah langkah awal menuju kesuksesan, tetapi tidak secara brutal tanpa mempertimbangkan apapun yang bisa membuat anda rugi. Semuanya harus dilakukan dengan sangat hati-hati dan penuh pertimbangan, ini karena anda menggunakan uang real dan bukan uang mainan.

Pengalaman dan pengetahuan pasti dapat membantu anda melangkah lebih jauh dalam bisnis apapun maupun di industri crypto ini. Tanpa pengalaman dan pengetahuan, anda pasti akan meraba-raba dan anda cenderung hanya berharap tanpa analisa apapun.
hero member
Activity: 1540
Merit: 812
Leading Crypto Sports Betting & Casino Platform
Persiapannya mungkin pengetahuan tentang apa yang akan dilakukan, ketika dihadapkan pada dua pilihan "untung dan buntung" perlu persiapan matang dan tingkat menajemen risiko agar lebih siap menghadapi kenyataan ketika keinginan tidak sesuai dengan harapan. Investasi tidak pernah menjamin keuntungan dan tidak selamanya investor akan buntung, jadi perlu persiapan mental untuk keluar dari zona nyaman demi memperoleh hasil yang lebih baik.

Kebanyakan orang sukses telah jatuh bangun dalam memulai bisnis atau Investasi Bitcoin, apa yang mereka raih saat ini karena telah belajar dari pengalaman, jadi perlu strategi yang matang dan tingkat kesabaran dalam mengendalikan emosi untuk meraih hasil yang lebih baik dalam investasi Bitcoin.
Jika ingin mencapai kesuksesan maka pelajari resiko dan setelah itu baru ambil tindakan untuk menjalankan proses dengan benar. Orang sukses lebih berani mengambil resiko akan tetapi mereka mempertimbangkan sesuatu yang ingin di jalankan. Investasi maupun perdagangan tidak selamanya memberikan keuntungan sehingga perlu adanya manejemen resiko agar terhindar dari masalah yang akan muncul. Dengan adanya kemampuan terbaik dalam mengenali resiko maka orang akan jauh lebih siap menghadapi tekanan yang terjadi di pasar karena aset bisa spekulatif diluar dugaan kebanyakan dari kita.

Tidak ada kesuksesan yang tidak diperjuangkan karena keberuntungan tidak selamanya bisa di dapatkan oleh orang. Pengalaman akan memberikan kita wawasan untuk memperbaiki tingkat kelemahan yang terjadi sehingga bisa mengevaluasi sebelum melakukan perubahan atau kegagalan sebelumnya.
hero member
Activity: 952
Merit: 541
~~~
Jika ingin berinvestasi baik secara online maupun offline harus ada persiapan yang matang dan sanggup dengan kehilangan uang yang sudah di investasikan. Tidak semua investasi itu menguntungkan dan menyenangkan apalagi pada pada pasar kripto yang punya resiko tinggi dengan kenaikan yang fluktuaktif tanpa jeda.

Seorang yang akan berani mengambil resiko kebanyakan dari mereka menjadi orang sukses di masa depan. Hal yang perlu di ingat dalam investasi kripto harus punya pengalaman dan strategi yang baik dalam bidang ini, kesuksesan orang lain tidak bisa kita jadikan sebagai panutan dalam investasi kripto karena mereka juga telah merasakan jatuh dan rugi, jadi bijaklah dalam investasi apapun utamakan pengetahuan dan pengalaman dari orang lain dan mau belajar lagi.
Persiapannya mungkin pengetahuan tentang apa yang akan dilakukan, ketika dihadapkan pada dua pilihan "untung dan buntung" perlu persiapan matang dan tingkat menajemen risiko agar lebih siap menghadapi kenyataan ketika keinginan tidak sesuai dengan harapan. Investasi tidak pernah menjamin keuntungan dan tidak selamanya investor akan buntung, jadi perlu persiapan mental untuk keluar dari zona nyaman demi memperoleh hasil yang lebih baik.

Kebanyakan orang sukses telah jatuh bangun dalam memulai bisnis atau Investasi Bitcoin, apa yang mereka raih saat ini karena telah belajar dari pengalaman, jadi perlu strategi yang matang dan tingkat kesabaran dalam mengendalikan emosi untuk meraih hasil yang lebih baik dalam investasi Bitcoin.
sr. member
Activity: 1624
Merit: 339
https://duelbits.com/
]
Tidak bisa dibantahkan segala jenis investasi tidak lepas dari risiko, namun mempertimbangkan seberapa besar risiko yang dapat diambil dapat memberikan ketenangan dalam berinvestasi, minimal uang yang diinvestasikan telah dipersiapkan sebelumnya atau mengalokasikan secara berkala untuk berinvestasi dan tentunya uang tersebut tidak digunakan untuk kebutuhan lain. Ya, risiko investasi di Cryptocurrency khusus Bitcoin memiliki risiko yang besar, tapi dibalik risiko tersebut, Bitcoin menyimpan misteri yang berpotensi memberikan keuntungan berlipat.

Benar, semua instrumen investasi memiliki risiko, tidak terkecuali dengan pasar crypto. mengatur keuangan adalah keharusan agar kita sebagai pelaku pasar tidak terlalu was-was karena memang fluktuasi yang terjadi di pasar crypto cukup tinggi. Di akhir-akhir paragraf, saya kurang setuju dengan pendapat agan, karena bitcoin sebenarnya tidak sefluktuatif altcoins.
Jika ingin berinvestasi baik secara online maupun offline harus ada persiapan yang matang dan sanggup dengan kehilangan uang yang sudah di investasikan. Tidak semua investasi itu menguntungkan dan menyenangkan apalagi pada pada pasar kripto yang punya resiko tinggi dengan kenaikan yang fluktuaktif tanpa jeda.

Seorang yang akan berani mengambil resiko kebanyakan dari mereka menjadi orang sukses di masa depan. Hal yang perlu di ingat dalam investasi kripto harus punya pengalaman dan strategi yang baik dalam bidang ini, kesuksesan orang lain tidak bisa kita jadikan sebagai panutan dalam investasi kripto karena mereka juga telah merasakan jatuh dan rugi, jadi bijaklah dalam investasi apapun utamakan pengetahuan dan pengalaman dari orang lain dan mau belajar lagi.
hero member
Activity: 2114
Merit: 740
Leading Crypto Sports Betting & Casino Platform
[...]
Tidak bisa dibantahkan segala jenis investasi tidak lepas dari risiko, namun mempertimbangkan seberapa besar risiko yang dapat diambil dapat memberikan ketenangan dalam berinvestasi, minimal uang yang diinvestasikan telah dipersiapkan sebelumnya atau mengalokasikan secara berkala untuk berinvestasi dan tentunya uang tersebut tidak digunakan untuk kebutuhan lain. Ya, risiko investasi di Cryptocurrency khusus Bitcoin memiliki risiko yang besar, tapi dibalik risiko tersebut, Bitcoin menyimpan misteri yang berpotensi memberikan keuntungan berlipat.

Benar, semua instrumen investasi memiliki risiko, tidak terkecuali dengan pasar crypto. mengatur keuangan adalah keharusan agar kita sebagai pelaku pasar tidak terlalu was-was karena memang fluktuasi yang terjadi di pasar crypto cukup tinggi. Di akhir-akhir paragraf, saya kurang setuju dengan pendapat agan, karena bitcoin sebenarnya tidak sefluktuatif altcoins.
Ya, kita semua setuju Bitcoin tidak sefluktuatif altcoins, tetapi jika berbicara dalam konteks risiko, Bitcoin tidak lepas dari hal tersebut, tulah alasannya saya menggunakan kata "Bitcoin menyimpan misteri" di akhir paragraf. Tipe dan mentalitas investor yang berbeda memberi nuansa berbeda dalam mengelola risiko, fluktuasi yang terjadi di pasar perlu di hadapi dengan rileks karena Bitcoin memiliki fundamental yang kuat dan dan market cap yang cukup besar, jadi potensi kembali ke harga yang lebih cepat dibandingkan dengan Altcoin lainnya.

sr. member
Activity: 322
Merit: 258
An Sr. Member who wants to become a ₿ maxi
[...]
Tidak bisa dibantahkan segala jenis investasi tidak lepas dari risiko, namun mempertimbangkan seberapa besar risiko yang dapat diambil dapat memberikan ketenangan dalam berinvestasi, minimal uang yang diinvestasikan telah dipersiapkan sebelumnya atau mengalokasikan secara berkala untuk berinvestasi dan tentunya uang tersebut tidak digunakan untuk kebutuhan lain. Ya, risiko investasi di Cryptocurrency khusus Bitcoin memiliki risiko yang besar, tapi dibalik risiko tersebut, Bitcoin menyimpan misteri yang berpotensi memberikan keuntungan berlipat.

Benar, semua instrumen investasi memiliki risiko, tidak terkecuali dengan pasar crypto. mengatur keuangan adalah keharusan agar kita sebagai pelaku pasar tidak terlalu was-was karena memang fluktuasi yang terjadi di pasar crypto cukup tinggi. Di akhir-akhir paragraf, saya kurang setuju dengan pendapat agan, karena bitcoin sebenarnya tidak sefluktuatif altcoins.
hero member
Activity: 2114
Merit: 740
Leading Crypto Sports Betting & Casino Platform
Pertimbangan resiko merupakan salah satu poin penting yang sama sekali tidak boleh diabaikan saat anda memutuskan untuk berinvestasi pada apapun. Tidak hanya berinvestasi, seorang yang ingin membangun bisnisnya juga perlu mempertimbangkan resiko buruk dari bisnis yang ingin ia kembangkan dan bagaimana mengelola resikonya dengan bijak.

Tidak ada satupun investasi, bisnis atau perdagangan tanpa resiko, tetapi investasi dengan resiko rendah itu pasti ada. Namun mengingat resiko investasi pada bitcoin atau cryptocurrency ini lebih tinggi, maka tidak seharusnya seseorang menjadi 100% didalamnya.
Tidak bisa dibantahkan segala jenis investasi tidak lepas dari risiko, namun mempertimbangkan seberapa besar risiko yang dapat diambil dapat memberikan ketenangan dalam berinvestasi, minimal uang yang diinvestasikan telah dipersiapkan sebelumnya atau mengalokasikan secara berkala untuk berinvestasi dan tentunya uang tersebut tidak digunakan untuk kebutuhan lain. Ya, risiko investasi di Cryptocurrency khusus Bitcoin memiliki risiko yang besar, tapi dibalik risiko tersebut, Bitcoin menyimpan misteri yang berpotensi memberikan keuntungan berlipat.
hero member
Activity: 630
Merit: 611
Pertimbangan resiko merupakan salah satu poin penting yang sama sekali tidak boleh diabaikan saat anda memutuskan untuk berinvestasi pada apapun. Tidak hanya berinvestasi, seorang yang ingin membangun bisnisnya juga perlu mempertimbangkan resiko buruk dari bisnis yang ingin ia kembangkan dan bagaimana mengelola resikonya dengan bijak.

Tidak ada satupun investasi, bisnis atau perdagangan tanpa resiko, tetapi investasi dengan resiko rendah itu pasti ada. Namun mengingat resiko investasi pada bitcoin atau cryptocurrency ini lebih tinggi, maka tidak seharusnya seseorang menjadi 100% didalamnya.
Iya setuju banget Om. Soalnya segalanya dalam hidup ini memang selalu dihadapkan pada sebuah resiko. Dan resiko tersebut yang paling penting harus diketahui dan kita persiapkan solusinya ketika benar-benar terjadi. Jadi adanya sebuah resiko didepan sana bisa membuat seseorang lebih berhati-hati dalam mengambil tindakan. Dan dalam bisnis juga ada yang dikenal dengan yang namanya modal cadangan untuk menjaga resiko kerugian diawal pembuatan bisnis atau semacamnya.

begitu juga dalam managemen keuangan juga ada yang namanya dana darurat untuk mengatasi sebuah resiko tidak terduga seperti sakit dan semacamnya. jadi adanya resiko juga bermanfaat supaya membuat kita membuat persiapan yang lebih matang dari awal. begitu juga dalam investasi kripto atau perdagangan kripto. kita tahu resikonya maka kita harus bersiap dengan resiko tersebut dengan membuat perencanaan yang matang sejak awal.
hero member
Activity: 1540
Merit: 772

Membuat Rencana awal berdasarkan pengetahuan yang telah dipelajari dan mempertimbangkan risiko merupakan hal yang perlu dilakukan agar tidak terjebak dalam keputusan yang salah dan keputusan yang diambil harus dalam keadaan tenang. Saat melakukan sesuatu yang beresiko perlu pemikiran yang kompleks dan kemampuan mengendalikan emosi yang baik, semua itu merujuk pada riset awal agar dapat mengenali tingkat risiko yang dihadapi.

Sebenarnya hampir disetiap kegiatan yang kita lakukan tidak lepas dari segala risiko, namun karena tingkat pengadilan risiko sudah dapat diatasi, maka hal tersebut tidak terlalu berdampak besar. Hal serupa juga berlaku pada trader, Investor dan pebisnis, pengendalian risiko sangat perlukan agar tidak berefek pada psikologis.
Pertimbangan resiko merupakan salah satu poin penting yang sama sekali tidak boleh diabaikan saat anda memutuskan untuk berinvestasi pada apapun. Tidak hanya berinvestasi, seorang yang ingin membangun bisnisnya juga perlu mempertimbangkan resiko buruk dari bisnis yang ingin ia kembangkan dan bagaimana mengelola resikonya dengan bijak.

Tidak ada satupun investasi, bisnis atau perdagangan tanpa resiko, tetapi investasi dengan resiko rendah itu pasti ada. Namun mengingat resiko investasi pada bitcoin atau cryptocurrency ini lebih tinggi, maka tidak seharusnya seseorang menjadi 100% didalamnya.
hero member
Activity: 952
Merit: 541
~~~
Jika memang seseorang belum siap dalam mengambil resiko yang akan mereka hadapi tentu akan lebih baik mereka terlebih dulu mempelajari tentang hal tersebut dengan baik agar mereka tidak menyesali dengan keputusan yang mereka buat tersebut dan mempelajari strategi yang tepat kemudian baru membuat sebuah keputusan agar tidak membuat keputusan yang sia-sia pada usaha yangmereka lakukan.

Itu benar, seseorang yang masih memiliki keraguan dengan pengetahuan yang dimiliki mungkin akan lebih baik bermain aman dan juga resiko yang mereka hadapi mungkin akan dapat dengan mudah mereka terima dan juga saat mereka telah memiliki kesiapan untuk mengambil resiko yang lebih besar tentu mereka dapat mencobanya tentu ini lebih baik.
Membuat Rencana awal berdasarkan pengetahuan yang telah dipelajari dan mempertimbangkan risiko merupakan hal yang perlu dilakukan agar tidak terjebak dalam keputusan yang salah dan keputusan yang diambil harus dalam keadaan tenang. Saat melakukan sesuatu yang beresiko perlu pemikiran yang kompleks dan kemampuan mengendalikan emosi yang baik, semua itu merujuk pada riset awal agar dapat mengenali tingkat risiko yang dihadapi.

Sebenarnya hampir disetiap kegiatan yang kita lakukan tidak lepas dari segala risiko, namun karena tingkat pengadilan risiko sudah dapat diatasi, maka hal tersebut tidak terlalu berdampak besar. Hal serupa juga berlaku pada trader, Investor dan pebisnis, pengendalian risiko sangat perlukan agar tidak berefek pada psikologis.
hero member
Activity: 1540
Merit: 812
Leading Crypto Sports Betting & Casino Platform
Banyak yang berani mengambil resiko di trading tanpa dibarengi dengan pengatahuan, ini sama halnya dengan bunuh diri karena trading tanpa pengatahuan resiko yang dihadapi jauh lebih besar dibandingkan berani mengambil resiko tapi memiliki pengatahuan yang lebih dari cukup sebelum trading.
Mentalitas untuk berani mengambil resiko memang sangat dibutuhkan dalam trading namun yang paling penting pengatahuan dan melakukan research terlebih dahulu sebelum entry baik di bitcoin dan altcoin, harus mengecek terlebih dahulu kondisi market dan berita ekonomi luar negeri sebelum mengambil resiko untuk investasi di bitcoin maupun di altcoin.
Itulah kesalahan yang banyak dilakukan oleh orang dan terkadang mereka berani mengambil resiko akan tetapi tidak memiliki pengetahuan yang benar menyangkut dengan perdagangan dan pada akhirnya kehilangan banyak uang saat terlibat di dalamnya. Mentalitas saat mengambil resiko juga harus dibarengi dengan kemampuan pengendalian manajemen resiko karena ini berhubungan dengan perdagangan yang melibatkan uang. Orang begitu berkeinginan untuk mendapatkan kekayaan dengan cara yang mudah dan cepat akan tetapi mereka sendiri tidak tau dengan resiko yang di pertaruhkan dan cara seperti ini hanya akan mempercepat seseorang mencapai kegagalan.

Ketika sudah menyangkut dengan uang, perlu kehati-hatian saat melakukan sesuatu yang terdapat risiko didalamnya. Trading dan investasi Crypto tidak pernah menjanjikan keuntungan, nilainya bisa saja naik hingga ratusan persen tanpa batas dan begitu juga sebaliknya. Jadi perlu pengetahuan seperti analisis fundamental dan analisis teknikal untuk menentukan nilai aset dengan melihat faktor internal dan eksternal, tujuannya untuk menentukan apakah nilai aset tersebut terlalu tinggi "overvalue" atau terlalu rendah "undervalue".
Bicara tentang resiko memang memiliki dua arti yang berbeda dimana keduanya akan berakhir baik atau buruk pada suatu proses yang di jalani. Ketika menyangkut dengan uang maka siapapun perlu mempertimbangkan resiko apalagi jika hubungannya dengan trading maupun investasi karena tidak ada kepastian mengenai keuntungan secara konsisten. Pengetahuan seperti analisis fundamental dan analisis teknikal akan mendorong seseorang untuk jauh lebih siap menghadapi resiko dan dengan cara tersebut orang akan lebih menghargai resiko yang ditimbulkan oleh trading maupun investasi.
hero member
Activity: 2912
Merit: 556
Enterapp Pre-Sale Live - bit.ly/3UrMCWI
Jika memang seseorang belum siap dalam mengambil resiko yang akan mereka hadapi tentu akan lebih baik mereka terlebih dulu mempelajari tentang hal tersebut dengan baik agar mereka tidak menyesali dengan keputusan yang mereka buat tersebut dan mempelajari strategi yang tepat kemudian baru membuat sebuah keputusan agar tidak membuat keputusan yang sia-sia pada usaha yangmereka lakukan.

Itu benar, seseorang yang masih memiliki keraguan dengan pengetahuan yang dimiliki mungkin akan lebih baik bermain aman dan juga resiko yang mereka hadapi mungkin akan dapat dengan mudah mereka terima dan juga saat mereka telah memiliki kesiapan untuk mengambil resiko yang lebih besar tentu mereka dapat mencobanya tentu ini lebih baik.
Mempelajari semuanya sebelum memutuskan adalah sesuatu yang harus dilakukan untuk menghindari resiko-resiko yang mungkin akan timbul termasuk resiko besar nantinya. Kita bisa mencari dari berbagai sumber tentang apa yang kita perlukan supaya kita tidak salah dalam memutuskan. Dengan mengetahui lebih banyak akan membuat kita bisa membuat banyak strategi yang tepat yang bisa bekerja sesuai dengan yang kita rencanakan dan jangan lupa untuk membuat rencana cadangan untuk berjaga-jaga jika rencana utama tidak berjalan semestinya.

Jika kita masih ragu-ragu setelah melakukan penelitian, mungkin sebaiknya kita tidak perlu mengambil resikonya apalagi kita juga masih baru dalam hal itu. Kita bisa menundanya sebentar untuk bisa mempelajari lebih banyak lagi sehingga itu bisa memantapkan kita dalam melangkah. Membuat keputusan itu tidaklah semudah membalikkan telapak tangan karena pasti ada resiko yang harus kita hadapi dan disinilah kita perlu belajar untuk mengantisipasi resikonya menjadi besar dan tidak bisa kita kendalikan.
full member
Activity: 807
Merit: 150
Lebih tepatnya orang tersebut belum siap untuk menerima risiko dari apapun tindakan yang dilakukan, sebaliknya berani mengambil risiko merupakan salah satu karakteristik sangat penting dalam kesuksesan dan kelangsungan usaha, tentunya sebelumnya melakukan tindakan tersebut lebih dulu mempelajari segala strategi dan situasi yang terjadi di pasar karena mereka sadar langkah yang diambil akan dihadapkan pada dua pilihan, gagal atau meraih sukses besar.

Memilih bermain di zona nyaman tidak salah juga, tapi merasa puas dengan situasi saat ini tanpa mencoba melakukan hal-hal baru juga akan mempersulit berkembang apalagi tingkat persaingannya yang semakin meningkat. Jika seseorang masih dihadapkan pada dilema dalam menentukan pilihan mana yang lebih bisa membantu berkembang, mungkin berada di zona nyaman akan lebih baik untuk sementara waktu sambil menunggu kesiapan mental untuk mengambil risiko.

Jika memang seseorang belum siap dalam mengambil resiko yang akan mereka hadapi tentu akan lebih baik mereka terlebih dulu mempelajari tentang hal tersebut dengan baik agar mereka tidak menyesali dengan keputusan yang mereka buat tersebut dan mempelajari strategi yang tepat kemudian baru membuat sebuah keputusan agar tidak membuat keputusan yang sia-sia pada usaha yangmereka lakukan.

Itu benar, seseorang yang masih memiliki keraguan dengan pengetahuan yang dimiliki mungkin akan lebih baik bermain aman dan juga resiko yang mereka hadapi mungkin akan dapat dengan mudah mereka terima dan juga saat mereka telah memiliki kesiapan untuk mengambil resiko yang lebih besar tentu mereka dapat mencobanya tentu ini lebih baik.
sr. member
Activity: 616
Merit: 254
Free City Individual
Saya rasa pasti banyak orang yang berada di forum ini berinvestasi di btc, namun tentunya berinvestasi di btc tidak terlepas dari yang namanya resiko, dan kadang dalam berinvestasi di btc apalagi dengan modal yang besar yang tentunya resikonya juga sangat tinggi dan saya pikir kalau punya tujuan kita harus mengambil tindakan dan jangan takut dengan resiko, dan saya ingin bertanya kepada teman semua, apakah keberanian mengambil resiko adalah tindakan yang bagus dalam investasi di btc dan juga bisnis lainnya?  Saya ingin mendengarnya dari anda?.....tapi menurut saya berani mengambil resiko berinvestasi di btc adalah hal yang bagus selama kita menggunakan uang menganggur.


Selamat siang teman teman lokal?
menurut saya kalau yang kita investasikan coin BITCOIN (BTC) mungkin lumayan aman,ini menurut oendapat dan dari pengalaman saya trading dari tahun 2017 ya,cuma ya resiko nya kecil profitnya juga kecil(kalau kita hitung dari persentasenya) yacoba deh bandingkan dengan memecoin yang naik ribuan kalilipat daalam waktu singkat,tapi resikonya juga besar,kalau dump jadi abu,jadi harus siap siap mental gan
hero member
Activity: 952
Merit: 541
Namun orang yang tidak pernah mengambil risiko adalah mereka yang sudah bisa di katakan gagal, kalah dan rugi karena tidak pernah mencoba mengambil peluang itu.

Gak juga sih om, orang yang tidak mengambil resiko itu tidak bisa dikatakan gagal juga, karena dalam ilmu bisnis sebuah perusahaan yang ingin mengambil resiko itu artinya mereka mempertaruhkan sesuatu, namun jika mereka tidak mengambil resiko tersebut itu bisa saja mereka hanya mau bermain di zona nyamannya atau mereka sudah mempunyai analisa sendiri bahwa mereka tidak mampu mengambil resiko tersebut, jadi dari hal tersebut, apa mereka bisa dikatakan gagal? gak juga sih, bahkan bisa saja mereka gagal ketika mengambil resiko tersebut.
Jadi seperti itu juga seorang yang tidak mengambil resiko itu tidak bisa dikatakan gagal karena mungkin mereka mempunyai perhitungannya sendiri, dan kita jangan gampang nge-judge dan ngatain kalo mereka gagal, mungkin saja keputusan mereka untuk tidak mengambil resiko tersebut adalah yang terbaik.
Lebih tepatnya orang tersebut belum siap untuk menerima risiko dari apapun tindakan yang dilakukan, sebaliknya berani mengambil risiko merupakan salah satu karakteristik sangat penting dalam kesuksesan dan kelangsungan usaha, tentunya sebelumnya melakukan tindakan tersebut lebih dulu mempelajari segala strategi dan situasi yang terjadi di pasar karena mereka sadar langkah yang diambil akan dihadapkan pada dua pilihan, gagal atau meraih sukses besar.

Memilih bermain di zona nyaman tidak salah juga, tapi merasa puas dengan situasi saat ini tanpa mencoba melakukan hal-hal baru juga akan mempersulit berkembang apalagi tingkat persaingannya yang semakin meningkat. Jika seseorang masih dihadapkan pada dilema dalam menentukan pilihan mana yang lebih bisa membantu berkembang, mungkin berada di zona nyaman akan lebih baik untuk sementara waktu sambil menunggu kesiapan mental untuk mengambil risiko.
hero member
Activity: 737
Merit: 551
Kembali lagi seperti maksud Op kalau mengambil resiko disini dimana ia memilih investasi di Bitcoin dan juga ia menggunakan uang yang menganggur dan tentunya ia mempertanyakan kalau dirinya sudah mengambil resiko karena membeli bitcoin.
Berani mengambil risiko dalam investasi berarti investor telah siap menerima kemungkinan kerugian atau ketidakpastian dalam investasi. Investor perlu menyesuaikan kondisi keuangan dengan profil risiko dan perlu menyadari setiap risiko investasi harus dihadapi. Sangat diperlukan menetapkan batasan risiko yang sanggup diterima sebelum berinvestasi, cara ini dapat dilakukan dengan menentukan alokasi aset yang sesuai dengan profil risiko.

Ketika sudah memiliki Bitcoin sebagai instrumen investasi, investor perlu memilih strategi jangka panjang karena cenderung lebih stabil dan memiliki potensi keuntungan yang lebih besar. Selain itu strategi ini dapat dapat mengurangi risiko fluktuasi harga jangka pendek dan memberikan investor waktu untuk mengatasi potensi kerugian dan memanfaatkan keuntungan dari Bitcoin yang diadopsi semakin luas.
Secara umum, investor yang berinvestasi di Bitcoin tidak memiliki tingkat ke khawatiran yang lebih besar di bandingkan dengan investor yang memilih investasi di Altcoin. Karena Btc adalah induk coin jadi tingkat resiko lebih kecil di bandingkan anaknya atau altcoin.

Investasi pasti harus siap dengan segala hal yang terjadi di masa depan, oleh karena itu mereka harus bisa berinvestasi dengan uang dingin yang tidak mereka perlukan dalam waktu dekat atau tidak akan menjadi beban yang besar di pikirannya bila harga sedang turun.

Memilih investasi untuk jangka panjang tentu btc sangat baik, mereka hanya perlu menahannya itu saja sih, tapi mentalitas juga di perlukan ketika pasar turun kita jangan panik untuk menjualnya.
Pages:
Jump to: